Anda di halaman 1dari 14

Penyimpangan semu hukum

mendel
Hukum Mendel II

Qumillaila - 2014
Tujuan pembelajaran kita
hari ini, siswa dapat:

1. Menjelaskan macam-
macam penyimpangan
semu hukum Mendel
2. Menerapkan penyilangan
secara teoritis
penyimpangan semu
hukum Mendel
Peta Konsep
Terdiri dari

monohibrid
Pewarisan sifat melibatkan
menurut Mendel Dihibrid
Alel
Perkawinan resiprok

Backcross & testcross


Prinsip-
prinsip Terjadi karena
Interaksi gen
Hereditas Penyimpangan semu
Hukum Mendel Kriptomeri
Penyimpangan Tautan gen Epistasis-hipostasis
pola-pola
hereditas Pindah silang
Polimeri
Tautan seks
Gen-gen
Terjadi karena Gen letal komplementer
Interaksi
Gen
(Atavisme)
peristiwa dua gen atau lebih yang
bekerjasama atau menghalang-
halangi dalam memperlihatkan
fenotip

Pial (jengger) ayam


Kriptomeri

peristiwa dimana gen dominan


seolah-olah tersembunyi
(kriptos) apabila berdiri sendiri-
sendiri dan pengaruhnya baru
terlihat bila berada bersama-
sama dengan gen dominan yang
Linaria maroccana
lain Merah x Putih = Ungu
Ungu : Merah : Putih = 9 : 3 : 4
Epistasis-
hipostasis

peristiwa dimana gen


dominan menutupi gen Gandum berkulit biji
dominan lain yang bukan kuning dan gandum
alelnya. berkulit biji hitam
Hitam : Kuning : Putih = 12 : 3 : 1
Polimeri

bentuk interaksi gen dengan


banyak sifat beda yang
berdiri sendiri-sendiri, tapi Gandum bersekam
mempengaruhi bagian yang merah dan gandum
sama dari suatu organisme. bersekam putih
Merah : Putih =
15 : 1
Gen
Komplemente
r

interaksi beberapa gen yang


saling melengkapi Lathyrus adoratus
Putih X Putih = Ungu
Ungu : Putih = 9 : 7
10 istilah dan artinya terkait dengan:

• Pautan
• Pindah silang
• Gen letal

Anda mungkin juga menyukai