Anda di halaman 1dari 31

ETIKA DIPLOMATIK DAN

KONSULER (4)
Nala Nourma Nastiti., S.ip.MA

2018 1
08/17/2020 2
NILAI – NILAI DASAR (PASAL 3)
Berdasar pd Pancasila, UUD 45 &
Bineka Tunggal Ika

Prioritas azas manfaat Profesionalisme (Kreatif & Inovatif) &


yang sebesar-besarnya Tepat > penguasaan bahasa dan budaya
asing

Keahlian dan keterampilan


berdiplomasi
Disiplin, Dedikasi & Loyalitas tinggi kepada
bangsa dan peraturan yg berlaku

Transparan &
Akuntabel Integritas dalam kepribadian yg
jujur & terpercaya

Pelayanan publik untuk kepentingan negara,


warganegara Indonesia & Badan Hukum
08/17/2020 3
DEFINISI ISTILAH :
• Pejabat dinas luar negeri >> mengemban tugas dan
Diplomat kegiatan diplomatik dan konsuler untuk
memperjuangkan kepentingan negara RI

• Pedoman dalam bersikap. Berperilaku, bertindak


Kode Etik bagi diplomat saat melaksanakan hubungan
kedinasan maupun kemasyarakatan di dalam dan
luar negeri

• Tim yang bertugas memeriksa dugaan atas


Dewan Kehormatan pelanggaran terhadap kode etik diplomat dan
Profesi Diplomat membuat rekomendasi pelanggaran

• Segala bentuk ucapan, tulisan, dan/atau perbuatan


Pelanggaran Kode Etik diplomat yang bertentangan demgan kode etik
Diplomat diplomat

• Secara resmi mewakili dan memperjuangkan


Perwakilan Diplomatik
kepentingan bangsa secara keseluruhan di
Indonesia
08/17/2020 negara penerimma / pada OI 4
TUJUAN KODE ETIK DIPLOMATIK

Memberi pedoman aturan etika bagi


diplomat dalam bersikap, berperilaku dan
bertindak saat melaksanakan hubungan
kedinasan kemasyarakatan

08/17/2020 5
Agar diplomat selalu menjalankan tugas berdasarkan Pancasila dan
UUD 45 & Bineka Tunggal Ika

Menjunjung, menjaga dan memelihara martabat profesi


Diplomat

Meningkatkan pengabdian dan mutu profesi diplomat


> menjalankan misi negara di luar

Menghormati & mematuhi norma & kebiasaan int’


terkait hubungan antar bangsa

Memelihara, meningkatkan solidaritas sesama diplomat

08/17/2020 6
PEMBAGIAN KODE ETIK (Pasal 4)

Etika Etika
Penyelengga Etika Etika dalam Etika
raan dalam dalam melakuka kepribadia
bernegara & Berorgani bermasyar n n
pemerintaha sasi akat pelayanan diplomat
n publik

08/17/2020 7
ETIKA
PENYELENGGARAAN
BERNEGARA &
PEMERINTAHAN
08/17/2020 8
Memahami sikap & perilaku nilai
kebangsaan dari sumber pancasila, UUD Menjunjung tinggi kehormatan & menjaga
45 & Bineka Tunggal Ika harkat bangsa Indonesia

Mengutamakan kepentingan negara diatas Menjaga & memelihara kedaulatan


kepentingan pribadi wilayah, wibawa, citra bangsa dan
keutuhan NKRI

Menjaga kerahasiaan negara, informasi / Menghormati HAM & keadilan sesuai


kebijakan pemerintah sesuai dg UU

Menghindari perilaku diskriminatif suku,


agama ras, golongan & latar belakang
sosial & gender
08/17/2020 9
ETIKA DALAM BERORGANISASI

08/17/2020 10
08/17/2020 11
ETIKA DALAM
BERMASYARAKAT
08/17/2020 12
TANGGAP
SALING
LINGKUNGAN
MENGHORMATI
HIDUP SEHAT & MASYARAKAT
DALAM
SEDERHANA INDONESIA DI
BERINTERAKSI DG
NEGARA
MASY.LUAS
AKREDITASI

MENJAGA SALING
KEPEKAAN SOSIAL
EHARMONISAN MENGHORMATI
DALAM
ASYARAKAT DI PERBEDAAN DALAM
PERGAULAN
NEGARA AGAMA, SUKU &
SEHARI-HARI MASY.
AKREDITASI STATUS SOSIAL

enghindari perbuatan
yang dapat
encemarkan martabat
diplomat
08/17/2020 13
ETIKA PELAYANAN PUBLIK

08/17/2020 14
Memberikan pelayanan secara profesional, cepat, tepat
sasaran, terbuka, adil dan tidak diskriminatif

Memberikan informasi secara benar terkait pelayanan


publik kepada pihak yg membutuhkan

Partisipasi, dukungan & pengawas publik sesuai dengan


ketentuan UU

Menciptakan suasana perwakilan yang kondusif bagi


warga negara Indonesia di negara akreditasi

Menolak segala imbalan / janji dalam bentuk apapun

08/17/2020 15
ETIKA KEPRIBADIAN
DIPLOMAT
08/17/2020 16
MENGHINDARI
MENGHINDARI POLITIK PRAKTIS
PERILAKU & TUTUR
KEPENTINGAN (OPINI TANPA
KATA
PRIBADI PERSETUJUAN DARI
KEMLU)

