Anda di halaman 1dari 6

Tugas Pendidikan Agama

Islam

PEMALSUAN KITAB SUCI AL-QURAN


Disusun Oleh:
• AGUSTIN WIDIANINGSIH
• ALFINA DAMAYANTI
• ANASTASYA GEA AUDRI
• FITRAH SAEDAH
• MARCELLA ANNISA
• SISILIA VEBRIANI
Akhir-akhir ini umat islam dilanda dengan adanya pemalsuan ayat-
ayat Qur’an yang dilakukan oleh orang-orang yang tidak bertanggung
jawab. Pemalsuan dilakukan dengan cara menyelipkan sejumlah kalimat
atau ayat dalam kitab suci Al Qur’an.
Bahkan ada juga yang mengacaukan umat dengan membuat nama
surah baru. Berdasarkan pernyataan di atas, coba diskusikan permasalahan
tersebut dengan kelompokmu dan rangkumlah dalam kertas
dipresentasikan di depan kelas.
 Apakah hukum memalsukan kitab suci, misalnya Al Qur’an?

Pemalsuan merupakan salah satu perbuatan tercela yang dilarang oleh agama.
Pemalsuan adalah salah bentuk pendustaan(bohong) yang dapat merugikan banyak
hal. Oleh karena itu, perbuatan pemalsuan merupakan perbuatan tercela (akhlak
madzmumah) yang apabila seseorang melakukan hal itu, maka sama dengan telah
melanggar aturan Allah SWT yang tercantum dalam Al Qur’an dan Hadits.
An-Nisa Ayat 40;

‫ت ِم ْن لَ ُد ْنهُ أَجْ رًا َع ِظي ًما‬


ِ ‫ُضا ِع ْفهَا َوي ُْؤ‬ ْ َ‫إِ َّن هَّللا َ اَل ي‬
ُ َ‫ظلِ ُم ِم ْثقَا َل َذ َّر ٍة ۖ َوإِ ْن ت‬
َ ‫ك َح َسنَةً ي‬
Terjemah Arti: Sesungguhnya Allah tidak menganiaya seseorang walaupun sebesar
zarrah, dan jika ada kebajikan sebesar zarrah, niscaya Allah akan melipat
gandakannya dan memberikan dari sisi-Nya pahala yang besar.
 Apakah bahaya dari pemalsuan isi kitab suci, khususnya Al-
Qur’an bagi umat manusia!

Bahaya dari pemalsuan isi kitab suci Al-Qur’an bagi umat


manusia adalah banyak orang yang bisa saja salah paham
mengenai islam dan kitab sucinya, apalagi isi nya adalah isi
yang murni berasal dari allah jika terjadi pemalsuan maka
makna yang terdapat dalam al-quran akan tercoreng dan
nama baik al-quran pun menjadi tercoreng
 Jelaskan langkah-langkah yang perlu kita lakukan agar
kemurnian kitab suci Al-Qu’ran tetap terjaga ?

Langkah – langkah yang perlu kita lakukan agar kemurnian


kitab suci Al-Qur’an tetap terjaga adalahdengan cara
membaca al quran setiap hari, mengamalkan nya pada
kehidupan sehari-hari, menjaga agar tidak rusak dan kotor.
upaya-upaya pemeliharaan Alquran dari pemalsuan terus
dilakukan umat Islam dengan menghafalnya, melakukan
pembinaan bibit-bibit penghafal Alquran di sekolah atau
pesantren, mengadakan perlombaan seni baca Alquran,
termasuk penulisan Alquran, serta melakukan penashihan
(pengesahan) sebelum Alquran dicetak.

Anda mungkin juga menyukai