Anda di halaman 1dari 2

Arsip 5

INSTRUKSI KERJA
(WORK INSTRUCTION)
Judul Penelitian Gas Absorption
Nurul Ratna Anisa NRP 14-2016-070
Nama Mahasiswa
Rica Dwi Sandika NRP 14-2016-050
Dosen Pembimbing Jono Suhartono, S.T.,M.T.,Ph.D

Persiapan Percobaan
1. Mencatat keadaan ruang sebelum percobaan.
2. Mengukur dan mencatat panjang kolom, keliling kolom dan tebal kolom.
3. Mengisi bak penampung 1 dengan air keran ±50 ml
Percobaan AbsorpsiMenggunakan Wetted Wall Coloumn
1. Mengukur dan menjaga suhu air di penampung 1 agar tetap
2. Mengukur kandungan oksigen awal pada air kran dibak penampung 1 dengan
menggunakan Do meter
3. Membuka semua control valve bagian wetted wall colomn dan menutup semua
control valve packed bed coloumn
4. Mengatur saluran ke arah kolom dan saluran sirkulasi
5. Mencatat tinggi kolom terbasahi dan tinggi bubling setelah 5 menit, membaca beda
tekan (∆h) pada manometer gas dan mengambil sample hasil absorpsi untuk
mengukur suhu dan kadar oksigen terlarutnya
6. Melakukan hal yang sama untuk laju alir air 1 lpm dan 1,5 lpm
7. Mengulang percobaan untuk beda laju alir gas 7 lpm, 8 lpm, dan 9 lpm
Percobaan Stripping Menggunakan Packed Bed Coloumn
1. Menghubungkan air hasil absorpsi di bak penampung 2 dengan selang menuju aliran
masuk stripper/ packed bed column
2. Mengalirkan saluran aliran keluar dari kolom stripper ke bak penampung 1
3. Menyalakan pompa di bak penampung 2 dan memastikan agar air mengalir pada
kolom stripper mulai dari atas hingga bawah
4. Mengalirkan gas N2 dari bawah kolom melewati packing dan saluran gas yang
mengarah langsung keluar
Arsip 5
5. Melakukan percobaan hingga air di bak penampung 2 habis

Percobaan Absorpsi Menggunakan Packed Coloumn


1. Mengukur dan menjaga suhu air di penampung 1
2. Mengukur kandungan oksigen awal pada air di bak penampung 1 dengan DO meter
3. Membuka semua control valve bagian packed bed coloumn dan menutup semua
control valve bagian wetted wall coloumn
4. Mengatur saluran kearah kolom dan saluran sirkulasi agar air dapat mengalir ke atas
kolom
5. Menyalakan pompa di bak penampung 1 dan mengatur laju alir air sebesar 0,75 LPM
dan laju alir gas 6 LPM menggunakan valve bagian packed coloumn
6. Mengatur tinggi packed, membaca beda tekan (∆h) pada manometer gas dan
sampel hasil absorpsi diambil untuk diukur kadar oksigen terlarutnya
7. Melakukan hal yang sama untuk laju alir air 1 lpm, 1,25 lpm dan 1,5 lpm
8. Mengulang percobaan untuk beda laju alir gas 7 lpm, 8 lpm, dan 9 lpm
9. Mencatat keadaan ruang akhir percobaan

CATATAN KESELAMATAN
 Selalu pastikan bahwa meja dan daerah di sekitar Anda sudah bersih dan kering
sebelum meninggalkan ruangan laboratorium.
 Selalu pastikan bahwa sambungan listrik yang berhubungan dengan alat telah
terputus semua.
 Menjaga tekanan pada saat operasi.
 Memakai alat keselamatan ketika berhubungan dengan bahan yang berbahaya.
 Pastikan alat bekerja dengan baik

Anda mungkin juga menyukai