Anda di halaman 1dari 54

PANUM

RADIOLOGI KEDOKTERAN GIGI


2

DASAR RADIASI
Sifat sinar X :
• Daya tembus besar
• Merambat menurut garis lurus
• Bisa diserap oleh material yg dilaluinya
• Mengionisasi material yg dilalui

Faktor yg mempengaruhi sinar X :


• Waktu paparan
• Arus tabung
• Voltase tabung
EFEK RADIASI 3

DETERMINISTIK • Efek terjadi dipengaruhi oleh jumlah dosis


(non stokastik) • Keparahan efek tergantung besarnya dosis
• Somatik • Ada nilai ambang batas dosis
• Contoh : kulit kemerahan, terjadi katarak pd
mata

STOKASTIK • Tidak tergantung besarnya dosis


• Somatik • Efek bisa berupa perkembangan
• Setiap paparan sinar X kemungkinan bisa
terjadi efek
• Keparahan efek tidak tergantung dosis
• Contoh : leukimia, beberapa tumor
STOKASTIK • Radiasi yg mengenai gen atau kromosom,
• Genetik bisa mengakibatkan mutasi.
• Radiasi pd organ reproduksi bisa merusak
DNA pd sel sperma atau sel telur, sehingga
bisa terjadi kelainan kongenital
keturunannya.
• Tidak tergantung oleh besarnya dosis
4

PROTEKSI RADIASI
• azas justifikasi
 Suatu kegiatan tidak akan dilakukan kecuali mempunyai
keuntungan yang positif dibandingkan dengan resiko
• azas optimasi
• Paparan radiasi diusahakan pada tingkat serendah
mungkin yang bisa dicapai (as low as reasonably
achievable, ALARA dan as low as reasonably practicable,
ALARP) dengan mempertimbangkan faktor ekonomi dan
sosial
• azas limitasi
 Dosis perorangan tidak boleh melampaui batas yang
direkomendasikan oleh ICRP untuk suatu lingkungan
tertentu.
5

TEKNIK RADIOGRAFI
Berdasarkan posisi film :
• Intra Oral
• Periapikal
• Bitewing
• oklusal
• Ekstra Oral
• Panoramik, Lateral, Submentovertex, Water’s, PA, Reverse
Towne

Berdasarkan arah sinar X :


• Standard
• Modifikasi (oblique, dengan angulasi)
6

PERIAPICAL TECHNIQUE
• PARALLEL

• BISECTING
7

BITEWING
8

OKLUSAL
EXTRA ORAL 9
10

EXTRA ORAL
Rangkuman dari lokasi utama terjadinya fraktur
mandibula dan teknik radiografi yang dipakai di tiap
lokasi
Lokasi fraktur Radiografi yang digunakan
• Dental panoramik tomografi atau
Angulus
lateral oblique.
• Dental panoramik tomografi atau
lateral oblique.
• Posterior-Anterior (PA) (untuk fraktur
 Leher Condylus
leher bawah).
• Reverse Towne’s (untuk fraktur leher
atas)
• Dental panoramik tomografi atau
lateral oblique
Badan • Posterior-anterior (PA)
• Periapikal
• Lower 90° occlusal
• Dental panoramik tomografi atau lateral
oblique
Regio Kaninus
• Periapikal
• True lateral

• Lower 45° occlusal


Symphysis
• Lower 90° occlusal 

• Dental panoramik tomografi atau lateral


Ramus oblique
• Posterior-anterior (PA)

• Dental panoramik tomografi atau lateral


Prosesus koronoid oblique
• 0° occipitomental (0° OM)
Gambar tengkorak dari depan dan samping yang
memperlihatkan lokasi utama fraktur sepertiga
tengah wajah
Rangkuman dari proyeksi radiografi yang biasa
digunakan untuk melihat fraktur sepertiga tengah
wajah
Tipe/lokasi fraktur Radiografi yang digunakan
Periapikal
Dento alveolar Upper standard occlusal
Upper oblique occlusal
0° occipitomental
Le Fort I 30° occipitomental
True lateral
0° occipitomental
Le Fort II 30° occipitomental
True lateral

0° occipitomental
30° occipitomental
Le Fort III True lateral
Coronal section tomography
CT +/- rekonstruksi 3D
0° occipitomental
Kompleks zygomatikus 30° occipitomental
Submento-vertex

True lateral
0° occipitomental
30° occipitomental
Kompleks Naso-ethmoidal Lateral view dari jaringan lunak pada
hidung
Posterior-anterior (25°)
CT +/- rekonstruksi 3D

0° occipitomental
True lateral
Orbit Posterior-anterior (25°)
Coronal section tomography
CT +/- rekonstruksi 3D
16

INTERPRETASI MUTU
RADIOGRAF
Faktor Penilaian
• Kontras
• Posisi
• Image geometry (Bentuk dan ukuran)
• Sharpness and Resolution.

