Anda di halaman 1dari 10

VENA-VENA OTAK

• VENA SEREBRI SUPERFISIALIS/EXTERNAL


• VENA SEREBRI SUPERIOR DORSALIS
• DRAINASE HEMISFER SUPERIOR, MEDIAL, LATERAL KE SINUS SAGITTALIS SUPERIOR
• VENA SEREBRI MEDIA SUPERFISIAL
• DRAINASE HEMISFER LATERAL, BERJALAN SEIRING SULKUS LATERAL, KE SINUS
KAVERNOSUS/SPHENOPARIETAL
• VENA ANASTOMIKA SUPERIOR (TROLARD)
• VENA ANASTOMIKA INFERIOR (LABBE)
• DRAINASE BAGIAN INFERIOR HEMISFER KE SINUS TRANSVERSUS/KAVERNOSUS
VENA SEREBRI PROFUNDA/INTERNAL
Sepasang Vena
Sepasang Vena
basalis
Serebri Interna
rosenthal

Vena serebri magna


Galen

Sinus rektus

Bergabung dengan
sinus sagitalis
superior dan inferior
SINUS DURA (SINUS VENOSUS KRANIAL)
• VENA-VENA SEREBRI SUPERFISIAL DAN PROFUNDA MENGALIR KE DALAM SINUS
VENOSUS KRANIAL YANG TERBENTUK OLEH LIPATAN GANDA DURA DALAM
• DARAH DARI VENA SEREBRI
• CSF DARI ARACHNOID GRANULATION
• MUARA : VENA JUGULARIS INTERNA (FORAMEN JUGULAR)

• SINUS SAGITTAL SUPERIOR BERGABUNG DENGAN SINUS REKTUS (DARAH DARI


OTAK BAG DALAM)→ SINUS TRANSVERSUS → SINUS SIGMOIDEUS  VENA
JUGULARIS INTERNA
• SINUS SAGITTAL INFERIOR → MASUK SINUS REKTUS → SETERUSNYA
SINUS DURA

• SINUS KAVERNOSUS
• DARAH DARI LOBUS TEMPORAL DAN ORBITA ( V. OFTALMIKA SUPERIOR DAN
INFERIOR)

• DARAH DARI OTAK JUGA ADA YANG BERMUARA DI PLEXUS VENA PTERYGOID

Anda mungkin juga menyukai