Anda di halaman 1dari 20

Integrasi Numerik

Metode Rectangular
dan
Metode Trapezoida

Santi Rahayu, M.Kom


Kaidah integrasi numerik dapat diturunkan dengan
metode pias :
𝑏
 
∫❑
𝑎

Rectangle Rule Trapezoidal Rule Midpoint Rule

Kaidah Segiempat Kaidah Trapesium Kaidah Titik Tengah


Metode Rectangular (1 pias)
● Metode rectangular atau kaidah segiempat
dengan pias berbentuk persegi panjang
dari x = x0 sampai x = x1

● Luas satu pias adalah (tinggi pias = f(x0) )

Atau (tinggi pias = f(x1) )


Jadi,

Kaidah
Segiempat

• Ini hanya baru satu pias

• Dapat diperluas untuk menghitung


• I merupakan luas daerah
integrasi dalam selang [a, b].
• Jumlah luas seluruh pias
segiempat itu adalah
hampiran luas I.
• [a, b] dibagi menjadi n buah
pias segiempat dengan lebar
h.
Kaidah Segiempat (gabungan)

Sehingga kaidah segiempat gabungan adalah:

Dengan fr = f(xr), r = 0, 1, 2, …, n.
Metode Trapezoida (1 pias)
● Metode trapezoida atau kaidah
trapesium dengan pias berbentuk
trapesium dari x = x0 sampai x = x1
● Luas satu trapesium adalah

● Kaidah trapesium sama dengan kaidah


segiempat
Kaidah Trapesium (Gabungan)
Bila selang [a, b] dibagi atas n buah pias trapesium, kaidah integrasi yang diperoleh
adalah kaidah trapesium gabungan (composite trapezoidal's rule):
Metode Titik Tengah (1 pias)
● Metode titik tengah atau kaidah titik
tengah dengan pias berbentuk persegi
panjang dari x = x0 sampai x = x1 dan
titik tengah absis x = x0 + h/2
● Luas satu pias persegi panjang adalah
Metode Titik Tengah (Gabungan)
Metode Titik Tengah (Gabungan)

● Dalam hal ini,

● dan
Galat Metode Trapesium
● Galat = Nilai Analitik - Nilai Numerik

● Atau ditulis E = I – I’

● Galat atau Error untuk satu buah pias


adalah

● Menurunkan galat satu pias dengan


deret Taylor menghasilkan
Galat Metode Trapesium
● Galat untuk keseluruhan pias adalah

● Sehingga perhitungan metode trapesium beserta galatnya adalah


Contoh 1
Cari jumlah pias (n)
Pertanyaan :
Bila h = 0.3 maka dengan metode
rectangular hitunglah integral :

Cari nilai integrasi dengan


metode rectangular :

Penyelesaian :
Contoh 1 (lanjutan)
Saya ubah persamaan menjadi :
Contoh 1 (lanjutan)
Sehingga :
Contoh 1 (lanjutan)
Apabila dengan perhitungan eksak atau analitik :

Hasilnya :

Perhitungan Galat :
Galat = Nilai Analitik - Nilai Numerik
Contoh 1 (tambahan)
Menghitung f pada microsoft excel :

rumus e adalah fungsi


eksponensial. Biasa
ditulis dengan
notasi exp(x) atau
e^x, di mana e
adalah basis
logaritma natural
yang kira-kira sama
dengan 2.71828183.
Latihan

Bila h = 0.2 maka dengan metode Rectangular hitunglah


integral :

Hitung pula Galatnya


Thanks!

Anda mungkin juga menyukai