Anda di halaman 1dari 55

PENDIDIKAN PATRIOTISME

• Tim Dosen MKU


• UNTAG SURABAYA
DASAR
TUJUAN
KERANGKA
PENGANTAR: Tujuan PIKIR
dan Strategi
Pembelajaran

HAKEKAT KONSEP DASAR


MANUSIA DAN PERILAKU
5 BASIS NILAI NASIONALISME DAN PATRIOTIK
MASYARAKAT INDONESIA
(MAJEMUK & UNTAG SURABAYA PATRIOTISME
GOTONG ROYONG

BERKEPRIBADIAN
DINAMIKA
10 KARAKTER PATRIOTISME PELOPOR DAN
MULIA
INDONESIA KADER
PATRIOTISME
MEMBIASAKAN APLIKASI
BERPERILAKU DI KAMPUS JIWA DAN KARAKTER
HORMAT PATRIOTIK
HAKEKAT MANUSIA
(Manusia sbg makhluk Tuhan)
o Jika CHARLES DARWIN (1809-1882) menyatakan
bahwa: BINATANG yg paling maju (KERA) dg
proses STRUGGLE OF LIFE sedikit demi sedikit
BERUBAH dan dalam jenis yg PALING SEMPURNA
mengarah menuju WUJUD KEMANUSIAAN,
o maka semua Agama menyatakan bahwa manusia
adalah makhluk mulia ciptaan Tuhan YME.
Manusia memiliki kebutuhan yang harus
terpenuhi yakni untuk berserah diri (Ibadah)
kepada Zat Yang Maha Kuasa, sesuai dengan
keyakinan masing-masing.
HAKEKAT MANUSIA
(Manusia sbg makhluk Individu)
CIRI-CIRI MANUSIA SBG MAKHLUK INDIVIDU
1.      Ingin mempertahankan hidup
2.      Mempertahankan keturunan 
3.      Ingin tahu dan mempunyai pemikiran tersendiri
4.      Memiliki Hak-hak yang berbeda
5.      Memiliki bakat dan kemampuan yang berbeda
6.      Menjaga & Pertahankan harkat dan martabatnya
7.      Upayakan terpenuhi hak-hak dasar sebagai manusia
8.      Merealisasikan segenap potensi diri (rohani dan
jasmani)
9.      Penuhi kebutuhan & kepentingan diri demi
kesejahteraan hidupnya
HAKEKAT MANUSIA
(Manusia sbg makhluk Individu)
Beberapa faktor yang menyebabkan individu
berbeda dengan yang lain, terjadi antara lain:
•Faktor Ekonomi, dimana kondisinya berbeda antar
individu yang menyebabkan ada yang kaya dan ada
yang miskin.
•Faktor Sosial, dimana masing-masing individu
mempunyai status sosial yang berbeda, ada yang
menjadi pegawai negeri dan ada yg buruh.
•Faktor Politik, dimana ada yang menjadi aktivis
dan ada yang hanya menjadi rakyat biasa.
•Faktor Budaya, dimana ada yang menguasai
budaya-budaya tertentu seperti seni tari dan bela
diri dan ada yang sama sekali tidak mengetahuinya.
HAKEKAT MANUSIA
(Manusia sbg makhluk sosial)
• Mustahil jika manusia hidup tanpa orang lain,
lahirpun harus dari rahim seorang Ibu (hasil
perkawinan dg Bapak)
• Ciri-ciri makluk sebagai makhluk sosial antara
lain:
– Hidup bermasyarakat-homo homini socius
– Memerlukan bantuan orang lain-gregoriousness
– Memerlukan kerja sama-zoon politicon 
– Memenuhi kebutuhan hidup-zoon economicus
HAKEKAT MASYARAKAT INDONESIA
(BERSIFAT MAJEMUK)
• Terdiri atas berbagai Ras, Suku, Agama dan
Budaya, karena Faktor2:
– Kondisi wilayah (17.058 kepulauan) terbitkan
keragaman budaya
– Letak wilayah pertemukan pengaruh berbagai
bangsa (ras, etnis, dan perkawinan)
– Beda topografi & iklim membentuk kelompok
masyarakat
• https://
www.kompasiana.com/jhonk/584924dc8223bd9611922384/uniknya-
masyarakat-majemuk-indonesia?page=al
HAKEKAT MASYARAKAT INDONESIA
(BERCIRIKAN GOTONG ROYONG)
• Gotong Royong menurut KBBI:
“bekerja bersama-sama (tolong- menolong, bantu-
membantu)diantara anggota-anggota suatu
komunitas.”
• Menurut pendapat Koentjaraningrat (1961: 2),
“kerjasama “Tidak beriman salah seorang diantara
kamu sampai ia mencintai saudaranya sama dengan
mencintai dirinya sendiri”.
• Gotong Royong menurut Mubyarto
“kegiatan bersama untuk mencapai tujuan bersama.”
• Gotong=bekerja secara bersama-sama
Royong= mengenyam hasil secara bersama-sama
HAKEKAT MASYARAKAT INDONESIA
(BERCIRIKAN GOTONG ROYONG)
• Manfaat Gotong Royong:
– Menjaga rasa solidaritas antar sesama
– Pekerjaan akan cepat selesai.
– Memperat tali persaudaraan dan kebersamaan
sesama warga
• Nilai Gotong Royong:
– Kebersamaan
– Persatuan
– Rela Berkorban
– Tolong-menolong
– Sosialisasi
Ciri Berkepribadian Mulia
• Bersikap realistis terhadap diri sendiri.
– Seseorang dengan kepribadian yang sehat, mau menilai diri
sendiri disetiap keadaan. Dia juga tidak bersikap egois dimana
berusaha membela diri untuk terlihat benar dimata semua
orang. Dia akan melihat segala sesuatu dari kacamata yang
realistis sehingga menjadikannya pribadi yang bijak dan dewasa
• Menerima keadaan diri sendiri apa adanya. ...
– Seseorang dengan kepribadian yang sehat mau menerima
keadaan diri sendiri apa adanya dengan legawa tanpa banyak
menuntut. Dirinya akan bersikap sewajarnya tanpa menjalani
jalan hidup yang tidak sesuai dengan kehendaknya. Sehingga
menjadikannya sosok yang senantiasa menerima diri sendiri
dengan rasa ikhlas dan syukur.
Ciri Berkepribadian Mulia
• Bertanggung jawab. ...
– Seseorang dengan kepribadian yang sehat akan bertanggung jawab
atas segala sesuatu yang menjadi tanggung jawabnya. Dirinya akan
bersungguh-sungguh dan amanah memegang segala tanggung jawab
yang dilimpahkan padanya serta tidak berusaha untuk lepas tangan
atau lari darinya.
• Tidak bereakasi berlebihan atas kemenangan atau kegagalan
sekalipun. ...
– Saat dirinya mendapat kesuksesan, ia akan bersikap sewajarnya dan
tidak menyombongkan diri atas apa yang telah ia wujudkan. Pun
sebaliknya, kalaupun gagal tak lantas menjadikannya merasa terpuruk
dan depresi. Namun ia cepat bangkit dan optimis kembali.

