Anda di halaman 1dari 9

KOMUNIKASI MASSA

Nama Kelompok
1. Elis Larasati (18144200066)
2. Albi Nurudin (18144200067)
3. Hidayatul Akbar (18144200069)
4. Agatha Fitra Yanti (18144200070)
5. Alvian Wida P (18144200071)
6. Almas Rizqullah R (18144200073)
A.Pengertian Komunikasi Massa
1. Menurut Bittner
Komunikasi massa adalah pesan yang dikomunikasikan melalui media
massa pada sejumlah besar orang
2. Menurut Gebner

Produksi dan distribusi yang berlandaskan teknologi lembaga dari arus


pesan yang kontinyu serta paling luas dimiliki orang dalam masyarakat
indonesia

3. Menurut Meletzke

Sebagai setiap bentuk komunikasi yang menyampaikan pernyataan secara


terbuka melalui media penyebaran teknis secara tidak langsung dan satu arah
pada publik yang tersebar.
4. Menurut Freidson

Dibedakan dari jenis komunikasi lainnya dengan suatu kenyataan


bahwa komunikasi massa dialamatkan kepada sejumlah populasi dari
berbagai kelompok, dan bukan hanya satu atau beberapa individu atau
sebagian khusus populasi.

5. Menurut Wright

Dapat dibedakan dari corak-corak yang lama karena memiliki


karakteristik utama sebagai berikut: diarahkan pada khalayak yang
relatif besar, heterogen dan anonim; pesan disampaikan secara terbuka,
seringkali dapat mencapai kebanyakan khalayak secaraserentak,
bersifat sekilas.
Tujuan Media dalam Komunikasi
Massa
1. Menginformasikan pesan
2. Menjadikan informasi lebih menarik
3. Memberi efek hiburan
4. Membuat pesan lebih efektif
5. Mengefesiensikan waktu
6. Mempermudah penerimaan pesan
7. Mengemas pesan menjadi lebih menarik
8. Supaya pesan menjadi lebih jelas
9. Menghubungkan pesan
10. Menjadikan pesan lebih hidup
11. Memberi efek pendidikan
12. Pesan menjadi lebih terbuka
13. Pesan menjadi lebih bernilai
Karakteristik Komunikasi Massa

Menurut Effendy dalam bukunya Ilmu, Teori dan Filsafat


Komunikasi, menyebutkan tentang karakteristik komunikasi
massa sebagai berikut:
 Komunikasi massa bersifat umum
 Komunikan bersifat heterogen
 Media massa yang menimbulkan keserempakan
 Hubungan komunikator-komunikan
Jenis-jenis Komunikasi Massa

Ada beberapa jenis komunikasi massa


diantaranya adalah sebagai berikut :
1. Surat kabar
2. Majalah
3. Siaran radio
4. Televisi
5. Internet
Kelebihan Komunikasi Massa
 Berikut adalah beberapa kelebihan dalam komunikasi massa,
antara lain adalah sebagai berikur :
 Komunikator terlambang
• Pesan bersifat umum
• Komunikasi massa menimbulkan keserempakan
• Komunikasi anonym dan heterogen
• Efisiensi dan manfaat informasi dalam penukaran / berbagi
informasi dengan yang Lain
• Daya tarik
Kekurangan Komunikasi Massa

Dalam komunikasi massa juga terdapat beberapa kekurangan,


diantaranya adalah sebagai berikut :
◦ Komunikasi massa bersifat satu arah
◦ Stimulasi alat indra terbatas
◦ Komunikasi Mengutamakan Isi Ketimbang Himbauan
◦ Mengandalkan Peralatan Teknis
◦ Umpan Balik Tertunda (tertunda)
◦ Pembocoran informasi yang tidak diinginkan
◦ Biaya sangat tinggi
◦ Ketepatan tergantung ketepatan waktu
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai