Anda di halaman 1dari 27

Bimbingan

Bimbingan Saraf
Saraf Tepi
Tepi
19
19 Februari
Februari 2021
2021

Pleksopati

Presentator : dr. Theodore Gabriel


Pembimbing : Dr. dr. Aida Fithrie, Sp.S(K)

Fakultas
Fakultas Kedokteran
Kedokteran
Universitas
Universitas Sumatera
Sumatera Utara
Utara
Outline
• Pendahuluan
• Anatomi
• Epidemiologi
• Etiologi
• Derajat Kerusakan
• Gejala dan Tanda Klinis
• Tatalaksana
• Prognosis

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 2


Pendahuluan
• Pleksopati adalah suatu kelainan akibat gangguan pada jaringan saraf secara
langsung mulai dari radiks saraf hingga saraf terminal, atau secara tidak
langsung akibat kelainan pada jaringan sekitarnya, seperti pembuluh darah,
pembuluh limfe, otot, dan tulang.
• Kelainan ini dapat terjadi pada pleksus brakialis dan pleksus lumbosakral
• Gejala klinis utama yang muncul adalah rasa nyeri, kelemahan motorik, serta
gangguan sensorik dan autonom.
• Otot yang mengalami kelemahan dan distribusi daerah kesemutan
tergantung bagian pleksus yang terlibat.

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 3


Epidemiologi
• Lesi pleksus brakialis meliputi 10% dari lesi saraf perifer dan kira-kira 14% lesi
neurologis di anggota gerak atas adalah akibat lesi pleksus brakialis.
• Penyebabnya beragam dan trauma merupakan penyebab tersering karena
letaknya di daerah Ieber dan bahu yang sering bergerak.

4
Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 4
Komponen Proksimal Pleksus
Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 5
Brachial Plexus and
Lumbosacral Plexus

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 6


Pleksus Brakialis

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 7


Nervus
Musculocutaneous

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 8


Nervus Aksilaris

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 9


Nervus Medianus

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 10


Nervus Radial

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 11


Nervus Ulnaris

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 12


Pleksus
Lumborakialis

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 13


Etiologi
• Trauma
• Tumor
• Cedera Radiasi
• Penjepitan
• Idiopatik

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 14


Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 15
Derajat Kerusakan

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 16


Gejala dan Tanda Klinis
• Gejala yang timbul  unilateral  motorik, sensorik, dan otonom  Letak Lesi
• Pleksopati Brakialis
• P. Supraklavikular
• Lesi tingkat radiks
• Sindrom Erb-Duchene
• Sindrom Paralisis Klumpke
• Lesi di Trunkus Superior
• Lesi di Trunkus media
• Lesi di trunkus inferior
• P. Pan-supraklavikular (radiks C5-T1 atau semua trunkus)
• P. Infraklavikular
• Lesi di fasikulus lateral
• Lesi di fasikulus medial
• Lesi di fasikulus posterior

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 17


Tatalaksana
• Fase Akut
• Istirahat, kompres dingin, elevasi ekstremitas, medikamentosa
• Fase Subakut/Kronik
• Mengatasi rasa nyeri, fisioterapi
• Pembedahan
• Pembedahan primer & pembedahan sekunder
• Tata laksana lainnya sesuai denga netiologi pleksopati
• Perdarahan, neoplastik, abses, diabetik, radiasi, idiopatik, vaskulitis

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 18


Prognosis
• Prognosis sangat tergantung dari letak dan jenis lesi.
• Pemulihan pada avulsi dan rupture radiks yang dioperasi
• Kadang butuh waktu yang lama
• Pada cedera ringan yang menimbulkan jaringan kikatrik dan terjadi
neuropraksia, dapat terjadi pemulihan spontan, sekitar 90-100% akan Kembali
sempurna

Bimbingan Saraf Tepi | Pleksopati 19

Anda mungkin juga menyukai