Anda di halaman 1dari 17

Ilmu tingkah laku

(etologi)
Biologi umum
By : kelompok 7
pengertian
• istilah etologi diturunkan dari bahasa
yunani sebagaimana “ethos” berarti
kebiasaan atau perilaku dan logos berarti
imu jadi etologi adalah cabang ilmu
biologi yang mempelajari tentang tinkah
laku makhluk hidup
Sejarah ilmu etologi
Para tokoh
Hubungan etologi dengan ilmu lainnya
Etologi evolusi
ekologi
i

sosiologi
psikologi
genetika
Peri laku

bawaan terajar
• Tidak dapat dimodifikasi
• Memiliki derajar • Adaptif terhadap
kekonstanan yang tinggi lingkungan
• Khas pada setiap individu • Diperoleh dari
satu spesies penglaman
• Diturunkan dalam skala
waktu evolusi
Gerak pada tumbuhan

Higroskopis endonom
perbedaan etionom
gerak tumbuhan
kadar air yang disebabkan
reaksi gerak oleh adanya
di dalam tumbuhan yang
tubuh rangsangan dari
disebabkan oleh dalam atau dari
tumbuhan adanya tumbuhan itu
rangsangan dari sendiri.
luar
etionom

nasti taksis
• Fotonasti
• Niktinasti tropisme • Fototaksis
• Tigmonasti • kemotaksis
• Temonasti • Fototropisme
• Haptonasti • Geotropisme
• Nasti kompleks • Kemotropisme
• Hidrotropisme
• tigmotropisme
Perilaku bawaan pada hewan
innate
merupakan tingkah laku yang telah ada pada
diri individu yang dibawa sejak lahir dan
berkembang secara tetap atau pasti.perilaku ini
tidak memerlukan proses belajar dalam
aplikasinya. Tingkah laku ini bersifat menurun
sepertinya halnya struktur,tingkahlaku terhadap
rangsangan tertentu terdapat pada hampir
setiapindividu dalam suatu spesies.
Daerah teritorial
merupakan perilaku mempertahankan
suatu area tertentu (home range) dari
kehadiran spesies atau individu pesaing
sehingga suatu hewan dapat memiliki
sumber makanan, tempat bereproduksi
atau beraktivitas dan memelihara anak
dan keturunannya dengan pesaing yang
minimal atau bahkan tanpa adanya
pesaing. 
Komunikasi
Komunikasi adalah suatu bentuk
interaksiatau hubungan antara satu
organisme dangan organisme lainnya.
Komunikasi secara biologis dapat diartikan
sebagai suatu aksiatau suatu tindakan dari
organisme yang dapat merubah suatu pola
tingkah lakupada organisme lain dengan
berbagai cara dan bentukpenyesuaian diri
yang dilakukan oleh satu atau kedua
organismeyang bersangkutan.
Agonistik
Semua tingkah laku yang mengarah
kepada terjadinya perkelahian pada hewan-
hewan satu spesies insting berkelahi pada
hewan dipengaruhi oleh faktor internal dan
eksternal. Faktor internal meliputi genetik,
saraf, dan hormon. Sedangkan faktor
eksternal meliputi lingkungan. Aspek-aspek
yang ada dalam tingkah laku agonistik
antara lain ancaman, pengejaran, dan
pertarungan fisik. Perilaku agonistik
terjadi pula untuk menarik pasangan
kawinnya,
Altruistik
Perilaku altruistik atau
altruisme kelihatannya merupakan
perilaku yang sering dikatakan
sebagai “perilaku non egois”, perilaku
ini banyak dilakuakan oleh hewan-
hewan yang berkoloni. Individu yang
melakuakan perilaku ini tidak
mendapatkan keuntungan, bahkan
dapat mematikan dirinya
Ritme biologi
• Ritme harian
Ritme berulang selama 24 jam yang dipicu oleh
faktor temperatur. Termasuk hal ini adalah
hewan diurnal, nocturnal, dan crepusculer

• Ritme bulanan
Ritme Bulanan dan Pasang Surut Mengikuti siklus rotasi
bulan
• Ritme tahunan
Ritme Tahunan. Irama jangka panjang, berkaitan dengan
perilaku migrasi, reproduksi ,hibernasi,estavasi, dan
dormansi,
Perilaku terajar

Habituasi Inovasi

Imprinting Imitasi

Asosiasi
Perilaku menghindari predator

Kamuflase Mimikri
Kamuflase adalh suatu Merupakan perilaku
metode yang memungkinkan
hewan untuk meniru
sebuah organisme yang
biasanya mudah terlihat hewan lainnya untuk
menjadi tersamar atau sulit melindungi diri dari
dibedakan denngan lingkungan predator
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai