Anda di halaman 1dari 8

KELOMPOK 1

(HARTA & KEKUATIRAN)


MATIUS 6:25-34

-Agil Imanuel titapasanea


-Gloria Imelda Rongalaha
-Angelica Nadia Kho
-Wahyu Hizkia Faot
-wesley p.hehanussa
APA KAITANNYA HARTA DAN
KEKUATIRAN?
• Kekuatiran sangat berkaitan dengan harta. karena setiap manusia di BUMI punya keinginan
mendapatkan harta yang melimpah contohnya saja Orang tua mendidik anaknya untuk
sekolah supaya pintar, pintar supaya dapat pekerjaan yang baik, pekerjaan yang baik supaya
mendapatkan harta dan uang dari hasil kerja tersebut. sebab Orientasi semua orang tertuju
pada harta. Oleh karena itu timbulah kekuatiran - kekuatiran terhadap harta yang
dimilikinya. punya dan tidaknya harta, manusia selalu merasa khawatir. Entah itu karena
takut kehilangan ataupun kekurangan. Juga di dunia ini, tidak ada hal yang bisa didapatkan
secara cuma-cuma atau gratis. Semuanya memerlukan usaha.
• Meski begitu, dalam Matius 6: 25-34, Yesus mengajarkan kita untuk tidak mengkhawatirkan
segala sesuatu dan lebih berfokus pada mencari Kerajaan Allah dan kebenarannya. Hal itu
berarti, kita harus yakin dan percaya bahwa Tuhan akan mencukupkan kita dengan berkat
yang Dia berikan.
SIAPAKAH YANG DITUJUKAN DALAM HAL
KEKUATIRAN DAN TOKOH SIAPAKAH YANG ADA
DALAM MATIUS 6:25-34 ?
• Hal kekuatiran ini ditujukan kepada setiap orang yang menaruh harapan kepadanya tentang
kekuatiran yang seseorang itu hadapi.
• Seperti kekuatir tentang apa masa depan kita,kuatir dan takut akan hidup yang kita
jalani,makan ataupun minum,apa yang kita pakai dan lain sebagianya.
• TOKOH YANG DI ADA DALAM MATIUS 6:25-34 IALAH RAJA SALOMO YANG
TERKENAL AKAN KEKAYAANNYA.
DIMANA KITA MENARUH
KEKUATIRAN KITA?
• MATIUS 6:25-34
• Dalam bacaan ini kita dapat simpulkan bahwa Tuhan YESUS lah dimana kita menaruh
segala KEKUATIRAN yang kita alami.
• Sebab dalam MATIUS 6:34 BERBUNYI ”Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok,
karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk
sehari.” dari sini TUHAN sudah menjawab tentang hal yang kita hawatirkan.
KAPAN KEKUATIRAN ITU
TERJADI?
• Setiap manusia pasti mengalami hal yang namanya kekuatiran entah itu kuatir tentang
• -masalah pekerjaan
• -tugas sklh
• -masalah pribadi
• -masalah dlm hubungan
• -masalah keuangan & masalah2 lainnya.
• Kekuatiran itu terjadi karena sikap berpikir berlebihan atau terlalu cemas tentang suatu masalah yang dihadapi.
Maka kekuatiran itu bisa terjadi kapan saja tergantung dari setiap masing2 orang, namun kita sebagai anak2
Allah janganlah kita kuatir tentang masalah yang kita hadapi Tp kita harus bisa menghadapi hal kuatir itu dgn
cara berdoa meminta pertolongan kpd Tuhan, baca Alkitab, berfikir yg positif & selalu mengandalkan Tuhan
didalam kehidupan kita agar kita tdk merasa kuatir. Di dalam Matius 6:34 jg mengatakan: sebab itu janganlah
kamu kuatir akan hari esok, karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah
untuk sehari.
MENGAPA KITA TIDAK PERLU
KUATIR?
• Yang pertama, Karena Allah adalah Pemelihara kita sama seperti anak dipelihara orang tua, biasanya anak
tidak merasa kuatir. 
• Yang kedua, Tuhan bukan hanya memelihara tetapi juga memperhatikan segala kebutuhan kita sampai
pada hal yang sekecil-kecilnya.
• Yang ketiga, kita tidak perlu kuatir karena Tuhan sudah menjamin kita dan membuktikan jaminan-Nya.
Apa jaminan yang sudah dibuktikan? Jika kita ribut soal makan, hidup lebih penting dari makanan. Jika
kita ribut soal pakaian, tubuh lebih penting dari pakaian. Itu jaminannya. Apa maksudnya? Jika kita
punya makanan banyak tetapi kita tidak punya hidup maka tidak ada gunanya. Jika kita punya hidup
maka hidup itu bukan dari diri kita melainkan dari Allah. Hidup itu jauh lebih berharga dari makanan.
Jaminan yang diberikan oleh Tuhan adalah kita diberi tubuh dan diberi hidup. Kita pun tidak berkuasa
untuk mati. Jika belum waktunya mati kita tidak bisa mati. Jika waktunya mati maka mau hidup tidak
bisa. Oleh karena itu hidup adalah anugerah Allah. Tubuh kita pun hanya dipinjamkan oleh Tuhan. Tanpa
Tuhan memberi anugerah kita bukan apa-apa. Maka jika dibandingkan dengan makanan dan pakaian,
tubuh dan hidup adalah bukti anugerah Allah yang menyediakan semuanya bagi kita.
BAGAIMANA KEWAJIBAN KITA AGAR
TERHINDAR DARI KEKUATIRAN-KEKUATIRAN?
• KEWAJIBANNYA IALAH PADA MATIUS 6:33 YAITU carilah Kerajaan Allah dan
kebenaran-Nya. Artinya Jangan cari harta DUNIA atau yang kelihatan. Sebab Itu bukan
orientasi kita hidup di dunia . kita harus bekerja tetapi orientasi kita seharusnya adalah
mencari Kerajaan Allah. Contoh: Jika kita jadi dokter jadilah dokter yang
bertanggungjawab, bukan yang ingin uang dan menjadikan pasien kelinci percobaan.oleh
sebab itu Biarlah kita semua belajar mencari kerajaan Allah dan kebenaran-Nya.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai