Anda di halaman 1dari 17

SISTEM ORGANISASI RUMAH SAKIT TIPE A

 
KELOMPOK I:

DEVI FANESA PAKAYA (201801099)


IMROATUR ROSIDAH (201801108)
NOVITA A. BOGOLEMBA (201801120)
YELCI KALOAN (201801136)
HERLI (201801104)
Direktur utama

Seorang pemimpin professional yang


diberi tanggung jawab dan wewenang dalam
mengatur, mengendalikan kegiatan
pelayanan kesehatan di Rumah sakit.
persyaratan Tanggung jawab

 Tenaga kesehatan yang berkewarganegaraan  Secara struktural bertanggung jawab


Indonesia dan berjiwa Pancasila; kepada pemerintah daerah.
 Mempunyai tingkat pendidikan minimum S3
di bidang Kesehatan atau Spesialis Konsultan;
 Sehat jasmani dan rohani/jiwa yang
Tugas pokok
dinyatakan dengan Surat Keterangan Dokter
Ahli;  Membantu pemerintah daerah dalam
 Memiliki dedikasi, integritas yang tinggi, baik pengelolaan Rumah Sakit Umum
moral maupun intelektual dan mempunyai
Daerah dan penyelenggaraan
keberanian menerapkan aturan yang berlaku;
 Memiliki jiwa kepemimpinan, berperilaku
pelayanan kesehatan kepada
sopan dan bertanggung jawab; masyarakat.
 Mempunyai wawasan luas dan visioner Uraian tugas
tentang pengembangan layanan dan
manajemen rumah sakit;
 Mempunyai kemampuan manajerial
pengelolaan rumah sakit, atau diutamakan
 Perumusan kebijakan RSUD
yang berpengalaman baik dalam mengelola
 Penyusunan Rencana Strategik Rumah
rumah sakit; Sakit Umum
 Berusia tidak lebih dari 60 tahun pada saat  Penyelenggaraan pelayanan umum
pengangkatan; dan
dibidang kesehatan
Tidak pernah dihukum karena melakukan
Pembinaan, pengkoordinasian,


tindak pidana berdasarkan putusan
pengadilan yang telah mempunyai kekuatan pengendalian, pengawasan, program
hukum tetap karena melakukan tindak pidana dan kegiatan Rumah Sakit Umum.
yang diancam dengan pidana penjara 5 (lima)
tahun atau lebih.
Kepala Bidang Pelayanan

Tugas pokok
 Merencanakan operasionalisasi, memberi tugas, memberi

petunjuk, menyelia, mengatur, mengevaluasi dan


melaporkan penyelenggaraan tugas bidang pelayanan
Uraian tugas
 Penyelenggaraan program dan kegiatan pelayanan medik;
 Penyelenggaraan program dan kegiatan pelayanan

keperawatan;
 Penyelenggaraan dan pengadaan perlengkapan medik dan

non medik.
Kepala Bidang Pelayanan Medik
Seseorang perawat professional yang diberi wewenang
untuk mengatur dalam bidang pelayanan medic.

Tugas pokok
 Menyiapkan perumusan dan fasilitasi medis

Uraian tugas
 Penyusunan program dan kegiatan seksi Pelayanan Medik ;
 Pelaksanaan program dan kegiatan seksi Pelayanan Medik;
 Pembinaan, pengendaliaan, pengawasan program dan

kegiatan seksi Pelayanan Medik.


Kepala Bidang Pelayanan Keperawatan

Seorang perawat professional yang diberi


wewenang dalam mengatur dan
mengendalikan kegiatan pelayanan
keperawatan di rumah sakit.
persyaratan Tanggung jawab

Secara struktural bertanggung


 Pendidikan dan pengalaman : jawab kepada wakil direktur
a. S 1 Keperawatan bidang pelayanan.
Pengalaman Ka. Sub.Bid minimal 3 Tugas pokok
tahun
b. D III Keperawatan :
Pengalaman Ka. Sub.Bid minimal 5 Menyiapkan perumusan dan
tahun. fasilitasi Pelayanan Keperawatan.
 Memiliki sertifikat Kursus

Manajemen Pelayanan Keperawatan. Uraian tugas


 Memiliki kemampuan

kepemimipinan  Penyusunan program dan kegiatan


 Berwibawa
seksi Pelayanan Keperawatan
 Sehat jasmani dan rohani.  Pelaksanaan program dan kegiatan
 Loyalitas
seksi Pelayanan Keperawatan;
 Bersedia memimpin  Pembinaan, Pengkoordinasian,
 Memiliki HAM yang baik pengendaliaan, pengawasan
 Disiplin program dan kegiatan seksi
 Anggota PPNI, memiliki SIP dan SIK Pelayanan Keperawatan.
Kepala Seksi Perlengkapan Medik dan Non Medik ( Ka seksi perlengkapan & Ka Sub Bag RT & Perlengkapan)

Tugas pokok
 Menyiapkan perumusan dan fasilitasi Perlengkapan Medik

dan Non Medik di RSUD.


