Anda di halaman 1dari 8

TEORI PRASANGKA, TEORI

DISKRIMINASI, MENGURANGI
PRASANGKA DAN DISKRIMINASI
MATA KULIAH: PSIKOLOGI SOSIAL
DOSEN PENGAMPU: SITI FATIMAH, S.PSI., M.PD

DI SUSUN OLEH
Marlina 19010313
Deti Rachmawaty 19010294
Linda Sari 19010304
Nissya Putri Sekarningtyas 19010343
N. Ranim Jumunah 19010250
Prasangka adalah perilaku negatif yang mengarahkan
kelompok pada individualis berdasarkan pada
Pengertian Prasangka keterbatasan atau kesalahan informasi tentang
kelompok, yang bersifat emosional yang akan mudah
sekali menjadi motivator munculnya ledakan sosial

Pengertian prasangka menurut Taylor. Dkk yaitu salah satu elemen dari
group antagonism (antagonism kelompok), antagonism kelompok
memiliki tiga elemen yaitu stereotype, prasangka dan diskriminasi

Diskriminasi yaitu Stereotype yaitu


Prasangka yaitu perilaku yang keyakinan
mengenai
perasaan negatif merendahkan karakteristik
orang lain karena
terhadap out- keanggotaannya tertentu dari
group dalam suatu anggota suatu
kelompok kelompok
Teori Prasangka

Sosial Identity Theory menjelaskan identitas


seseorang yang diperoleh dari keanggotaannya
pada suatu kelompok sosial
Ada 3 Teori
prasangka di
antaranya yaitu Optimal Distinciveness Theory menjelaskan bahwa
kita mempunyai keinginan untuk memperoleh
keseimbangan antara sebagai pribadi yang unik dan
sebagai pribadi yg umum seperti orang-orang yang
ada pada konteks kelompok tertentu

Realistic Conflict Theory menjelaskan bahwa


konflik antar kelompok yang di akibatkan
perebutan sumber daya
Pengertian Diskriminasi Menurut Para
Ahli Perbedaan
Prasangka &
Diskriminasi
Menurut Watson (1984) Diskriminasi
adalah perlakuan negatif
terhadap kelompok tertentu

Prasangka
Menurut Brigham (1991) yaitu sikap
Diskriminasi adalah Menurut Swim (dalam (attitude)
perlakuan secara berbeda Baron & Byne 1997)
karena keanggotaannya Diskriminasi adalah
dalam suatu kelompok Tindakan negative
etnik tertentu, kelompok terhadap orang yang
etnik tertentu diantaranya menjadi objek
adalah suku, bahasa, adat Diskriminasi
istiadat, agama dan
prasangka seperti
rasial, etnik dan agama. yaitu Tindakan
kebangsaan (action)
Macam-Macam Diskriminasi

RASISME yaitu suatu objek


pemdeda secara rasial pada
suatu budaya yang diterima
oleh banyak orang &
mendorong kompetisi,
perbedaan kekuasaan dan
perlakuan yang tidak
semestinya terhadap anggota
kelompok lain.
TEKONISM yaitu REVERSE DISCRIMINATION
pemberian sedikit yaitu kecenderungan untuk
perlakuan positif kepada menilai & memperlakukan
kelompok tertentu sebagai seseorang dari kelompok
alasan untuk menolak tertentu dengan lebih baik
pemberian positif yg lebih disbanding perlakuan terhadap
besar kelompok lainnya
Mengurangi Prasangka

Mengubah
individu yang
suka
berprasangka

Memandang
orang lain sebagai
anggota
kelompok dari
kelompok tertentu
Mengubah Melakukan
individu yang negosiasi atau
menjadi terlibat dalam
korban suatu urusan
prasangka tertentu
Metode Penanganan Prasangka & Diskriminasi

Memutuskan siklus
prasangka Kontak antar kelompok

Rekategorisasi/dekategorisasi Affirmatif action program


Kesimpulan

Prasangka menunjukan pada aspek sikap sedangkan diskriminasi yaitu


pada tindakan.
Sikap adalah kecenderungan untuk merespon baik secara positif atau
negatif terhadap orang lain, subjek atau situasi. Sikap seseorang baru di
ketahahui setelah ia bertindak atau bertingkah laku. Oleh karena itu, bisa
saja bahwa sikap bertentangan dengan tingkah laku atau tindakan. Jadi
prasangka merupakan kecenderungan yang tidak Nampak, dan sebagai
tindak lanjutnya timbul tindakan, aksi yang sifatnya realistis.
Diskriminasi yaitu tindakan yang realistis, sedangkan prasangka adalah
tidak realistis dan hanya dikatahui oleh diri individu masing-masing.
Prasangka dapat diartikan suatu sikap yang terlampau tergesa-gesa,
berdasarkan generalisasi yang terlampau cepat, sifat berat sebelah, dan
dibarengi proses simplifikasi (terlalu menyederhanakan) terhadap suatu
realita.

Anda mungkin juga menyukai