Anda di halaman 1dari 11

Ethnografi

NAMA KELOMPOK :

ALIFIA SATYANA 201510230311215


ZAINULLAH O.S. 201510230311227
NASRI AGUS ADI K. 201510230311230
SRI WULAN DANI 201510230311235
DINI NOVITA SARI 201510230311240
Definisi

Etnografi berasal dari kata ethos, yaitu bangsa atau


suku bangsa dan graphein yaitu tulisan atau uraian.

Etnografi adalah kajian tentang kehidupan dan


kebudayaan suatu masyarakat atau etnik, misalnya
tentang adat-istiadat, kebiasaan, hukum, seni, religi,
bahasa. Bidang kajian vang sangat berdekatan dengan
etnografi adalah etnologi, yaitu kajian perbandingan
tentang kebudayaan dari berbagai masyarakat atau
kelompok (Richards dkk.,1985).
Lanjutan ...

Penelitian etnografi juga merupakan kegiatan


pengumpulan bahan keterangan atau data yang
dilakukan secara sistematik mengenai cara hidup serta
berbagai aktivitas sosial dan berbagai benda
kebudayaan dari suatu masyarakat.

Etnografi adalah uraian dan penafsiran suatu budaya


atau sistem kelompok sosial. peneliti menguji
kelompok tersebut dan mempelajari pola perilaku,
kebiasaan, dan cara hidup.
Karakteristik atau Ciri Khas

 Observatory participant—sebagai teknik pengumpulan


data, jangka waktu penelitian yang relatif lama, berada
dalam setting tertentu, wawancara yang mendalam dan tak
terstruktur serta mengikutsertakan interpretasi penelitinya.
Peneliti mempelajari arti atau makna dari setiap perilaku,
bahasa, dan interaksi dalam kelompok.
 Ciri-ciri penelitian etnografi adalah analisis data yang
dilakukan secara holistik, bukan parsial.
 Fokus pada satu kasus
 Analisis data dengan interprestasi makna dan fungsi, tanpa
harus memanfaatkan data kuantifikasi
Lanjutan ...

 Menurut Creswell (2012:468) beberapa karakter


 yang bisa menggambarkan penelititan etnografi,
diantaranya yaitu tema budaya, kelompok berbagi
budaya, pola perilaku bersama, keyakinan dan
bahasa, penelitian lapangan, keterangan atau
pengaturan, dan refleksi peneliti.
 Eksplorasi terhadap sebuah fenomena sosial
 Lebih suka bekerja dengan data yang tak
berstruktur, data yang tidak ada kode, dan masih
ada peluang untuk analisis tertentu
Subjek Penelitian

Subjek penelitian untuk penelitian ethnografi sendiri


merupakan orang yang melakukan kegiatan aktivitas
sosial ataupun terkait dengan kebudayaan, namun
yang menjadi obyek penelitian disini adalah
pandangan dari subjek penelitian terkait dengan
kegiatan aktivitas sosial maupun kebudayaan.
Fokus Penelitian

Menggambarkan budaya tertentu, etnografi pada


umumnya hanya memiliki beberapa hipotesis dan
tidak ada kuesioner terstruktur
Menggambarkan budaya atau subkultur dengan
serinci mungkin, termasuk bahasa, adat istiadat,
nilai-nilai, upacara keagamaan, dan hukum.
Fokus penelitiannya adalah pola-pola yang
tercermin dalam sikap tidak dan prikelakuan
masyarakat atau organisasi yang diteliti.
Hal-hal yang harus diperhatikan

 Apakah identitas peneliti diketahui oleh partisipan,


atau hanya sebagian, bahkan tidak satupun yang
tahu.
 Sejauh mana partispan mengetahu penelitian yang
dijalankan.
 Aktivitas apa saja yang dikaji peneliti dilapangan,
dan bagaimana posisi peneliti.
 Apa sebenarnya oreantasi peneliti, apakah peneliti
sepenuh nya menyadari ketika mengadopsi
oreantasi orang (insider) dan outsider)…. Ada
peneliti sengaja menjadi pribumi dengan tujuan
penelitian.
Contoh Penelitian

 Fenomena Meme di Media Sosial: Studi


Etnografi Virtual Posting Meme Pada
Pengguna Media Sosial Instagram
Komunikasi Antarbudaya di Kalangan
Mahasiswa (Studi Analisis Etnografi Tentang
Identitas Etnis Mahasiswa Etnis Tionghoa
Dalam Kompetensi Komunikasi Dengan
Mahasiswa Pribumi Di Kalangan Mahasiswa
Fakultas Teknik Stambuk 2009 Dan 2010
Universitas Sumatera Utara)
Refrensi

Nugraha, Aditya., dkk (2015). Fenomena Meme di Media Sosial: Studi


Etnografi Virtual Posting Meme Pada Pengguna Media Sosial Instagram.
Jurnal Sosioteknologi
Cresswell, Jhon W., (2012). Eduactional Research: Planning,
Conducting, and Evaluating Quantitative and Qualitative Research.
Ney Jersey: Person Education, Inc.
METODOLOGI PENELITIAN KULITATIF, Oleh: DR.Deddy Mulyana,
M.A. Pt.Remaja Rosdakarya, Bandung 2001
Mulyana, Deddy. 2001. Metodologi Penelitian Kualitatif: Paradigma
Baru Ilmu Komunikasi dan Ilmu Sosial Lainnya. Bandung: PT remaja
Rosdakarya.
Patton, Michael. Qualitative Evalution And Research Methods,
London: Sage Publication: 1990.
Tanjung, Rifal Aswar. (2011). Skripsi Komunikasi Antarbudaya di
Kalangan Mahasiswa.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai