Anda di halaman 1dari 8

KELOMPOK 3:

 DITA ANGGI YLINDA EKAYATI 201613500239


 DESTRIA ARTA PARMANI 201613500241
 DINDA KHOIRUNISA 201613500268
 SUMIATI 201613500284
 MELIASARI 201613500313
BUSINESS
PLAN
KERIPIK KEBAB
Tujuan dari rencana bisnis ini yaitu
untuk belajar menjadi Sebuah ide rencana bisnis
wirausahawan muda yang sukses yang akan kami jalani.
dalam mengembakan ide bisnis
yang dimilikinya

KERIPIK KEBAB

Merupakan cemilan/makanan ringan yang berbahan dasar dari kulit


kebab/kulit tortilla, dengan 5 varian rasa yaitu: pedas, keju, jagung bakar,
original dan balado.
Produksi, promosi dan
packing dilakukan di rumah

OPERASIONAL
RENCANA Sarana yang digunakan yaitu
handphone dan laptop

Prasarana kami
memanfaatkan media social
untuk promosi
RENCANA PEMASARAN
• Sasasaran : Semua orang • Pengemasan
yang menyukai cemilan. menggunakan
• Target Pasar : Standing Pouch
Jabodetabek untuk menjaga
agar tahan
lama.
Sasaran dan Strategi
Target Pasar Produksi

Strategi
Strategi
Penetapan
Pemasaran
Harga

• Social Media (WA, FB, • Harganya


dan IG) dimulai dari Rp
• E-commerce (Shopee) 10.000 (150 gr)
dan Rp 15.000
(250 gr)
RENCANA KEUANGAN
Anggaran Bahan Baku :
- Kulit kebab 4 kg (Rp 50.000,-)
- Bumbu perasa 1 kg (Rp 60.000,-)
- Minyak goreng 2 liter (Rp 23.300,-)
- Plastik kecil 1 pcs (Rp 15.000,-)
- Plastik besar 1 pcs (Rp 23.000,-)
- Stiker 2 lembar A3 (Rp 25.000,-)

Total Modal : Rp196.300,-

Penjualan bungkus:
1 bungkus keripik kebab ukuran 150gr = Rp10.000,-
1 bungkus keripik kebab ukuran 250gr = Rp25.000,-
ANALISIS RESIKO USAHA
Dalam menjalani sebuah bisnis, tentu banyak hal yang harus
dipertimbangkan. Salah satunya adalah resiko yang akan dihadapi.
Hal ini penting untuk para pelaku usaha bisa memiliki gambaran
mengenai bagaimana usaha yang dijalankan. Selain itu juga
berkaitan dengan menyiapkan strategi apa saja dalam
menyelesaikan suatu permasalahan.
 
Ada banyak hal mengenai analisis resiko. Ada beberapa di
antaranya meliputi analisis aspek keuangan, aspek potensi pasar,
aspek sumber daya manusia yang dimiliki, aspek bahan produk,
aspek pelanggan, serta aspek pesaing.

Anda mungkin juga menyukai