Anda di halaman 1dari 10

PENYAKIT SCABIES

PADA KAMBING .

OLEH
RIDA RAIHATIL JINNANI
1805104010013
APA ITU SCABIES
MENGENAL
SARCOPTES
SCABIEI

Sarcoptes scabiei adalah ektoparasit yang menyerang hewan terutama


pada bagian kulit. Sarcoptes scabiei transparan, berwarna putih kotor, dan
tidak bermata. Sarcoptes scabiei menginfeksi ternak dengan menembus
kulit, menghisap cairan limfe dan juga memakan sel-sel epidermis pada
hewan.
PENYEBAB
SCABIES

Tungau betina dari kelompok scabies bertelur pada kulit yang luka
Tungau betina bertelur 40-90 butir, telur itu menetas 1-5 hari, kemudian
menjadi larva berkaki 6 berkembang menjadi limpa berkaki 8 yang belum
memiliki alat kelamin kemudian tumbuh menjadi dewasa
Rentan waktu pertumbuhan tungau betina 11-16 hari, tunggau betina
diperkirakan hidup kurang lebih 40 hari
AKIBAT SCABIES

TIDAK KAKU
NAFSU DALAM
MAKAN BERGERAK

BULU KURUS KEMATIAN


RONTOK
PENYERANGAN SCABIES

PUNGGUNG KULIT KEPALA

TELINGA

AMBING
KAKI
PENGOBATAN

7
SULFUR MINYAK GORENG SARUNG TANGAN

Alat dan
Bahan
PENGOBATAN

1 Haluskan Belerang

2
Campurkan belerang dengan minyak
goreng
CARA
PEMBUATAN
3
Aduk belerang dan minyak goreng
hingga menjadi pasta

Dapat diaplikasikan langsung pada tubuh


4
ternak dengan cara dioleskan dan memakai
sarung tangan
PENCEGAHAN
Menjaga kebersihan kandang dan
01 peralatan

02 Hindari kambing dari air hujan. Jaga


agar kandang tidak lembab

03 Menjaga kebersihan kambing dengan


memandikan ternak.

04 Isolasi dan observasi (karantina)


kambing yang baru masuk
Thank you

Anda mungkin juga menyukai