Anda di halaman 1dari 5

Konstitusional & contoh

kasusnya
Kelompok 7
Akwila sylvania (21911211012)
Alfina Nurul Khofifah Daulay (2193321028)
Isnaini (2193321015)
Salsha Nabila (2193321013)
DEFINISI KONSTITUSIONAL

 Konstitusional dari akar kata konstitusi atau Undang-Undang Dasar, dengan demikian
merujuk pada semua langkah politik yang sesuai dengan aturan hukum yang berlaku di
suatu negara. Karena Undang-Undang Dasar adalah hukum tertinggi dalam suatu negara
maka suatu tindakan konstitusional adalah semua langkah yang sesuai hukum.
Contoh kasus konstitusional

 Pelanggaran lalu lintas, pengendara bermotor tidak mematuhi peraturan lalu lintas. Hal ini masih
sering dijumpai sampai saat ini hal ini ditunukkan pada Peraturan dan sanksi hukum terkait
pelanggaran lalu lintas ini sudah jelas tertulis pada Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang
Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (UU LLAJ). Mengenai Setiap pengendara kendaraan bermotor yang
tidak memiliki SIM dipidana dengan pidana kurungan paling lama empat bulan atau denda paling
banyak Rp 1 juta (Pasal 281).
 Setiap pengendara sepeda motor yang tidak memenuhi persyaratan teknis dan laik jalan seperti
spion, lampu utama, lampu rem, klakson, pengukur kecepatan, dan knalpot dipidana dengan pidana
kurungan paling lama satu bulan atau denda paling banyak Rp 250 ribu (Pasal 285 ayat 1).
 Setiap pengendara yang melanggar rambu lalu lintas dipidana dengan pidana kurungan paling lama
dua bulan atau denda paling banyak Rp 500 ribu (Pasal 287 ayat 1).
Contoh perilaku yang semestinya

 Pengendara motor Wajib membawa kelengkapan surat berkendaraan bermotor (SIM dan
STNK).
 Wajib memperhatikan dan mematuhi rambu-rambu dan marka jalan yang ada.
 Wajib mengemudikan kendaraan pada kecepatan maksimal 40 km/jam.
 Wajib memarkirkan kendaraan di tempat parkir yang telah ditentukan.
Karena Salah satu penyebab kecelakaan lalu lintas adalah kurangnya kesadaran masyarakat dalam
berkendara baik motor, mobil dan pejalan kaki. Para pengendara kadang tidak mematuhi peraturan
lalu lintas yang sudah ada. Kurangnya kesiapan mental pada pengendara juga menjadi penyebab
kecelakaan lalu lintas. Banyak pengendara masih dibawah umur dan belum memiliki surat izin
mengemudi.
Untuk itu kita sebagai warga negara yang baik dan benar harus mematuhi rambu lalu lintas agar tidak
terjadi hal-hal yang tidak diinginkan

Anda mungkin juga menyukai