Uraian tugas
 Penyusunan program dan kegiatan seksi Perlengkapan

Medik dan Non Medik;


 Pelaksanaan program dan kegiatan seksi Perlengkapan

Medik dan Non Medik;


 Pembinaan, Pengkoordinasian, pengendaliaan, pengawasan

program dan kegiatan seksi Perlengkapan Medik dan Non


Medik.
Kepala Bagian Umum dan Keuangan

Tugas pokok
Memberikan pelayanan teknis dan administrasi kepada
semua unsur dilingkungan kantor Rumah Sakit.
Uraian tugas
 Penyusunan kebijakan bidang teknis administrasi

perencanaan, adminstrasi umum dan kepegawaian serta


adminstrasi keuangan dan asset Rumah Sakit
 Pembinaan, pengkoordinasian , pengendalian, pengawasan

program dan kegiatan bagian umum dan keuangan


 Penyelenggaran evaluasi program dan kegiatan bagian

umum dan keuangan.


Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian

Tugas pokok
Merencanakan, operasionalisasi, memberi tugas,
memberi petunjuk, menyedia, mengatur,
mengevaluasi, dan melaporkan kegiatan administrasi
umum dan kepegawaian.
Uraian tugas
 Pelaksanaan kebijakan teknis Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian;
 Pelaksanaan program dan kegiatan Sub Bagian Umum

dan Kepegawaian ;
 Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian,

pengawasan, dan evaluasi program dan kegiatan


Umum dan Kepegawaian.
Kepala Sub Bagian bendahara perencanaan

Tugas pokok
Merencanakan operasionalisasi, memberi petunjuk, memberi
tugas, menyelia, mengatur, mengevaluasi, dan melaporkan
urusan keuangan, kegiatan kebendaharawan dalam rangka
pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD
dan Asset RSUD)
Uraian tugas
 Pelaksanaan kebijakan teknis Sub Bagian Keuangan dan Asset;

 Pelaksanaan program dan kegiatan Sub Bagian ; Keuangan dan

Asset
 Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan dan

evaluasi program dan kegiatan Sub Bagian Keuangan dan Asset


Kepala Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan

Tugas pokok
Memberi petunjuk, menyelia, mengatur,
mengevaluasi dan melaporkan tugas dibidang
perencanaan, evaluasi dan pelaporan.
Uraian tugas
Pembinaan, pengkoordinasikan,
pengendalian, pengawasan, evaluasi dan
pelaporan program dan kegiatan sub bagian
perencanaan, evaluasi dan pelaporan.
Kepala Bidang Penunjang
Uraian tugas
pengertian
Seseorang perawat professional yang  Dalam menyelenggarakan tugas Kepala
diberi wewenang mengorganisasikan Bidang Penunjang  mempunyai tugas:
dalam bidang penunjang pelayanan  Penyelenggaraan program dan kegiatan
rumah sakit. logistik dan diagnostik;
 Penyelenggaraan program dan kegiatan
Tanggung jawab pelayanan sarana dan Prasarana;
Secara struktural bertanggung jawab  Penyelenggaraan program dan kegiatan
kepada wakil direktur bidang pengendalian instalasi.
pelayanan.  Penyusunan program dan kegiatan seksi
Logistik dan Diagnostik ;
Tugas pokok  Pelaksanaan program dan kegiatan seksi
Merencanakan operasionalisasi , Logistik dan Diagnostik;
memberi tugas, memberi petunjuk,  Pembinaan, Pengkoordinasian, pengendaliaan,
menyelia, mengatur, mengevaluasi dan pengawasan program dan kegiatan seksi
melaporkan penyelenggaraan tugas Logistik dan Diagnostik..
bidang penunjang.
 Penyusunan program dan kegiatan seksi
Sarana dan Prasarana;
 Pelaksanaan program dan kegiatan seksi
Sarana dan Prasarana;
 Pembinaan, Pengkoordinasian, pengendaliaan,
pengawasan program dan kegiatan seksi
Sarana dan Prasarana.
 Pelaksanaan program dan kegiatan seksi
Pengendalian Instalasi;
 Pembinaan, Pengkoordinasian, pengendaliaan,
pengawasan program dan kegiatan seksi
Pengendalian Instalasi
Kepala Seksi sarana dan
Kepala Seksi Logistik dan
Diagnostik Prasarana