• Radiograf ideal
1. Image same size as object
2. Image same shape as object
3. Image has good detail
4. Image has good density and contrast
RADIOGRAF TERLALU
Processing Errors
GELAP
• Overdevelopment (temperatur terlalu tinggi; waktu terlalu
lama)
• Konsentrasi developer terlalu tinggi
• Waktu fixing yang kurang
• Terpapar oleh sinar lampu
• Lampu pengaman pada ruang gelap kurang bagus
• Penyimpanan film kurang bagus, film expired

Overexposure
• Arus terlalu besar (Excessive mA)
• Voltase terlalu besar (Excessive kVp)
• Waktu paparan terlalu lama (Excessive time)
• Jarak Film-Sinar terlalu dekat

Jaringan terlalu tipis


RADIOGRAF TERLALU
GELAP
RADIOGRAF TERLALU
TERANG
Processing Errors
• Underdevelopment (temperatur terlalu rendah; waktu terlalu
singkat)
• Larutan developer terlalu encer
• Larutan developer jenuh atau terkontaminasi
• Fixing yang terlalu lama
Underexposure
• Arus yang kurang (Insufficient mA)
• Voltase yang kurang (Insufficient kVp)
• Waktu paparan yang kurang (Insufficient time)
• Jarak Film-sinar terlalu jauh
• Film terbalik waktu paparan (biasanya disertai marking)
Jaringan terlalu tebal
RADIOGRAF TERLALU
TERANG
INSUFFICIENT
CONTRAST

• Underdevelopment
• Underexposure
• Excessive kVp
• Excessive film fog

Radiograph with insufficient contrast,


showing gray enamel and gray pulp
chambers
FILM FOG
• Safelight tidak tepat
• Filter kurang tepat;
• Watt bohlam terlalu besar (standart 15watt);
• Jarak lampu-area processing kurang (minim 4 feet);
• Terlalu lama terekspos safelight)
• Ada sinar masuk ke kamar gelap
• Overdevelopment
• Larutan terkontaminasi
• Film rusak
• Disimpan di temperatur
dan kelembaban tinggi
• Terekspos radiasi
• Expired
DARK SPOTS OR LINES
• Kontaminasi sidik jari
• Kertas pembungkus menempel di permukaan film
• Film berkontak dengan tempat fixer atau film lain selama
fixing
• Film terkontaminasi dengan developer sebelum processing
• Film terlalu terlipat
• Listrik statis sebelum processing
• Tekanan berlebih dari roller pada automatic processing
• Roller kotor pada automatic processing
LIGHT SPOTS
• Film terkontaminasi dengan fixer sebelum processing
• Film berkontak dengan tempat atau film lain selama developing
YELLOW OR BROWN
• Larutan developer jenuh
STAINS
• Larutan fixer jenuh
• Kurang dalam pencucian air
BLURRING
• Pasien bergerak
• Tube sinar-X bergrak
• Double exposure
27

INTERPRETASI
PERIAPIKAL
Caries
Pulpitis
mahkota
Necrose
Mahkota
Periodontitis
Lesi
Akar
periapika
Ligamen &
l
laminadura
Tl alveolar
28

MAHKOTA
• Gambarkan kondisi mahkota
• Ada radiolusen  karies
• Ada radiopak  tumpatan/jacket crown
• Posisi/lokasi
• Dari mana sampai mana….
• Incisal sampai dentin/pulpa
• Mesial sampai dentin/pulpa
• Perkiraan material
• Tumpatan
• Mahkota jaket
29

AKAR
• Jumlah;
• Satu/dua/tiga
• Bentuk;
• Lurus
• Konvergen
• Divergen
• Kondisi Saluran Akar
• Mengerucut ke apikal
• Ada radiopak dari servikal sampai ujung akar
30

LIGAMEN PERIODONTAL

• Dalam Batas Normal (DBN)


• Sesuai dengan kondisi pada gigi sehat
sekitarnya
• Melebar/Menyempit/Menghilang
• Ada inflamasi di ligamen periodontal
• periodontitis
31

LAMINA DURA
• DBN
• Sesuai dgn kondisi pada gigi sehat sekitarnya
• Menebal/menipis
• Reaksi tulang terhadap inflamasi
• Periodontitis
• Menghilang
• sudah mengalami resorpsi
• Alveolar sudah tertembus oleh material infeksi
• Lesi
32

PERIAPIKAL
• DBN
• Radiopak
• Ada proses aposisi tulang
• Condensing osteitis
• Schlerosing osteitis
• Mix opak + lusen
• Osteomyelitis
• Radiolusen
• Batas tidak jelas/diffuse : abses
• Batas jelas : granuloma
• Batas jelas dan tegas : kista
33

ALVEOLAR CREST

• Normal setinggi CEJ


• Terjadi penurunan ± 2 mmDBN
• Penurunan secara horizontal
• Penurunan secara vertikal
• Bone loss  indikasi periodontitis
34

FURKASI
• Tidak ada (pada gigi dgn akar tunggal)
• DBN
• Ada keterlibatan furkasi berupa :
• Radiolusen diffuse :
• Sumber radiolusen dari periapikal  abses periapikal
• Sumber radiolusen dari penurunan tulang alveolar
sampai furkasi  abses periodontal
PENAMPAKAN RADIOGRAFIS DARI 35

PERUBAHAN JARINGAN PERIAPIKAL YANG


MENGALAMI INFLAMASI

A. Normal,
B. Perubahan awal apikal – pelebaran ligamen
periodontal (periodontitis apikalis akut) (tanda panah).
C. Perubahan awal apikal – kehilangan lamina dura
(abses periapikal awal) (tanda panah).
36

D. Inflamasi akut destruktif-difus, area radiolusen berbatas


tdk jelas/ill-define di apex (abses periapikal).
E. Inflamasi kronis tingkat rendah, area radiopak di apex
(sclerosing osteitis).
F. Inflamasi kronis yg berlangsung lama, area radiolusen
berbatas jelas/well-defined dikelilingi oleh tulang sklerotik
padat (granuloma periapikal atau kista radicular).
37

INTERPRETASI LESI
SPESIFIK
• Site or anatomical position
• Size
• Shape
• Outline/edge or periphery
• Relative radiodensity and internal structure
• Effect on adjacent surrounding structures
• Time present, if known

Ada juga yg mendeskripsikan dgn metode 4SBCA :


(Site, Size, Shape, Simetry, Border, Content, Association)
SITE OR ANATOMICAL POSITION

Localized to the mandible, affecting:


• the anterior region
• the body — above or below the inferior dental
canal, or related to the teeth
• the angle
• the ramus
• the condylar process
• the coronoid process
• both sides (bilateral)
• several sites
Localized to the maxilla, affecting:
• the anterior region
• the posterior region
• both sides (bilateral)
• several sites
Generalized, affecting:
• both jaws
• and/or other bones — multiple lesions may also
affect the :
• cranial vault
• long bones
• cervical spine
Originating from a point or epicentre
relative to surrounding structures,
e.g.:
• in bone or soft tissue
• above or below the inferior dental canal
• in or outside the inferior dental canal
• in or outside the maxillary antrum
• inside or outside a tooth follicle
• at a tooth root apex.
SIZE

• Pengukuran dalam satuan ukuran (mm,


cm)
• Penggambaran area lesi
• Contoh : lesi radiolusen berada di angulus mandibula
dengan ukuran mulai dari apikal 47 sampai sigmoid, dan
dari batas anterior ramus mandibula sampai inferior
dental canal
SHAPE

• Unilocular
• Multilocular
• Pseudolocular
• Round
• Oval
• Scalloped or undulating
• Irregular
OUTLINE / EDGE OR PERIPHERY
RADIODENSITY AND INTERNAL STRUCTURE

• Uniformly radiolucent
• Radiolucent with patchy opacities within
(mixed)
• Radiopaque
EFFECTS ON ADJACENT SURROUNDING STRUCTURES

The teeth — there may be evidence of:


• Resorption, which is a feature of long-standing, benign
but locally aggressive lesions, chronic inflammatory
lesions, and malignancy
• Displacement
• Delayed eruption
• Disrupted development, resulting in abnormal shape
and/or density
• Loss of associated lamina dura
• Increase in the width of the periodontal ligament
space
• Alteration in the size of the pulp chamber
• Hypercementosis
Surrounding bone — there may be evidence of:
• Expansion:
• Displacement or involvement of surrounding structures,
including the:
• Cortex of the inferior dental canal
• Mental foramen
• Lower border cortex of the mandible
• Floor of the antrum
• Floor of the nasal cavity
• Orbits
• Increased density (sclerosis)
• Subperiosteal new bone formation
• An increase in the normal width of the inferior dental canal
• Irregular bone remodelling, resulting in an abnormal shape or
unusual overall bone pattern.
STEP-BY-STEP GUIDE
• Step I
• Deskripsi lesi (4SBCA)
• Step II
• Anatomi normal
• Artefak
• Patologis
• Step III
• Jika lesi adalah patologis/kelainan dapatan, kelompokan
mnrt jenis penyakitnya
• Step IV
• Cari kemungkinan diagnosanya sesuai klasifikasi
• Step V
• Bandingkan dgn gambaran lesi2 yg mirip
KLASIFIKASI KISTA & TUMOR WHO 2005
49
50
51

KLASIFIKASI LESI BERDASARKAN


VARIASI RADIOPAKNYA
52
53
KLASIFIKASI LESI BERDASARKAN DENSITAS
54
RADIOPAK

Anda mungkin juga menyukai