BERADAPTASI DI
MENGHINDARI
PENAMPILAN LINGK. YG
TINDAKAN ASUSILA
BERBEDA

MENGHINDARI
MENGHORMATI
ATURAN PENGGUNAAN
ETIKA & BUDAYA
KEPROTOKOLAN MEDSOS YG
WIL. AKREDITASI
NEGATIF

MENGHARGAI TAAT TERHADAP


SOLIDARITAS
PERBEDAAN HUKUM WILAYAH
DIPLOMAT
PENDAPAT AKREDITASI

17
SANKSI PELANGGARAN
KODE ETIK
08/17/2020 18
Dibentuk Dewan Kehormatan Profesi Diplomat (bersifat
ad hoc)

Ketua

Sekretaris

Anggota : bukan merupakan rekan dari satuan kerja


atau perwakilan diplomat yang diperiksa atau diduga
melakukan pelanggaran kode etik diplomat
Jumlahnya harus ganjil min 5

Gelar Diplomatik anggota dewan kehormatan porfesi harus lebih tinggi dari gelar
diplomat yang diduga melanggar kode etik diplomat
08/17/2020 19
TUGAS DEWAN KEHORMATAN
PROFESI DIPLOMAT :
Mengambil
keputusan terhadap Memberikan
terduga pelanggar rekomendasi
Menjaga perilaku
kode etik setelah kepada Menteri
dan tutur kata yan mempertimbangkan untuk
baik. Sopan dan saksi, barang bukti menjatuhkan
santun dengan dan keterangan sanksi sesuai
sesama diplomat terkait dalam sidang
dngan tingkat
dan rekan kerja dewan kehormatan
profesi diplomat pelanggaran yang
dilakukan

08/17/2020 20
08/17/2020 21
Dimulai
dengan
Laporan
Melakukan
pengaduan
pemeriksaan
secara pendahuluan
tertulis yg diperoleh
Harus Pengadua
di TTD & Penerimaa dugaan tjd
didukung n diproses
disertai dg n Laporan pelanggaran
dengan paling
identitas oleh Unit kode etik >
alat bukti lama 5 Unit SDM
yg jelas Kerja
yang hari oleh mengurumkan
oleh SDM
diperlukan unit SDM berkas
pelapor,
pengaduan ke
dugaan
Menteri yang
peristiwa ditunjuk
pelanggar
an kode
etik

08/17/2020 22
Pemanggilan kedua
Terduga diberi
jika diperlukan > DKPD melakukan
waktu 7 hari sejak
Diplomat diberi 10 pemanggilan secara
pemanggilan untuk
hari sejak tertulis pada
memenuhi
menerima Terduga diplomat
panggilan
panggilan dari pelanggar kode etik
pemeriksaan DKPD
DKPD

08/17/2020 23
SANKSI PELANGGARAN KODE ETIK

Keputusan menteri
berdasarkan
Pelanggaran Definisi Pelangaran rekomendasi
Kode Etik (1)
Kode Etik > ditetapkan oleh
sidang DKPD
Sanksi Moral Keputusan Menteri tentang
pelanggaran kode
etik yanh diakukan

08/17/2020 24
Sanksi disampaikan secara tertutup (pertemuan terttutup
(o/ Menteri / pejabat yang ditunjuk & diplomat yang
bersangkutan
terbuka : melalui forum resmi, upacara bendera, media
massa/forum lainnya

Ditindak lanjuti untuk membuat pernyataan permohonan


maaf dan atau penyesalan secara tertutup / terbuka
sesuai dengan jenis sanksi moral yang diterima

08/17/2020 25

PROTOKOL VS ETIKA

08/17/2020 26
PROTOCOL INVOLVES
ETIQUETTE ON A LOCAL AND
INTERNATIONAL SCALE, AND
THE PRACTICE OF GOOD
MANNERS ON A DAILY BASIS

27
THERE ARE FEW ELEMENTS OF
ETIQUETTE THAT ARE WORTH
MENTIONING IN THIS DIPLOMATIC
PROTOCOL:
Treat other people the way you would like to be treated

Respect other people’s privacy and do not comment or


impose on others your tastes and liking

Respect people based on seniority (i.e. women, meritorious


individuals, public officials,

Be tolerant and discrete to other individual

. Be punctual
08/17/2020 28
REFERENSI

 https://www.diplomacy.edu/courses/Protocobo
 Boer muana, hukum internasional: pengertian, peranan dan
fungsi dalam era dinamika global, bandung, Alumni. 2001 l

08/17/2020 29
THANK YOU

08/17/2020 30
REFERENSI

 Reitz, H., Wall, J. A. and Love, M. S.. Ethics in negotiation: Oil and


water or good lubrication?  1998
 https://
www.kemlu.go.id/Produk%20Hukum/Permenlu%20No%203%20Tah
un%202016%20Kode%20Etik%20Diplomat.pdf
 Jeffrey B. Welty, “Prosecution and Law Enforcement Access to
Information about Electronic Communication”, Administration of
Justice Bulletin. 2009/05/October, 2009, hlm. 8.
 Supriyadi Widodo Eddyono & Erasmus A. T. Napitupulu. Komentar
atas Pengaturan Penyadapan Dalam Rancangan KUHAP. Institue for
Criminal Justice Reform. Jakarta. 2013, hlm. 7. 5 Indonesia Legal
Center Publishing, Undang-Undang No. 39 Tahun 1999 tentang Hak
Asasi Manusia, ILCP, Jakarta, 2006, hlm. 119.
 http://
dwyersnegotiationskills.pbworks.com/w/file/fetch/92122794/ELAM
_Ethics-in-Negotiation_Oil%20and%20Water%20or%20Good%20Lubr
ication_10p.pdf
08/17/2020 31

Anda mungkin juga menyukai