Anda di halaman 1dari 10

ETIKA KEPERAWATAN

KELOMPOK 2 A1
NAMA KELOMPOK :
1. ANDHIKA RACHMAN (192303101013)
2. AHMAD FAISAL (192303101033)
3. ALFIA NUR QOMARIA (192303101107)
4. MEYLINDA RIZKY WAHYUNI (192303101037)
5. MEISANY INDAH SAFITRI (192303101139)
6. NIA MARETHALIA ERNA (192303101160)

PRODI D3 KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS JEMBER –


KAMPUS LUMAJANG
JUDUL
“MAAFKAN AKU AYAH”
Produser : Gedra Wansa
Editor : Ztq Crew
Cameramen : Agil Monvero
Asisten Cameramen : Edou
Tata Musik : Putri Ika Aprilia
PEMERAN
Widodo Efendi
Brenda
Agil Monvero
Intan
Edou
Sutri Milgasari
Gedra Wansa
PENDAHULUAN

Drama adalah genre karya sastra berupa karangan yang


menggambarkan atau mengilustrasikan realita kehidupan, watak, dan
tingkah laku manusia dimana kisah di dalamnya disampaikan melalui
peran dan dialog. Kisah dan cerita dalam drama mengandung konflik
dan emosi yang bertujuan untuk mempengaruhi orang yang melihat
atau mendengar drama tersebut. Naskah drama diperankan oleh
aktor yang memiliki kemampuan untuk menyajikan konflik dan emosi
secara utuh. Adapun unsur-unsur drama adalah sebagai berikut; tema,
alur, tokoh, watak, latar, dan amanat.
METODE PENELITIAN
Data penelitian ini adalah berupa kata-kata, kalimat dan dialog yang terdapat dalam naskah
drama Maafkan Aku Ayah karya Gedra Wansa yang telah diinventarisasi serta diklasifikasi
sesuai dengan format pencatatan, selanjutnya dianalisis berdasarkan teori menurut Ztq Crew
yang telah dipaparkan dalam karangan teoritis. Tahap analisis yang dilakukan dalam
penelitian ini dengan cara sebagai berikut:
1. Mendeskripsikan data yang berhubungan dengan struktural naskah drama Maafkan Aku
Ayah karya Gedra Wansa

2. Mengidentifikasi data sesuai dengan struktur naskah drama Maafkan Aku Ayah karya
Gedra Wansa
3. Menginventarisasi struktur naskah drama Maafkan Aku Ayah karya Gedra Wansa
4. Membuat kesimpulan berdasarkan hasil penelitian
5. Melaporkan hasil penelitian. Teknik pengabsahan data yang digunakan adalah teknik
uraian rinci.
Salah satu naskah drama yang penting untuk diteliti adalah
drama Maafkan Aku Ayah menceritakan tentang anak yang
iri kepada teman sekolahnya karena hidupnya lebih
berkecukupan dari dirinya. Sehingga menuntut bapaknya
untuk memenuhi segala keinginannya.
HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil penelitian mengenai analisis struktural naskah drama Maafkan Aku Ayah karya
Gedra wansa ditemukan unsur-unsur yang membangun meliputi: unsur tokoh, peran,
karakter, motif, konflik, peristiwa, alur, penggarapan bahasa, latar, tema dan amanat.
Dapat disimpulkan sebagai berikut:

1. Tokoh, Peran dan Karakter


Tokoh terdiri dari tujuh orang. Dengan peran dan karakternya masing-masing.
 Widodo Efendi adalah pemeran utama sebagai bapak yang memiliki karakter
sabar, penuh kasih sayang dan menuruti segala keinginan anaknya walaupun
dalam keadaan kurang mampu
Brenda adalah pemeran utama sebagai anak yang memiliki karakter keras kepala,
manja, dan menuntut segala keinginannya untuk dipenuhi dengan tidak
memperhatikan ekonomi keluarganya.
Agil Monvero sebagai teman bapak Brenda yang memiliki pekerjaan yang sama
dengan bapak Brenda.
Intan, Sutri Milgasari, Edou, Gedra Wansa sebagai sahabat Brenda di sekolah yang
mengucilkan Brenda karena kesenjangan sosial
2. Unsur Motif, Peristiwa, Konflik, Alur
Motif dalam naskah drama Maafkan Aku Ayah karya Gedra Wansa adalah
Peristiwa yang terjadi adalah rasa iri yang timbul dalam diri Brenda. Konflik
yang terjadi adalah ketika Brenda menginginkan dan meminta barang
terhadap sang bapak ,hingga akhirnya sang bapak berusaha membelikan
barang yang diinginkan Brenda sampai akhirnya ditengah perjalanan
bapaknya tertabrak sepeda. Alur yang digunakan adalah alur campuran.
3. Unsur Latar dan Ruang
Latar tempat yang dapat ditemukan dalam naskah drama Maafkan Aku
Ayah karya Gedra Wansa adalah latar Rumah, latar Sekolah, dan latar
Pangkalan ojek. Latar waktu terdiri dari latar waktu pagi hari,siang hari, dan
sore hari. Latar sosial adalah adanya kesenjangan sosial yang diiringi dengan
ego sehingga berdampakj fatal. Sementara itu, dalam naskah drama
Maafkan Aku Ayah karya Gedra Wansa.
4. Tema Dan Amanat
 Tema dalam drama Maafkan Aku Ayah adalah penyesa;lan seorang anak.
Amanat yang dapat diambil dari drama Maafkan Aku Ayah :
1. Bahagia itu sederhana melihat orang yang kita sayang bahagia.
Sederhana mensyukuri setiap hal kecil yang terjadi dalam kehidupan.
2. Selalu bersyukur dengan apa yang kita punya
KESIMPULAN
Berdasarkan hasil penelitian dari analisis struktural drama tersebut dapat
disimpulkan bahwa :
1. Jangan terlalu memaksakan orang tua untuk memenuhi keinginan kita
2. Jangan mersa sombong dengan apa yang kita miliki karena semua itu
hanya sementara
3. Hargai pemberian orang tua sekecil apapun itu.
SARAN
Berdasarkan kesimpulan diatas, kami menyarankan agar dapat menambah
ilmu pengetahuan tentang unsur intrinsik yang membangun dan dapat
mengambil hikmah dari drama tersebut.

Anda mungkin juga menyukai