Anda di halaman 1dari 23

BADAN USAHA

NON AKADEMIK
Universitas Brawijaya

Badan Usaha Non Akademik UB 1


MARKETING & BRANDING : BUILD
THE SUSTANAIBLE BUSINESS
(Studi Kasus pada Badan Usaha Non Akademik Universitas Brawijaya)
Disampaikan pada :
“Tata Kelola Managemen Up dan Branding SMK N 2
Ponorogo”

Malang, 01 Desember 2020

Dr (Cand) Silvi Asna P.,SE.,M.Si


+6282334713678
Silvi.febub@ub.ac.id

Badan Usaha Non Akademik UB 2


MARKETING CONCEPT
 Definisi Pemasaran
 Aktivitas Pemasaran:
 Market Analysis: Siapa konsumen, Apa yang diharapkan konsumen, Bagaimana
mewujudkannya
 Market Concept and Strategy
 Financial analysis
 Market testing
 Evaluation: R&D

Siap dipasarkan!
Badan Usaha Non Akademik UB 3
Marketing vs Selling?
Marketing Selling
Proses holistik Bagian dari marketing

Meliputi keseluruhan Berhubungan dekat


upaya pendekatan kepada dengan iklan, sales
konsumen promotion, dan public
relations
Focus pada kebutuhan Fokus pada kebutuhan
konsumen, penjual: menu, harga yang
mengupayakan kepuasan tidak berkaca pada
dan loyalitas konsumen kebutuhan konsumen
Pemasaran Jasa?

• Perbedaan jasa dengan barang


• Kesenjangan kualitas jasa (Servqual gap)
• Hospitality Marketing?  Service Culture
Tujuan Pemasaran?

Pemasaran jasa  pemasaran relasional


Pemasaran tradisional vs relasional
Pemasaran tradisional Pemasaran relasional
Fokus pada penjualan Fokus pada konsumen
Orientasi pada fisik produk Orientasi pada manfaat produk
Orientasi jangka pendek Oreintasi jangka panjang
Kontak dengan konsumen rendah Kontak dengan konsumen tinggi
Komitmen pada konsumen Komitmen pada konsumen tinggi
rendah
Kualitas adalah urusan bag. Kualitas adalah urusan setiap
operasional departement
Konsep Pemasaran
• Konsep Produksi
• Konsep tertua
• berasumsi bahwa konsumen akan lebih
menyenangi produk yang tersedia di banyak
tempat dan harganya murah
• Implikasi produsen:
• Efisien
• Distribusi massal dan intensif
• Konsep Produk
• berasumsi bahwa konsumen akan lebih memilih
barang/jasa yang paling berkualitas dan
berpenampilan baik (untuk jasa) dan inovatif.
• Implikasi produsen:
• Produk selalu berkualitas
• Selalu inovasi
• Konsep Penjualan
• berasumsi bahwa konsumen tidak mempunyai ketertarikan
(resisten) untuk membeli produk pemasar
• Implikasi produsen:
• Pemasaran agresif

• Resiko
• Konsep Pemasaran
• berasumsi bahwa kunci sukses pencapaian tujuan
perusahan adalah dengan menjadi lebih efektif
daripada pesaing
• Implikasi produsen:
• Konsumen adalah raja  orientasi pada kepuasan konsumen
• Konsep Pemasaran sosial : ecological,
humanistic
• Berasumsi bahwa memuaskan konsumen secara lebih baik
dengan memperhatikan lingkungan dan kondisi sosial
masyarakat
• Implikasi produsen: etika bisnis, corporate responsibility
Lessons learned???
Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam pemasaran:
 Produk: kualitas rasa, tekstur, warna, bahan pembuat, porsi,
KEUNGGULAN/KEISTIMEWAAN
 Distribusi
 Harga (TERKAIT DENGAN PROMOSI, CARA PEMBAYARAN PARA
DISTRIBUTOR)
 Varian produk dan pengembangan produk:
 RISET KONSUMEN
Sekilas Tentang Branding
• Brand (merek): suatu nama, istilah, simbol, desain, atau kombinasi
antara hal-hal ini yang ditujukan untuk mengidentifikasi suatu barang
atau jasa serta membedakannya dari kompetitor
• Fungsi kunci dari pemasaran
• Merek yang dikenal berguna bagi pemilik merek maupun konsumen:
• Konsumen: Memudahkan pemilihan produk
• Pemilik merek:
• Mempercepat penerimaan produk (mengurangi waktu dan
upaya penjualan)
• Harga premium
Brand = Kontrak!
• Janji seorang pemasar untuk memberikan fitur, manfaat, atau jasa
secara konsisten dan jujur kepada pembeli.
• Big No No: Overpromise & Underdeliver
• Merek bukan dibangun oleh iklan tetapi oleh brand
experience (pengalaman akan suatu merek)
• Harus didukung oleh seluruh awak perusahaan
• Brand manager hanya mengelola sisi taktis
• Persentuhan pelanggan dengan semua sisi perusahaan harus
positif.
• Baik eksternal maupun internal branding sama penting
• Teori NLP (neuro-linguistic programming): pengalaman positif vs.
negatif
Pemilihan Nama Merek yang Baik
• Apakah menggambarkan manfaat produk? (Promag)
• Apakah memberikan gambaran kategori produk/jasa ybs? (hotmail)
• Apakah menimbulkan suatu imajinasi positif? (HSBC Amanah)
• Mudah diucapkan, diingat, dikenali (Nokia)
• Jika produk global, harus bermakna positif di negara tujuan lain (GM
Nova)
Brand-Building Tools
• PR & press release
• Sponsorship
• Klab, komunitas
• Kunjungan tempat
• Pameran
• Event
• Kegiatan sosial
• High value for money
• Brand ambassador, selebriti
• Teknologi: social networks, website, blog, sms marketing, dll.
Badan Usaha Non Akademik UB 18
Badan Usaha Non Akademik UB 19
“The best marketing strategy
ever: CARE.”
Gary

Badan Usaha Non Akademik UB 20


TERIMA KASIH

Badan Usaha Non Akademik UB 21


Akun Instagram
BUNA

Badan Usaha Non Akademik UB 22


ALAMAT DAN MEDIA SOSIAL

Gedung Layanan Bersama


Universitas Brawijaya Jl. MT Haryono Malang
buna@ub.ac.id
buna.ub.ac.id

Badan Usaha Non Akademik UB @buna_brawijaya @buna_brawijaya

Badan Usaha Non Akademik UB 23


TERIMA KASIH

Badan Usaha Non Akademik UB 24

Anda mungkin juga menyukai