Ciri Berkepribadian Mulia
• Tahu apa yang harus dan tidak dilakukan. ...
– Tahu bagaimana cara untuk mengarahkan diri sendiri
dalam mengambil langkah terbaik dalam hidupnya,
termasuk dalam mengambil keputusan sekalipun. Dirinya
tahu apa yang harus dan tidak untuk dilakukan. Dan
dirinya juga tidak akan mencoba untuk melanggar norma-
norma yang ada
• Matang dari segi emosional. ...
– Mampu mengendalikan diri sendiri disetiap siuasi dan
kondisi, meski itu genting sekalipun. Dan juga dirinya tidak
mudah terpancing dalam emosi yang negatif serta mampu
menahan diri di setiap keadaan sehingga menjadikannya
memiliki kontrol diri yang baik.
Ciri Berkepribadian Mulia
• Merencanakan masa depan dengan matang.
– Dirinya adalah perencana yang matang. Punya skala
prioritas dan pencapaian yang ingin diraih dan semua itu
sudah terstruktur dengan baik karena telah melalui hasil
pertimbangan yang matang tanpa mudah dipengaruhi
atau dihasut oleh orang di sekitarnya karena dirinya yakin
dan percaya akan kemampuannya sendiri.
• Memiliki rasa simpati dan empati pada sesama.
– Dirinya juga mau untuk turut serta merasakan emosi yang
sedang dialami oleh orang lain. Tidak berusaha untuk
menjadi egois pada diri sendiri sehingga menjadikannya
sosok yang memiliki rasa simpati dan empati karena sikap
pedulinya terhadap sesama.
Ciri Berkepribadian Mulia
• Berjiwa sosial
– Ciri lain dari mereka yang memiliki kepribadian sehat adalah mau
turut serta berpartisipasi dalam kegiatan sosial, adanya gerakan
hati untuk memberikan yang terbaik bagi lingkungan dan
masyarakat, dan berusaha selalu menjalin komunikasi yang baik
pada siapapun orang yang ditemuinya.
• Memiliki pegangan hidup yang ia percaya dan yakini
– Seseorang dengan kepribadian yang baik dan sehat tentu memiliki
pegangan hidup yang ia percayai dan praktikkan dalam kehidupan
sehari-hari. Dirinya menjalani kehidupan dengan mengacu pada
filsafat yang ia percayai tersebut.
• Bahagia dalam menjalani kehidupannya
– Seseorang dengan kepribadian yang baik dan sehat tentu memiliki
pegangan hidup yang ia percayai dan praktikkan dalam kehidupan
sehari-hari. Dirinya menjalani kehidupan dengan mengacu pada
filsafat yang ia percayai tersebut.

https
://www.idntimes.com/life/inspiration/dewinner93/11-ciri-kepribadian-sehat-
c1c2
Perilaku yang mencerminkan sikap sayang, hormat,
dan patuh kepada orang tua (masih hidup)
a. Mengucapkan salam saat akan meninggalkan atau
menemuinya.
b. Mendengarkan segala perkataannya dengan penuh rasa
hormat dan rendah hati.
c. Tidak memotong pembicaraannya karena itu akan menyakiti
hati keduanya.
d. Berpamitan atau meminta izin ketika akan pergi ke luar rumah,
baik untuk bersekolah atau keperluan laiinya.
e. Mencium tangan kedua orang tua jika akan pergi dan kembali
dari bepergian.
f. Membantu pekerjaan rumah atau pekerjaan lain yang akan
meringankan beban orang tua.
https://www.bacaanmadani.com/2018/03/perilaku-yang-mencerminkan-sayang.html
Perilaku yang mencerminkan sikap sayang, hormat,
dan patuh kepada orang tua (masih hidup)
g. Berbakti dengan melaksanakan nasihat dan perintah yang
baik dari keduanya.
h. Merawat dengan penuh keikhlasan dan kesabaran apalagi
jika keduannya sudah tua dan pikun.
i. Merendahkan diri, kasih sayang, berkata halus dan sopan, serta
mendoakan keduanya.
j. Menyambung silaturahim meskipun hanya melalui telepon ketika
jarak sangat jauh.
k. Memberikan sebagian rezeki yang kita miliki meskipun mereka tidak
membutuhkan.
l. Selalu meminta doa restu orang tua dalam menghadapi suatu
permasalahan.

https://
www.bacaanmadani.com/2018/03/perilaku-ya
ng-mencerminkan-sayang.html
Perilaku yang mencerminkan sikap sayang, hormat,
dan patuh kepada orang tua (sudah wafat)
a. Melaksanakan wasiat dan menyelesaikan hak Adam yang
ditinggalkannya ( utang atau perjanjian dengan orang lain yang
masih hidup ).
b. Menyambung tali silaturahim kepada kerabat dan teman-teman
dekatnya atau memuliakan teman-teman kedua orang tua.
c. Melanjutkan cita-cita luhur yang dirintisnya atau menepati janji
kedua ibu bapak.
d. Mendoakan ayah ibu yang telah tiada itu dan memintakan ampun
kepada Tuhan YME. dari segala dosa orang tua kita. 
:

