Anda di halaman 1dari 5

Sesi 3

Mediasi : Konsep dan Penerapannya

Mata Kuliah : Arbitrase, Mediasi dan Negosiasi


Kode MK : HKUM 4409
Prodi : HUKUM
Ruang Lingkup
1. Pengertian dan Konsep Mediasi
2. Penerapan Mediasi dalam Praktik

2
Pengertian dan Konsep Mediasi

• Mediasi adalah upaya penyelesaian sengketa dengan melibatkan


pihak ketiga yang netral , yang tidak memiliki kewenangan
mengambil keputusan, yang membantu pihak-pihak yang
bersengketa mencapai penyelesaian (solusi) yang diterima oleh
kedua belah pihak.
• Mediasi sebagai penyelesaian sengketa melalui proses
perundingan para pihak dibantu oleh mediator (Pasal 1 butir 7
Perma No. 1 Tahun 2008)
• Mediator adalah pihak yang bersifat netral dan tidak memihak,
yang berfungsi membantu para pihak dalam mencari berbagai
kemungkinan penyelesaian sengketa (Pasal 1 butir 6 Perma No. 1
Tahun 2008)

Sesi 1 : Mengenal Alternatif Penyelesaian Sengketa 3


Mediasi dan Negosiasi

• Mediasi adalah sebuah intervensi terhadap proses negosiasi


• Mediasi merupakan perluasan dari proses negosiasi
• UU. No. 30 Tahun 1999 mediasi merupakan kelanjutan negosiasi dan
dilaksanakan jika proses negosiasi telah gagal. Sebagaimana diketahui
Pasal 6 ayat (2) UU. No. 30 Tahun 1999 menyebutkan : “ Penyelesaian
sengketa atau beda pendapat melalui Alternatif Penyelesaian Sengketa
diselesaikan dalam pertemuan langsung (NEGOSIASI) oleh para pihak
dalam waktu paling lama 14 (empat belas) hari dan hasilnya dituangkan
dalam suatu kesepakatan tertulis.
• Dalam ayat (3) nya di sebutkan bahwa :” dalam hal sengketa atau beda
pendapat sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) tidak dapat diselesaikan
maka atas kesepakatan tertulis para pihak, sengketa atau beda pendapat
diselesaikan melalui bantuan seorang atau lebih penasihat ahli maupun
seorang mediator.

Sesi 1 : Mengenal Alternatif Penyelesaian Sengketa 4


Penerapan Mediasi dalam Praktik

• Dalam praktik terdapat aktivitas khusus yang terkait dengan proses


mediasi yang bersifat tetap, yaitu melakukan pemeriksaan sengketa,
menjelaskan proses mediasi kepada para pihak, membantu pihak-pihak
dalam pertukaran informasi dan tawar menawar, serta membantu mereka
mendefinisikan dan mendraf perjanjian.

Sesi 1 : Mengenal Alternatif Penyelesaian Sengketa 5

Anda mungkin juga menyukai