Anda di halaman 1dari 16

Bahaya Anal Phallic

Bagi Anak Usia Dini

Creat By: PGSD 6A Universitas Nahdlatul Ulama Blitar


Click icon to add picture

Nama Kelompok:

1. Ariij Zuhriyyatul Aini (1786206070)


2. Devi Yolanda Ratnasari (1786206132)
3. Ira Fajiroturrohmah (1786206050)
4. Nur Rochmawati (1786206025)
5. Umi Nur Hayati (1786206170)

Creat By: PGSD 6A Universitas Nahdlatul Ulama Blitar


Materi Pembahasan
 Hakikat Anak Usia Dini
 Pengertian Anal Phallic
 Bahaya Anal Phallic Bagi Anak

 Solusi Untuk Mencegah Bahaya Kebiasaan Buruk Yang Terjadi Pada


Masa Anal Phallic Oleh Keluarga Melalui Nilai Nilai Edukasi
Latar Belakang Pemilihan Masalah

Banyak anak usia dini yang suka memainkan


alat genitalnya terutama pada anak yang
berjenis kelamin laki laki secara terus
menerus sehingga menyebabkan
penyimpangan

Dari 10 anak 7 diantaranya mengalami


masalah pada organ genital nya mulai dari
ukuran penis kecil atau mikropenis, penis
yang tidak muncul, infeksi pada penis
Hakikat Anak Usia Dini

Pengertian Anak Usia Dini


• Anak usia 0-6 tahun
• Anak mengalami pertumbuhan dan perkembangan yg pesat
• Disebut usia emas (golden age)

Perkembangan Fisik dan Seksual Pada Anak


• Fisik : tinggi badan, berat badan, ukuran tulang, dan pertumbuhan gigi
• Seksual : perkembangan yang terkait dengan sexual (keadaan/status menjadi
laki-laki atau perempuan)
Hakikat Anak Usia Dini

Prinsip Perkembangan Anak Usia Dini


• Perkembangan anak berlangsung ke arah yang makin kompleks, khusus,
terorganisasi
• Perkembangan dan cara belajar anak terjadi dan dipengaruhi oleh konteks
sosial budaya yang majemuk
• Anak adalah pembelajar aktif
• Perkembangan dan belajar merupakan interaksi kematangan biologis dan
lingkungan, baik lingkungan fisik maupun lingkungan social
• Bermain merupakan sarana penting bagi perkembangan anak
Hakikat Anak Usia Dini

Tahapan Perkembangan fisik dan seks pada Anak

• Tahap infatil (0 – 5 tahun)


• Tahap laten (5 – 12 tahun)
• Tahap genital (> 12 tahun)
Tahapan Perkembangan fisik dan seks pada Anak

Tahap Infatil
1. Fase Oral (usia 0 – 1 tahun) Tahap Laten
Mulut merupakan sumber kenikmatan
utama (menggigit dan menelan makanan) Paling baik dalam perkembangan
kecerdasan
2. Fase Anal (usia 1 – 3 tahun) Seksualitas seakan-akan
Kenikmatan akan dialami anak dalam mengendap, tidak lagi aktif dan
fungsi pembuangan (menahan dan menjadi laten

bermain-main dengan feces/bermain Rasa ego, ingin tahu, dan sifat


dengan lumpur) dominasi pada dirinya sangat lah
tinggi
3. Fase Falis (3 – 5/6 tahun)
Masa tahap pencarian
Daerah kenikmatan seksual laki-laki
(Mempunyai keinginan untuk bermain-main Idola seseorang sedang muncul-
munculnya pada usia ini
dengan penisnya)
Tahapan Perkembangan fisik dan seks pada Anak

Tahap Genital

Masa pubertas dan setelahnya

Alat-alat genital menjadi


sumber kenikmatan dalam tahap
ini
ANAL PHALLIC

Sebuah aktivitas seks pada anak


usia dini yang cenderung ingin
mengetahui lebih dalam terkait
organ genitalnya dimana masa
anal ini terjadi pada usia 3-6 th.
Anak akan merasakan alat
kelaminnya sebagai bagian yang
menyenangkan

Example:
Memasukkan tangan ke dubur
atau sekedar memegang alat
kelamin saja baik yang disadari
anak atau tidak
Perilaku Menyimpang Pada Anak saat berada Pada Fase Anal Phallic

Anak membujuk atau memaksa orang lain bermain seks

Masa anal phallic telah Anak menunjukkan sikap atau pemahaman yang tidak
wajar tentang alat genital, penetrasi, aktivitas oral
menjadi disfungsi atau
gangguan seksual:
Rasa ingin tahu si kecil terhadap alat vital ini terjadi
lebih dari sekali

Anak mulai cenderung mulai merahasiakan sesuatu yang


berkaitan dengan alat genitalnya
Perilaku Normal Pada Anak saat berada Pada Fase Anal Phallic

Anak mulai menaruh perhatian kepada alat


kelaminnya

Anak mulai menangkap perbedaan antara


Masa anal phallic pada alat kelamin perempuan dan laki-laki
anak usia 3-6 tahun:
Anak mulai tertarik pada orang tua yang
berlainan jenis kelamin dengan dirinya

Anak suka memainkan alat kelaminnya pada


waktu waktu tertentu
Bahaya Anal Phallic Pada Anak

Mengakibatkan penyimpangan sexsual pada anak


hingga dewasa.

Penyimpangan seksual ini dapat merugikan orang


lain dan orang banyak.

Ketidakwajaran seksual

Perilaku seksual atau fantasi-fantasi seksual yang diarahkan pada pencapaian


orgasme lewat relasi diluar hubungan kelamin heteroseksual dengan jenis kelamin
yang sama atau dengan partner yang belum dewasa dan bertentangan dengan norma-
norma tingkah laku seksual dalam masyarakat yang bisa diterima secara umum.
Bahaya Anal Phallic Pada Anak

Mengakibatkan penyimpangan sexsual pada anak


hingga dewasa.

Penyimpangan seksual ini dapat merugikan orang


lain dan orang banyak.

Ketidakwajaran seksual Perilaku penyimpangan seksual

Perzinahan, pemerkosaan, Homoseksual, Lesbianisme,


Pencinta seks anak (Pedofilia erotica), Seks dubur (Sodomi),
Rancap (Masturbasi), Pamer alat Vital (Ekshibionisme)
Solusi Untuk Mencegah Bahaya Kebiasaan Buruk Yang Terjadi Pada
Masa Anal Phallic Oleh Keluarga Melalui Nilai Nilai Edukasi

Berikan Penjelasan Yang Mudah Dimengerti

Alihkan Perhatian Anak

Segerakan Anak Mengunakan Celana Dalam

Hindari Memberikan Hukuman Pada Anak

Lakukan Kontrol Dengan Pihak Lain

Cari Bantuan Dari Pihak Lain


THANKS FOR YOUR ATTENTION

ANY QUESTION???

Creat By: PGSD 6A Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Anda mungkin juga menyukai