Kepala Seksi Logistik dan Kepala seksi Sarana dan


Diagnostik , mempunyai Tugas Prasarana, mempunyai Tugas
Pokok : menyiapkan perumusan Pokok : menyiapkan perumusan
dan fasilitasi Perlengkapan dan fasilitasi Perlengkapan
Logistik dan Diagnostik di RSUD. sarana dan Prasarana di RSUD.
Dalam menyelenggarakan tugas Dalam menyelenggarakan tugas
Kepala Seksi Logistik dan Kepala Seksi Sarana dan
Diagnostik mempunyai tugas : Prasarana mempunyai tugas :
 Penyusunan program dan  Penyusunan program dan
kegiatan seksi Logistik dan kegiatan seksi Sarana dan
Diagnostik ; Prasarana;
 Pelaksanaan program dan  Pelaksanaan program dan
kegiatan seksi Logistik dan kegiatan seksi Sarana dan
Diagnostik; Prasarana;
 Pembinaan, Pengkoordinasian,  Pembinaan, Pengkoordinasian,
pengendaliaan, pengawasan pengendaliaan, pengawasan
program dan kegiatan seksi program dan kegiatan seksi
Logistik dan Diagnostik. Sarana dan Prasarana.
Kepala Seksi Pengendalian Instalasi
Komite Medis

Kepala seksi Pengendalian Persyaratan :


 Komite Rumah Sakit terdiri atas paling sedikit 5 (lima)
Instalasi, mempunyai Tugas dan paling banyak 9 (sembilan) orang Guru Besar,
Pokok : Mempersiapkan, Spesialis Konsultan, Doktor atau Spesialis di bidang
kedokteran, kedokteran gigi, kefarmasian dan bidang lain
memperbaiki, dan memelihara yang terkait.
sarana dan prasarana Instalasi  Tenaga kesehatan yang berkewarganegaraan Indonesia,

berjiwa Pancasila
RSUD.  Ketua-ketua Komite Medik, Komite Keperawatan,

Komite Kefarmasian, Komite Etik dan Hukum, serta


Dalam menyelenggarakan Komite Mutu dan Unggulan;
tugas Kepala Seksi  Sehat jasmani dan rohani/jiwa yang dinyatakan dengan

Surat Keterangan Dokter Ahli;


Pengendalian Instalasi  Memiliki dedikasi, integritas yang tinggi, baik moral

mempunyai tugas : maupun intelektual dan mempunyai keberanian


menerapkan aturan yang berlaku;
 Pelaksanaan program dan  Berperilaku bijak, sopan dan bertanggung jawab;

kegiatan seksi Pengendalian  Mempunyai wawasan luas dan visioner tentang

pengembangan layanan dan manajemen rumah sakit; dan


Instalasi;  Tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana

 Pembinaan, Pengkoordinasian, berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyai


kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana
pengendaliaan, pengawasan yang diancam dengan pidana penjara 5 (lima) tahun atau
program dan kegiatan seksi lebih.

Pengendalian Instalasi
Lanjutan……

Tugas dan Fungsi Komite Rumah Sakit


Tanggung jawab kepala ruangan:
adalah:  Secara garis besar tanggung jawab kepala
 Bersama-sama Dewan Pembina dan
ruangan terbagi menjadi empat yaitu
Direktur Utama menyusun Renstra; perencanaan,pengorganisasian,pengarahan,d
 Bersama-sama Direktur Utama dan an pengawasan :
Direktur mengembangkan tugas dan  Perencanaan
fungsi Rumah Sakit.
 Perencanaan seharusnya menjadi tanggung
 Bersama-sama Direktur Utama dan
jawab kepala ruangan pada tahap
perencanaan. Tugas bagian perencanaan
Direktur melakukan penilaian kinerja ialah:
personil Rumah Sakit.  menunjuk ketua tim untuk bertugas di
Tanggung jawab anggota tim ruangan masing-masing,
 Memberikan asuhan keperawatan pada
 mengikuti serah terima pasien di shift
sebelumnya,
pasien yang berada di bawah tanggung  mengidentifikasi tingkat kebergantungan
jawabnya, klien,seperti pasien gawat,pasien
 Bekerja sama dengan anggota tim dan
transisi,atau pasien persiapan
antar tim,memberikan laporan. pulang,bersama ketua tim,mengidentifikasi
Tanggung jawab ketua tim : jumlah perawat yang dibutuhkan berdasarkan
 Membuat perencanaan, aktivitas dan kebutuhan klien bersama ketua
tim,serta mengatur
 Membuat penugasan,supervisi,dan
penugasan/penjadwalan,merencanakan
evaluasi, strategi pelaksanaan keperawatan,
 Mengenal/mengetahui kondisi pasien  mengikuti visite dokter untuk mengetahui
dan dapat menilai tingkat kebutuhan kondisi,patofisiologi,tindakan medis yg
pasien, dilakukan,program pengobatan,dan
 Mengembangkan kemampuan anggota,
mendiskusikan dengan dokter tentang
tindakan yang akan dilakukan terhadap
 Menyelenggarakan konferensi
pasien,mengatur dan mengendalikan asuhan
keperawatan.
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai