Anda di halaman 1dari 8

T UG AS O P E RA SI P E M B O RA N PAN AS B U M I

NAMA : TJAHYA HANDAYANI LUBIS


NIM : 113180003
KELAS : D
1. Sebutkan beberapa hal penting yang harus diperhatikan dalam
menentukan kedalaman casing sumur geothermal?
Hal penting yang harus diperhatikan dalam menentukan
kedalaman casing sumur geotermal adalah
 geometri lubang bor
 tipe atau spesifikasi dari casing yang akan digunakan
 tebal lapisan yang akan di casing
 formasi lubang
Sebutkan 3 metoda metode penentuan kedalaman casing sumur
geothermal yang ada pada paper tersebut?

Dalam penentuan kedalaman casing sumur geothermal pada paper


ada tiga, yaitu:
1. New zealand method
2. Philippines Method
3. Iceland Method
Kapan metoda New Zealand dipakai dalam penentuan casing
setting depth?

Metode New Zealand dipakai ketika sistem reservoirnya


didominasi oleh uap dan digunakan tekanan overburden. Pada
metoda ini tekanan pori dianggap sebagai tekanan hidrostatik.
Jelaskan tahapan metoda casing setting depth New Zealand
menggunakan bahasa anda?

Metode New Zealand merupakan suatu metode yang digunakan untuk


menentukan kedalaman casing berdasarkan karakteristik di New
Zealand, tahapannya yaitu pertama ditentukan tekanan sumur/lubang bor
kemudian ditarik lurus keatas, pada metode ini diasumsikan sumur
didominasi oleh uap.
Kemudian perpotongan garis-garis tersebut dengan tekanan garis tanah
penutup merupakan tempat casing shoe produksi. Lalu gambar garis
lurus ke kiri sampai berpotongan dengan tekanan pori dan kemudian
dengan cara yang sama gambar garis lurus ke atas, perpotongan garis-
garis ini dengan tekanan lapisan penutup adalah intermediate casing
shoe. Terakhir, cara yang sama dilakukan untuk menentukan (jalur a) dan
persimpangan dengan tekanan overburden adalah sepatu selubung
permukaan.
Jelaskan tahapan metoda casing setting depth Metode Filipina
menggunakan bahasa anda?

Asumsi yang digunakan di Filipina adalah tipe reservoir yang


didominasi oleh air, batas kedalaman sumur adalah bagian atas
reservoir yang bersuhu tinggi yaitu sekitar 220oC. Langkah
pertama yang dilakukan dalam metode ini adalah mengukur suhu
pada sumur sebelumnya karena metode ini membutuhkan data suhu
dari sumur sebelumnya. Pada metode ini hanya digunakan dua
casing yaitu production casing dan intermediate casing.
Jelaskan tahapan metoda casing setting depth Metode Iceland
menggunakan bahasa anda?
Langkah menentukan kedalaman casing dengan metode iceland
yaitu :
Mula-mula Tentukan profil tekanan perkiraan ke bagian bawah
sumur. Dengan menggunakan simulator sumur bor, keadaan yang
ditentukan mulai dari dasar sumur (kedalaman 2.500 m) hingga
sumur dapat mengalir ke permukaan dengan memvariasikan
tekanan kepala sumur dan ketika berpotongan dengan tekanan air,
kedalaman adalah kedalaman selubung produksi (1.050 m).
Desainlah Casing setting Depth menggunakan nama file :
Data

Anda mungkin juga menyukai