Anda di halaman 1dari 19

KEBIJAKAN PENGANGGARAN DAN

INOVASI BIDANG AMPL

Pada Pelatihan Penguatan Kapasitas Kelembagaan


BP SPAM Kabupaten Magelang 2019

BAPPEDA DAN LITBANGDA KABUPATEN MAGELANG


SECTION 1

Latar Belakang &


CAPAIAN AMPL
Latar Belakang
 Air minum dan sanitasi bukan hanya urusan individu atau
satu sektor saja, namun urusan bersama yang melibatkan
seluruh pihak dan mitra pembangunan.
 Ketersediaan sarana dan prasarana air minum serta
penyehatan lingkungan saat ini semakin menjadi
kebutuhan.
 Faktanya, penyediaan sarana dan prasarana air minum dan
penyehatan lingkungan yang memenuhi persyaratan sampai
saat ini belum dapat terpenuhi secara optimal karena
berbagai macam faktor.

Berbagai macam aspek pendukung berupa aspek teknis,


kelembagaan, pembiayaan, sosial dan lingkungan hidup harus
dapat terintegrasi dengan baik.
KABUPATEN MAGELANG

Luas Wilayah Kabupaten Magelang 1.085, 73 Km²

Jumlah penduduk sesuai Data Disdukcapil


Kabupaten Magelang Dalam Angka Tahun 2018
1,290,115 Jiwa 407,301 KK

21 Kecamatan 367 Desa 5 Kelurahan


CAPAIAN AKSES LAYANAN AIR MINUM DAN
SANITASI
Data Tahun 2018

AKSES AIR MINUM

PENDUDUK TERLAYANI
CAPAIAN
PERKOTAAN PERDESAAN TOTAL

JIWA % JIWA % JIWA %

TARGET 332,126 95% 886,994 94.31% 1,219,120 94.50

REALISASI 319,370 91.35% 800,284 85.09% 1,119,654 86.79%

5
CAPAIAN AKSES LAYANAN AIR MINUM DAN
SANITASI
Data Tahun 2018

AKSES AIR LIMBAH DOMESTIK


PENDUDUK TERLAYANI
CAPAIAN
PERKOTAAN PERDESAAN TOTAL
JIWA % JIWA % JIWA %

TARGET 96.5 94.44 94.99


337,370 888,217 1,225,586

REALISASI 91.41 84.39 86.29%


319,575 793,696 1,113,270

6
ISU STRATEGIS NASIONAL
LINGKUP AMPL
 Kinerja UNIVERSAL ACCESS 2019
 Pengarusutamaan Tujuan Pembangunan
Berkelanjutan /SDGs dalam Perencanaan
Pembangunan Daerah
 Prioritasisasi Penanganan STUNTING

7
ISU STRATEGIS
LINGKUP AMPL KABUPATEN MAGELANG
1. Perlunya upaya peningkatan cakupan dan kualitas pelayanan air
minum dan sanitasi yang layak;
2. Perlunya peningkatan kesadaran masyarakat untuk menerapkan
perilaku hidup bersih dan sehat;
3. Perlunya upaya pengelolaan lingkungan (konservasi dan
perlindungan sumberdaya air);
4. Perlunya penguatan kapasitas kelembagaan pengelolaan
pelayanan air minum dan sanitasi di masyarakat;
5. Perlunya peningkatan pendanaan pemerintah daerah di bidang
AMPL;
6. Perlunya peningkatan kualitas sumber daya manusia yang
menangani bidang AMPL;
7. Perlunya optimalisasi peran dunia usaha dan lembaga donor
dalam pendanaan pembangunan bidang AMPL;
8. Perlunya peningkatan kesadaran masyarakat dalam
pembangunan bidang AMPL.
8
* SECTION 2
* ISSU AMPL
1. AIR MINUM
a. Pembangunan SPAM di beberapa tempat menemui permasalahan dalam pemanfaatan
air baku, diantaranya konflik dengan pemanfaatan irigasi.
b. Menurunnya air baku di Kabupaten Magelang, data hasil kajian mata air 2017 terdapat
217 titik mata air namun yang dapat digunakan sebagai air baku sejumlah 138 titik.
c. Kelembagaan pengelolaan SPAM masih membutuhkan advokasi dan pendampingan
karena ketergantungan dengan tokoh yang peduli air dan jumlahnya sangat terbatas.
2. SANITASI
a. Isu pembangunan sanitasi belum menjadi prioritas di masyarakat… “belum seksi”
b. Untuk mencapai layanan sanitasi 100% membutuhkan pembiayaan yang besar dan
tidak akan mampu apabila hanya dibebankan di anggaran pemerintah, perlunya
sumber pendanaan lain.
c. Penyediaan lahan untuk konstruksi fisik sanitasi masih sangat terbatas
d. Kelembagaan sanitasi masih sangat rendah, perlu advokasi dan pendampingan
3. PERSAMPAHAN
a. Pemenuhan penyediaan TPA sulit terpenuhi karena terbentur dengan aturan
b. Kesadaran masyarakat tentang sampah dan upaya pengurangan sampah dari sumber
sangat dominan dalam mengelola sampah.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 10


