Anda di halaman 1dari 11

Pest Control

Oleh : Dwi Purwanto, SKM.


Jenis Hama dan Bio-ekologinya

dalam Industri Pangan


Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan

MASALAH HAMA
• Tingkat bahaya, kerugian atau gangguan
yang ditimbulkan
• Tingkat populasi hama di lingkungan
pemukiman
• Tingkat toleransi pemukim terhadap
keberadaan hama di lingkungannya
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
PENGENDALIAN HAMA
• Mengetahui identitas hama sasaran
• Mengetahui sifat dan cara
hidup(bioekologi) hama sasaran
• Memilih alternatif cara pengendalian
• Memilih pestisida
• Menentukan cara aplikasinya
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan

BIOEKOLOGI HAMA – SASARAN


 

• Mengenal daur hidup (siklus hidup)


• Mengenal habitat
• Cara, waktu dan perilaku makan
• Waktu dan perilaku beristirahat
• Jarak jelajah
• Dasar untuk penyusunan strategi
pengendalian
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
HAMA PEMUKIMAN
• PERIDOMESTIK - Habitat perindukannya
ada di luar bangunan permukiman (tetapi
ada disekitar bangunan)
• DOMESTIK - Habitat perindukan, sarang
dan mencari makannya didalam
bangunan
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
Populasi Hama
•Hama vektor penyakit
 – Nyamuk: vektor kuman deman berdarahdengue,
demam chikungunya, malaria, dan penyakit kaki
gajah;
  – Lalat: vektor berbagai penyakit perut;
  – Kecoa: vektor penyakit herpes dan desentri;
  – Pinjal: vektor penyakit pes.
•Hama tikus
•Hama gudang bahan pangan
•Hama penggangu lainnya
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
Lalat
•Larva berkembang terbatas di mediat empat makan
•Lalat dewasa aktif bergerak
•Daya jelajahnya umumnya ±50 m dari tempat
perindukannya.
•Ketinggian terbang lalat dewasa pada waktu makan
sampai dengan 90 cm
•Yang mempengaruhi daya jelajah lalat : ketersediaan
makanan, kelembaban danadanya tempat bertelur
yang aman,kecepatan angin, bau/aroma, serta cahaya
•Habitat lalat pra dewasa pada tempat yang cukup
banyak bahan organik yang sedang mengalami Jenis
proses pembusukan seperti sampah organik dan •Lalat rumah (Musca domestica)
basah •Lalat kandang (Stomoxys
•Lalat dewasa juga menyukai sampah organik hanya calcitrans)
daya jelajahnya yang luas sehingga dapat memasuki
•Lalat daging (Sarcophaga spp.)
rumah atau tempat manusia beraktifitas
•Populasi meningkat tergantung musim dan kondisi •Lalat buah (Drosophila spp.)
iklim, dan tersedianya tempat berkembang biak yang •Lalat rumah (Musca sorbens)
cocok •Lalat rumah kecil (Fannia
canicularis)
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
Tikus
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
Rayap
• Aktifitas makan dengan cara :
  – Trophallaxis
– Simbion dengan protozoa flagellata
• Aktifitas jelajah
  – Random Foraging
  – Melalui tunnel (liang kembara)
  – Daerah jelajah C. Formosanus 100 m2 dan C.
Curvignatus mencapai 480 m2
• Aktifitas kawin
  – Diawali dengan terbentuknya laron Jenis
  – Mencari pasangan • C. Formosanus
  – Menanggalkan sayap • C. Curvignatus
  – Cari sarang kemudian kawin
• Caste regulation pheromonferomon pengaturan
keseimbanganpopulasi kasta
• Alarm pheromon: Feromon penanda bahaya
Jenis Hama dan Bio-ekologinya
dalam Industri Pangan
• Tergolong NOKTURNAL AKTIF
Kecoa • Aktif di diang hari apabila terganggu atau
ketika populasinya sudah tinggi
• OMNIVOR
• Bersifat THIGMOTATIC yaitu istirahat
didalam celah-celah dalam waktu yag
lama(3/4 hari)
• Kecoa jerman dewasa dapat
bersembunyidalam retakan yang lebarnya
Jenis 1,66 mm
•Kecoa Amerika (Periplaneta
• Berkembang di dalam lingkungan yangbnayk
americana)
•Kecoa Jerman (Blatella germanica) makanan dan terlindung (misal kecoa
•Kecoa Australia (Periplaneta jerman di habitat dapur)
australasiae) • Perpindahan dengan individu hidupatau
•Kecoa Coklat (Periplaneta brunnea)
•Kecoa berpita coklat (Supella kantung telur
longipalpa) • Kecoa Amerika (Periplanetaamericana)
•Symploce sp. umumnya penghuni dinding bak septik dan
•Kecoa Oriental (Blatta orientalis)

Anda mungkin juga menyukai