https
://www.bacaanmadani.com/2018/03/perilaku-yang-mencerminkan-
sayang.html
sikap hormat dan patuh kepada guru
1. Mengucapkan salam dan mencium tangannya jika
bertemu.
2. Mendengarkan pelajaran yang sedang diberikannya
dengan penuh hormat.
3. Jujur dan terbuka dalam berbicara kepadanya.
4. Mengamalkan ilmunya dan membaginya kepada
orang lain.
5. Tidak melawan, menipu, dan membuka rahasia guru.
6. Murid harus mengikuti sifat guru yang dikenal baik
akhlak, tinggi ilmu dan keahlian, berwibawa, santun
dan penyayang.
https://www.bacaanmadani.com/2018/03/perilaku-yang-mencerminkan-sayang.html
sikap hormat dan patuh kepada guru
7. Murid harus mengagungkan guru dan meyakini
kesempurnaan ilmunya. Orang yang berhasil hingga menjadi
ilmuwan besar, sama sekali tidak boleh berhenti menghormati
guru.
8. Bersikap sabar terhadap perlakuan kasar atau akhlak buruk
guru. Hendaknya berusaha untuk memaafkan perlakuan
kasar, turut mendoakan keselamatan guru.
9. Menunjukkan rasa berterima kasih terhadap ajaran guru.
Melalui itulah ia mengetahui apa yang harus dilakukan dan
dihindari.
10. Sopan ketika berhadapan dengan guru, misalnya; duduk
dengan tawadhu’, tenang, diam, posisi duduk sedapat
mungkin berhadapan dengan guru, menyimak perkataan guru
sehingga tidak membuat guru mengulangi perkataan.
11. Tidak dibenarkan berpaling atau menoleh tanpa keperluan
jelas, terutama saat guru berbicara kepadanya.
https://www.bacaanmadani.com/2018/03/per
ilaku-yang-mencerminkan-sayang.html
Menunjukkan Respek dalam
Kehidupan Sehari-hari
• Bersikaplah sopan kepada orang lain
– Tunggulah giliran saat mengantre.
– Jangan berbicara keras-keras di tempat umum
– Jagalah kebersihan dan kerapian.
– Berbicaralah dengan sopan.
– Taati aturan 
• Jangan melakukan diskriminasi
• Hormati orang yang berbeda keyakinan dan pendapat
• Tunjukkan respek saat berada di tempat umum
• Hargai bumi dan semua makhluk hidup
• Hargai milik orang lain.
• Hargai area personal
https://
id.wikihow.com/Menghormati-Orang-Lain
Berkomunikasi dengan Saling
Menghormati
• Dengarkan baik-baik saat orang lain berbicara.
• Berpikirlah sebelum berbicara.
• Sampaikan dengan jelas jika Anda menginginkan
sesuatu
• Hargai perbedaan pendapat.
• Belajarlah bersabar dan berprasangka baik.
• Jangan menggeneralisasikan orang lain.
• Jangan bergosip.
• Mintalah maaf jika Anda membuat seseorang sakit
hati.
• Hormati orang lain meskipun ia tidak menghormati
Anda. https://
id.wikihow.com/Menghormati-Orang-Lain
Menghargai Diri Sendiri
• Tunjukkan respek kepada orang-orang yang
memiliki otoritas
• Jangan menyalahgunakan otoritas yang Anda
miliki
• Hargai diri sendiri.
• Jadi pribadi yang mampu berempati dan
mengasihi orang lain.
https://
id.wikihow.com/Menghormati-Orang-Lain
TIPS BERIMPATI
• Cara tepat menunjukkan respek adalah berempati atau merasa terhubung
dengan orang lain. Saat ia berbicara, tunjukkan respek yang tulus dengan 
menyimak ucapannya lalu berikan tanggapan cerdas yang bermanfaat
dengan sepenuh hati. Semua orang ingin didengarkan dan ucapannya
dihargai.
• Menunjukkan respek membuat orang lain tahu bahwa Anda juga
menghargai diri sendiri, bukan hanya orang lain. Aspek paling penting agar
bisa menghargai orang lain adalah kemampuan menghargai diri sendiri. Jika
tidak, orang lain tidak respek kepada Anda.
• Saat berbicara dengan seseorang, lihatlah matanya dengan tatapan
bersahabat.
• Ingatlah bahwa kata-kata yang Anda ucapkan bisa memengaruhi orang-
orang di sekitar. Sebelum berbicara, bayangkan Anda berada di posisi
teman bicara dan mendengar ia mengatakan kepada Anda hal yang ingin
Anda sampaikan kepadanya. https://
id.wikihow.com/Menghormati-Orang-Lain
PERINGATAN
• Menghormati perbedaan bukan berarti
menoleransi perilaku yang merugikan orang
lain. Contohnya, Anda tidak perlu
menghormati atau menoleransi orang-orang
yang berpendapat bahwa suku atau pemeluk
agama tertentu harus dibunuh. Menghargai
sesama dan menjaga kedamaian jauh lebih
penting daripada menghormati penganut
paham radikal. https://
id.wikihow.com/Menghormati-Orang-Lain
9 prinsip etika terhadap lingkungan
1. Prinsip sikap hormat terhadap alam (respect for
nature)
Manusia mempunyai kewajiban menghargai hak semua
makhluk hidup untuk berada, hidup, tumbuh, dan
berkembang secara alamiah sesuai dengan tujuan
penciptanya. Untuk itu manusia perlu merawat,
menjaga, melindungi, dan melestarikan alam beserta
seluruh isinya serta tidak diperbolehkan merusak
alam tanpa alasan yang dapat dibenarkan secara
moral. Contoh : melakukan reboisasi hutan, tidak
menebang pohon secara sembarangan, dan
menanam pohon/tanaman di lingkungan sekitar.
http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
2.      Prinsip tanggung jawab (moral responsibility
for nature)
Sejatinya alam adalah milik kita bersama. Jika alam
dihargai sebagai bernilai pada dirinya sendiri, maka
rasa tanggung jawab akan muncul dengan
sendirinya pada diri manusia. Contoh : merasa
perlu/harus merawat pohon dan tanaman dengan
baik, menjaga kebersihan lingkungan sekitar dari
sampah-sampah, serta tidak membuang sampah
disembarang tempat.
http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
3.      Prinsip solidaritas kosmis (cosmic solidarity)
•            Solidaritas kosmis adalah sikap solidaritas
manusia dengan alam, yang berfungsi untuk mengontrol
perilaku manusia dalam batas-batas keseimbangan
kosmis, serta mendorong manusia untuk mengambil
kebijakan yang pro alam dan tidak setuju terhadap
tindakan yang merusak alam.
•       Contoh : melakukan tebang pilih pohon, tidak
mengeksploitasi sumber daya alam(SDA) secara
berlebihan, serta memberikan sanksi yang tegas kepada
pelaku yang merusak alam, seperti menebang pohon
secara sembarangan.

http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
• 4.      Prinsip kasih sayang dan kepedulian
terhadap alam (caring for nature)
•             Prinsip ini merupakan prinsip moral satu
arah yang artinya tanpa mengharap balasan serta
tidak didasarkan pada pertimbangan kepentingan
pribadi melainkan untuk kepentingan alam.
Contoh : menanam pohon sedini mungkin
walaupun kita belum merasakan manfaatnya
sekarang, namun itu sangat berguna bagi
generasi selanjutnya., serta menanam pohon
tanpa mengharapkan imbalan/tanpa pamrih.

http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
• 5. Prinsip tidak merugikan (no harm).     
•             Prinsip ini merupakan prinsip tidak
merugikan alam secara tidak perlu. Bentuk
minimal berupa tidak perlu melakukan tindakan
yang merugikan atau mengancam eksistensi
makhluk hidup lain di alam semesta. Contoh :
saat menangkap ikan tidak menggunakan
bom/pukat harimau, melakukan tebang pilih
pohon,tidak mnebangi hutan sembarangan  tidak
membuang sampah sembarangan.
9 prinsip etika terhadap lingkungan
• 6.      Prinsip hidup sederhana dan selaras
dengan alam
•             Prinsip ini menekankan pada nilai, kualitas,
cara hidup, dan bukan kekayaan, sarana,standard
material. Contoh : tidak berlebihan dalam
menggunakan sumber daya alam;seperti
penggunaan kertas , kurangi menggunakan alat-
alat yang dapat merusak lingkungan; seperti
penggunaan AC,kulkas,parfum semprot, dll.
http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
• 7.      Prinsip keadilan
•             Prinsip keadilan sangat berbeda dengan prinsip-
prinsip sebelumnya, Prinsip keadilan lebih ditekankan
pada bagaimana manusia harus berperilaku adil
terhadap yang lain dalam keterkaitan dengan alam
semesta juga tentang sistem social yang harus diatur
agar berdampak positif bagi kelestarian lingkungan
hidup. Contoh : memberikan sanksi yang tegas
terhadap perusak lingkungan hidup.

http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
• 8.      Prinsip demokrasi
•          Demokrasi justru memberi tempat
seluas-luasnya bagi perbedaan,
keanekaragaman, dan pluralitas. Contoh :
memerhatikan lingkungan sekitar, baik berupa
multikulturalisme, diverivikasi pola tanam,
diversivikasi pola makan, dan sebagainya.

http://9prinsipku.blogspot.com/
9 prinsip etika terhadap lingkungan
• 9.      Prinsip integrasi moral
•          Prinsip ini menuntut pejabat publik agar
mempunyai sikap dan prilaku moral yang
terhormat serta memegang teguh untuk
mengamankan kepentingan publik yang terkait
dengan sumber daya alam. Contoh : orang yang
diberi kepercayaan untuk melakukan analisi
mengenai dampak lingkungan, seperti pajabat
publik harus menjalankan tugasnya demi
terciptanya kelestarian lingkungan hidup kita.

http://9prinsipku.blogspot.com/
5 BASIS NILAI dan 10 KARAKTER
UNTAG SUARABAYA
• Kejujuran (jujur, disiplin, dan bertanggung
jawab);
• Kecerdasan (mandiri, kerja keras dan hargai
prestasi);
• Kebangsaan (semangat kebangsaan dan cinta
tanah air, kerjasama, peduli lingkungan, social,
dan budaya)
• Keberagaman (demokratis, relegius dan
toleransi); dan
• Kreativitas (rasa ingin tahu, kreatif dan inovatif,)
Kejujuran
• JUJUR: Perilaku yang didasarkan pada upaya
menjadikan dirinya sebagai orang yang selalu
dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan
pekerjaan
• DISIPLIN: Tindakan yang menunjukkan perilaku
tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan
peraturan
• TANGGUNGJAWAB: Sikap dan perilaku seseorang
untuk melaksanakan tugas dan kewajibannya,
yang seharusnya dia lakukan, terhadap diri
sendiri, masyarakat, lingkungan (alam, sosial dan
budaya), negara dan Tuhan Yang Maha Esa
Kecerdasan
• MANDIRI: Sikap dan perilaku yang tidak mudah
tergantung pada orang lain dalam menyelesaikan
tugas-tugas
• KERJA KERAS (=pantang menyerah, tekun, ulet dan
teliti):Kegiatan yang dikerjakan secara sungguh-
sungguh tanpa mengenal lelah atau berhenti sebelum
target kerja tercapai dan selalu mengutamakan atau
memperhatikan kepuasan hasil pada setiap kegiatan
yang dilakukan.
• MENGHARGAI PRESTASI (CINTA DAMAI, BERSAHABAT,
DAN KOMUNIKATIF ): Sikap dan tindakan yang
mendorong dirinya untuk menghasilkan sesuatu yang
berguna bagi masyarakat, dan mengakui, serta
menghormati keberhasilan orang lain
Kebangsaan
• SEMANGAT KEBANGSAAN DAN CINTA TANAH AIR: Cara
berpikir, bertindak, dan berwawasan yang menempatkan
kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan diri
dan kelompoknya
• KERJASAMA (GOTONG ROYONG):
– PEDULI SESAMA (SOSIAL): Sikap dan tindakan yang selalu ingin
memberi bantuan pada orang lain dan masyarakat yang
membutuhkan
– PEDULI BUDAYA: Sikap dan tindakan yang selalu berupaya
melestarikan budaya luhur bangsa Indonesia dan gigih dalam
mencegah hal hal yang menjurus ke arah penenggelaman
budaya bangsa Indonesia tersebut.
– PEDULI LINGKUNGAN: Sikap dan tindakan yang selalu berupaya
mencegah kerusakan pada lingkungan alam di sekitarnya, dan
mengembangkan upaya-upaya untuk memperbaiki kerusakan
alam yang sudah terjadi.
Keberagaman
• DEMOKRATIS: Cara berfikir, bersikap, dan
bertindak yang menilai sama hak dan kewajiban
dirinya dan orang lain
• RELEGIUS : Sikap dan perilaku yang patuh dalam
melaksanakan ajaran agama yang dianutnya,
toleran terhadap pelaksanaan ibadah agama lain,
dan hidup rukun dengan pemeluk agama lain.
• TOLERAN: Sikap dan tindakan yang menghargai
perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap,
dan tindakan orang lain yang berbeda dari dirinya
Kreativitas
• RASA INGIN TAHU: Sikap dan tindakan yang
selalu berupaya untuk mengetahui lebih
mendalam dan meluas dari sesuatu yang
dipelajarinya, dilihat, dan didengar
• KREATIF DAN INOVATIF: Berpikir dan melakukan
sesuatu untuk menghasilkan cara atau hasil baru
dari sesuatu yang telah dimiliki
• GEMAR MEMBACA: Kebiasaan menyediakan
waktu untuk membaca berbagai bacaan yang
memberikan kebajikan bagi dirinya
PATRIOTISME BUNG KARNO
• "Kami menggoyangkan langit, menggempakan darat,
dan menggelorakan samudera agar tidak jadi bangsa
yang hidup hanya dari 2 1/2 sen sehari. Bangsa yang
kerja keras, bukan bangsa tempe, bukan bangsa kuli.
Bangsa yang rela menderita demi pembelian cita-cita“
•  "Nasionalis yang sedjati, jang nasionalismenya itu
bukan timbul semata-mata suatu copie atau tiruan dari
nasionalisme barat akan tetapi timbul dari rasa tjinta
akan manusia dan kemanusiaan“ (Sukarno, Dibawah
Bendera Revolusi : Jilid 1)
• "Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai
jasa pahlawannya."
PATRIOTISME BUNG KARNO
• "Bangsa itu adalah suatu persatuan perangai jang
terdjadi dari persatuan hal-ichwal jang telah didjalani
oleh rakjat itu.“ (Sukarno, Dibawah Bendera Revolusi :
Jilid 1)
• "Nasionalisme itu jalah suatu itikad; suatu keinsyafan
rakjat bahwa rakjat itu ada satu golongan, satu
"bangsa"!" (Sukarno, Dibawah Bendera Revolusi : Jilid
1)
• "Beri aku 1.000 orang tua, niscaya akan kucabut
semeru dari akarnya. Beri aku 10 pemuda niscaya akan
kuguncangkan dunia
• "Perjuanganku lebih mudah karena mengusir penjajah,
perjuanganmu akan lebih sulit karena melawan
bangsamu sendiri."
PATRIOTISME BUNG KARNO
• "Jadikan deritaku ini sebagai kesaksian bahwa
kekuasaan seorang Presiden sekalipun ada batasnya.
Karena kekuasaan yang langgeng hanya kekuasaan
rakyat. Dan diatas segalanya adalah Kekuasaan Tuhan
Yang Maha Esa.“
•  "Kita bangsa besar, kita bukan bangsa tempe. Kita
tidak akan mengemis, kita tidak akan minta-minta,
apalagi jika bantuan-bantuan itu diembel-embeli
dengan syarat ini syarat itu! Lebih baik makan gaplek
tetapi merdeka, daripada makan bistik tapi budak.“
• "Kemerdekaan hanyalah didapat dan dimiliki oleh
bangsa yang jiwanya berkobar-kobar dengan tekad
'Merdeka, mer deka atau mati'!“
https://www.myindischool.com/content/myinfo/10-quotes-patriotisme-
soekarno-seputar-kemerdekaan-indonesia-yang-mendunia
CIRI-CIRI PATRIOTIK
• Simpati terhadap bangsa Indonesia
• Rasa mempunyai identitas diri (mau melihat,
menerima, serta mengembangkan watak dan
kepribadian bangsa).
• Bersifat terbuka (melihat bangsanya dalam konteks
hidup dunia, bersedia terlibat di dalamnya dan
bersedia belajar dari bangsa- bangsa lain demi
kemajuan bangsa).
• Cinta tanah air
• Tidak kenal menyerah
• Berjiwa Pembaru
• Menempatkan persatuan dan kesatuan bangsa di atas
kepentingan pribadi dan golongan
Contoh sikap dan kegiatan yang mencerminkan jiwa
patriotisme dalam kehidupan sehari-hari

• Mengikuti upacara hari besar kenegaraan.


• Mengikuti kegiatan bakti sosial.
• Mengikuti kegiatan seperti Organisasi
Kemahasiswaan, UKM dll.
• Mengikuti apresiasi seni budaya.
• Menghormati Dosen/Orang tua/Orang sekitar.
• Rajin belajar,
(https://www.yuksinau.id/patriotisme-pengertian-
ciri-ciri-contoh/)
Contoh sikap dan kegiatan yang mencerminkan jiwa
patriotisme dalam kehidupan sehari-hari

• Membawa/menerapkan Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
• Mencintai dan menggunakan produk dalam negeri
• Tidak merusak lingkungan hidup
• Ikut serta memelihara fasilitas umum
• Ikut serta dalam pembangunan bangsa
• Mentaati peraturan yang ada
• Melestarikan budaya bangsa
• (https://www.yuksinau.id/patriotisme-pengertian-ciri-
ciri-contoh/)
CINTA TANAH AIR INDONESIA
• hanya memakai produk dalam negeri.dengan itu, kita
secara tidak langsung turut membantu perekonomian
negara dan masyarakat
• Tanah dan air adalah dua elemen penting dalam
kehidupan. Tanah adalah tempat manusia berpijak, dan
dari tanahlah manusia berasal. Ke pada tanah pula akhir
dari manusia. Sedangkan air, air adalah satu – satunya hal
yang membuat kita bisa hidup di bumi ini. Sebegitu
pentingnya tanah air, tidak lah berlebihan apabila kedua
kata tersebut digunakan untuk menyebut negeri tempat
kita hidup, tempat kita berawal dan berakhir. Apabila kita
lahir, hidup, dan berakhir di Indonesia, maka layak disebut
apabila kita bertanah air Indonesia
• kecintaan pada negeri tempat kita menjalani kehidupan
dari lahir hingga akhir hayat.
CINTA TANAH AIR INDONESIA
• Cinta tanah air juga diartikan sebagai rasa cinta yang
sesungguhnya mengandung unsur kasih sayang terhadap
tanah air, dimana rasa cinta itu menimbulkan keinginan
untuk menjaga, melindungi dan membela dari semua
ancaman.
• Cinta tanah air juga berarti rela berkorban untuk
kepentingan tanah air. Rasa tersebut lahir dari dalam hati
nurani seorang warga negara untuk mengabdi,
memelihara, membela, melindungi tanah airnya dari segala
mara bahaya.
• Lebih dari itu, cinta tanah air juga merupakan sebuah
kebanggaan, rasa memiliki, rasa menghargai, menghormati,
dan loyalitas sehingga menimbulkan keinginan untuk
merawat dan membela tanah air.
https://guruppkn.com/contoh-sikap-cinta-tanah-air
CONTOH CINTA TANAH AIR
• Bangga sebagai bangsa Indonesia (menampilkan identitas kita sebagai rakyat
Indonesia yang cinta pada tanah air.)
• Menjaga nama baik tanah air Indonesia (di dalam dan di luar negeri, bisa juga
dilakukan di setiap lingkup kehidupan, oleh setiap komponen masyarakat)

• Menggunakan hak pilih dalam pemilu (Indonesia menganut Sistem Pemerintahan


Presidentil  yang demokratis)
• Menjunjung tinggi hukum dan pemerintahan ( menaati setiap peratuaran yang
tercantum dalam undang – undang dan Pancasila)
– Mematuhi rambu-rambu lalu lintas;
– Membayar pajak tepat pada waktunya;
– Melakukan pekerjaan yang tidak melanggar hukum;
– Menegur orang lain yang hendak mencuri.
• Aktif berpartisipasi dalam pembangunan nasional (sesuai peran masing-masing,
dengan terus tekun belajar menggapai cita – cita yang kelak bermanfaat bagi
orang banyak)
• Menuntut ilmu dengan sungguh – sungguh (terus belajar mengenai nilai – nilai
yang baik untuk improvisasi diri sendiri, masyarakat, dan bangsa juga negara)
CONTOH CINTA TANAH AIR
• Melestarikan kebudayaan Indonesia (tidak dilarang untuk ikut menyukai budaya
bangsa asing. Selama hal tersebut tidak berlebihan dan tidak menggeser nilai –
nilai budaya lokal Indonesia. kita juga sebenarnya bisa mengambil nilai positif dari
kebudayaan bangsa lain demi perbaikan bangsa kita, selama itu sesuai untuk
diterapkan)
• Menjaga kelestarian lingkungan (menjaga kelestarian alam adalah hal sederhana
yang bisa kita lakukan untuk melindungi tanah air. Sebagai contoh, kita bisa
menjaga kebersihan lingkungan, melakukan penghijauan, dan mengolah sampah
dan limbah secara bijak)
• Menciptakan kerukunan antar umat beragama (Persatuan dan kesatuan bangsa
tidak akan terjadi tanpa ada tenggang rasa atau kerukunan antar umat beragama )
– Memberikan izin kepada teman untuk tidak mengikuti belajar kelompok ketika ada kegiatan
keagamaan;
– Tidak menggangu orang lain yang sedang melakukan ibadah seperti berteriak di dekatnya;
– Berteman dengan semua orang tanpa membedakan agama
• Hidup rukun dan gotong royong (mencintai sesama manusia; senantiasa hidup
rukun dengan menerapkan asas kekeluargaan; bekerja secara bersama-sama
(gotong) dan menikmati hasil secara bersama-sama pula (royong); sekaligus
memerangi ancaman individualime.
– Ikut serta kegiatan gotong royong di lingkungan misalnya dalam membangun pos kampling,
– Saling tolong menolong ketika ada tetangga atau teman yang terkena musibah,
– Menghargai pendapat orang lain di dalam musyawarah dan tidak memotong pembicaraannya
Melestarikan Kebudayaan Indonesia
• Mengenal dan memahami budaya yang ada di
Indonesia
• Ajarkan Budaya kepada Orang Lain
• Memperkenalkan Budaya ke Luar Negeri
• Tidak Terpengaruh Budaya Asing
• Memilah Kebudayaan Asing
• Adopsilah kebudayaan-kebudayaan positif
yang dapat memajukan bangsa Indonesia
Alasan Mengapa Bangga Sbg
Bangsa Indonesia
1. Bangsa yang berkepribadian luhur.
2. Bangsa yang merdeka dan berdaulat.
3. Bangsa yang memiliki kekayaan alam yang
melimpah.
4. Bangsa yang memiliki pemimpin dan pejuang yg
gagah berani, pantang menyerah, dan berjiwa
ksatria yang berjuang demi kepentingan bangsa.
5. Bangsa yang menjunjung tinggi rasa persatuan
dan kesatuan
Wujud Sikap Bangga sebagai bangsa Indonesia

1. Mengikuti upacara bendera dengan khidmat.


2. Selalu menggunakan bahasa Indonesia.
3. Cinta terhadap produk dalam negeri.
4. Mencintai budaya daerah.
5. Melindungi kekayaan alam yang dimiliki bangsa
6. Menghindari sikap hidup kebarat-baratan.
7. Membela bangsa dalam keadaan perang/
situasi konflik
Menjaga Fasilitas Umum/Publik
• Terawatnya fasilitas umum di ruang publik sudah
pasti akan membuat kita betah dan nyaman
berlama-lama menghabiskan waktu di ruang
publik untuk kabur sejenak dari padatnya
rutinitas sehari-hari di perkotaan
• Peran aktif dari seluruh lapisan masyrakat untuk
memelihara fasilitas publik diperlukan, agar
manfaat yang disediakan oleh ruang publik yang
ada dapat kita rasakan secara maksimal.

Anda mungkin juga menyukai