*Inovasi
AMPL
NO. NAMA INOVASI KETERANGAN
1 Sanitasi Award Adanya pemberian penghargaan di bidang sanitasi kepada Kelompok
Pengelola IPAL Komunal yang diselenggarakan oleh DPUPR

2 Festival Bank Sampah Lomba kreasi dan inovasi oleh pengelolan bank sampah di tingkat
Kabupaten yang diselenggarakan oleh DLH
3 Jambanisasi bagi MBR dan Lokasi Melalui Dinkes, dialokasikan anggaran belanja barang (berupa jamban,
Pamsimas pipa) yang diserahkan kepada masyarakat
4 Training Teknis Membangun SPALD-S dan Dilakukan dengan menghadirkan BPD, Kades dan para tukang di beberapa
jamban desa sampling

5 Pembangunan IPAL oleh CSR Melalui proposal di desa yang disampaikan ke pihak CSR
6 Pembangunan sanitasi dengan Dana Desa Beberapa Desa telah mengalokasikan Dana Desa untuk membangun
jamban dan IPAL Komunal bagi masyarakat

The Power of PowerPoint | thepopp.com 12


* TRAINING TEKNIS MEMBANGUN
JAMBAN

11/20/2020 FOOTER GOES HERE 13


TRAINING TEKNIS
MEMBANGUN SPALD-S

11/20/2020 FOOTER GOES HERE 14


* Rencana Kerja
Pembiayaan
AMPL

The Power of PowerPoint | thepopp.com 15


No Program Kegiatan SKPD Pelaksana
1 Pengembangan Lingkungan Sehat - Pengawasan kualitas air DINKES
2 Pengadaan, Peningkatan, dan
Perbaikan Sarana dan Prasarana
Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan - Pengadaan Sarana dan Prasarana Puskesmas (IPAL) DINKES
Jaringannya
3 Program Pengembangan Kinerja
  Pengelolaan Air Minum dan Air Limbah - Operasional dan Pemeliharaan SPAM DPUPR
   
   
    Penguatan kapasitas Kelembagaan Badan Pengelola
- DPUPR
    SPAM Sederhana Perdesaan
  - Pembangunan SPAM (DAK) DPUPR
- Pendamping HID/HKP/HIK Pamsimas DPUPR
Pembangunan SPAM Infrastruktur Publik Daerah
- DPUPR / DPRKP
(DAK)
Pembangunan Sarana Sanitasi Infrastruktur Publik
- DPUPR / DPRKP
Daerah (DAK)
4 Program Lingkungan Sehat Perumahan
- Fasilitasi dan Koordinasi Peningkatan Kinerja AMPL BAPPEDA
5 Program Perencanaan Prasarana
Daerah dan sumberdaya alam - Koordinasi dan fasilitasi Konservasi SDA DLH

The Power of PowerPoint | thepopp.com 16


No Program Kegiatan SKPD Pelaksana
6 Program Perlindungan dan
- Penyelamatan dan Pengendalian Kawasan Mata Air DLH
  Konservasi Sumber Daya
  Alam Peningkatan Cadangan Air Tanah dgn. Pembuatan Sumur
- DLH
    Resapan dan Biopori
    - Penghijauan untuk Konservasi Sumber Daya Air DLH
    - Konservasi bantaran sungai DLH
   
    - Pelestarian Sumber Mata Air Berbasis Ekonomi Masyarakat DLH
    - Puncak Penghijauan dan Konservasi Alam Nasional DLH
    Peningkatan Kapasitas Masyarakat Penghasil Bahan Baku
    - Tembakau dalam Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan DLH
    Hidup
   
Penanggulangan kerusakan lahan untuk mitigasi bencana
  - DLH
lingkungan
 
Penanganan Daerah Rawan Bencana dengan Pembuatan
- DPUPR
Turap/Talud/Senderan
- Pemulihan lahan akibat kerusakan lingkungan DLH
- Pemetaan Kawasan Konservasi Sumber Daya Alam DLH
- Pembuatan Embung DLH
- Perlindungan mata air DLH
7 Peningkatan Keberdayaan
- Penguatan Kelembagaan Pamsimas (BP-SPAMS) Dispermades
Masyarakat Pedesaan

The Power of PowerPoint | thepopp.com 17


No Program Kegiatan SKPD Pelaksana

8 Program Pencegahan dini dan


penaggulangan korban bencana - Dropping Air bersih darurat bencana BPBD
Alam 
9 Program Pemanfaatan Idle Capacity
    - Keg. Pemasangan dan Perbaikan Jaringan Distribusi PDAM

- Keg. Pembangunan Sistem Zonasi Pelayanan (DMA) PDAM


10 Program Penurunan Kehilangan Air /
- Keg. Perbaikan Jaringan Distribusi Layanan PDAM
  NRW
  Keg. Perbaikan Bangunan Sumber dan Bangunan
- PDAM
Produksi
11 Program Pengembangan dengan Kegiatan Pengadaan dan Pemasangan Sambungan
Membangun SPAM Baru - PDAM
Rumah
12 Program Peningkatan Kualitas dan
Akses Informasi Sumber Daya Alam Pemantauan Kualitas Air (MoU dengan Dinas
dan Lingkungan Hidup - PDAM
Kesehatan)

The Power of PowerPoint | thepopp.com 18


TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai