Anda di halaman 1dari 13

Konsep pengarahan dalam pelayanan keperawatan maupun

asuhan keperawatan .
 Aziz hidayat 185140033
 daniel ajanuari 1851
 Ellen dwi salita 185140101
 Gresia indah fitri 1851
 Kiki ayu ningtyas 185140049
 Lisa tamara 185140051
 Milsahara 205140139P
 Nadya astrid 185140004
 Novita 185140064

 Rosa bella 185140072
 Saifulloh
 Selpiya 185140074
 Shintia dewi 185140076
 Tri rahayu 185140083
 Wayan eka 185140087
 Widya novita sari 185140126
 Yunitra putri 185140017
1. Directing / pengarahan (strategi supervisi)


 A.pengertian pengarahan dalam management keperawatan.
 Pengarahan merupakan hubungan manusia dalam kepemimpinan yang
mengikat .para bawahan digerakkan supaya mereka bersedia menyumbangkan
tenaganya untuk secara bersama-sama mencapai tujuan suatu organisasi.
Pengarahan dalam organisasi bersifat sangat komplek karena menyangkut
manusia dengan berbagai tingkah lakunya yang berbeda-beda (Muninjaya,
1999
B. Makna pengarahan

 Pengarahan yang baik akan terlihat dalam bentuk (5 W dan I H),
yaitu:
 1) (What) Apa yang harus dilakukan oleh staf perawat/perawat
pelaksana
 2) (Who) Siapa yang melaksanakan suatu pekerjaan 3) (When )Jam
berapa seharusnya dilakukan (mulai jam masuk sampai jam
pulang)
 4) ( How )Bagaimana caranya mengerjakan dan berapa frequensi
seharusnya dikerjakan
 5) (Why ) Kenapa pekerjaan itu harus dilakukan
 6) (Where) dimana? Tentunya di ruang atau tempat masing masing
C. TUJUAN PENGARAHAN DALAM MANAJEMEN
KEPERAWATAN


 1. Menciptakan kerja sama yang lebih efisien
 2. Mengembangkan kemampuan dan ketrampilan
staf
 3. Menumbuhkan rasa memiliki dan menyukai
pekerjaan
 4. Mengusahakan suasana lingkungan kerja yang
dapat meningkatkan motivasi dan prestasi kerja staf
 5. Pengarahan bertujuan membuat organisasi
berkembang lebih dinamis
2.Audit mutu asuhan keperawatan


PENGERTIAN
 Audit klinik kegiatan penilaian mutu pelayanan
yang dilakukan para pemberi jasa pelayanan
kesehatan langsung (oleh dokter, perawat, dan atau
profesi lain)
 Menurut Elison, audit keperawatan secara khusus
merujuk pada pengkajian kualitas keperawatan klinis.
Audit Keperawatan


 Goster Walfer:
 Suatu cara untuk mengetahui apakah praktek
keperawatan telah dilakukan dengan baik
 Audit adalah dimana perawat dapat menentukan
standar dari sudut pandangnya sendiri dan
menggambarkan praktek keperawatan yang aktual
 Elison : menilai kualitas keperawatan klinis
Tujuan
 
 Mengevaluasi pemberian pelayanan keperawatan
 Mencapai pelayanan keperawatan yang berkualitas
 Menstimulasi pelaporan yang lebih baik
 Berfokus pada pemberian pelayanan bukan pada
pemberi layanan
 Berkontribusi terhadap penelitian.
Langkah-langkah audit
 
Identifikasi masalah
 


 Hal-hal yang dapat dipertimbangkan dalam pemilihan topik
adalah :
 Adanya standar nasional dan pedoman yang menjadi rujukan
praktik klinis yang lebih efektif
 Area yang menjadi masalah dapat dijumpai di lahan praktik
 Rekomendasi dari pasien dan masyarakat
 Berpotensi jelas untuk meningkatkan pemberian pelayanan
 Kaitan dengan volume, risiko dan biaya tinggi jika upaya perbaikan
diterapkan
Menetapkan kriteria dan standar
 


 Kriteria adalah pernyataan eksplisit yang
didefinisikan sebagai elemen representatif dari
pelayanan yang dapat diukur secara objektif.
 Standar adalah aspek pelayanan yang dapat diukur,
yang selalu didasarkan pada hasil penelitian yang
terbaik (ekspektasi tiap kriteria)
Pengumpulan data


 Untuk menjamin pengumpulan data tepat dan teliti, dan
hanya informasi penting yang dikumpulkan, tentunya
detail dari hal-hal yang akan di audit ditetapkan sejak
awal. Diantaranya adalah :
 Kelompok yang termasuk pengguna pelayanan, dengan
tanpa perkecualian
 Profesional kesehatan yang termasuk pemberi pelayanan
 Periode penerapan dari kriteria
Membandingkan hasil pengumpulan data


 engan standar
 Tahap ini merupakan tahap analisis
 hasil dari pengumpulan data dibandingkan dengan
kriteria dan standar.
 Hasil akhir dari analisis adalah apakah standar
sudah sesuai,
 jika dapat diaplikasikan, identifikasi alasan
ketidaksesuaian standar dengan kasus.

 TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai