Anda di halaman 1dari 11

Teknologi Budidaya Tanaman

Hias Untuk Meningkatkan Nilai


Jual

Kelompok 4
- GUSTOMI ARIFIN (A1D018070)
- IGNATIUS DRAJAT KRISNA JATI (A1D018021)
- NABIILAH KHOIRUNNISA (A1D019047)
- AMANDA AZZAHRA CHODIJAH (A1D019063)
01 Media Tanam
Hidrogel
Budidaya tanaman hias dapat dilakukan dengan
media tanam tanah ataupun tanpa tanah yang
bernilai estetika tinggi.
Aglaonema
Hidrogel sebagai pengganti tanah untuk tanaman
hias dalam pot berfungsi mengurangi volume dan Phylodendron
frekuensi penyiraman air dengan tetap memenuhi
kebutuhan air tanaman hias dalam pot. Bambu jepang

Sirih merah
Teknologi Budidaya Pada
Sukulen

Sukulen adalah sebuah tanaman yang memiliki


batang berdaging, tetapi memiliki daun yang masih
berwujud seperti daun, bukan duri.

Daun sukulen mengandung banyak air berfungsi

02
sebagai adaptasi terhadap iklim yang kering
sehingga tanaman ini mampu bertahan dalam
kondisi kering dalam waktu yang lama, dan juga
mampu menahan penguapan.
Pembudidayaan Tanaman Sukulen

Perbanyakan Perbanyakan
Generatif Vegetatif
Perbanyakan jumlah tanaman dengan
Proses penanaman yang
pembelahan dengan menggunakan organ-
dilakukan dengan perkawinan.
organ dari tanaman tersebut.
Contohnya dengan menanam
benih sukulen.
Perbanyakan sukulen dengan cara
vegetatif:
- Cutting
- Offset
- Grafting
Hidroton dibuat dari tanah liat yang dipanaskan pada
suhu tinggi dan dibentuk seperti kerikil.
03
Media Tanam
Hidroton
Hidroton merupakan media tanam hidroponik yang
berbentuk bulat, dalam bulatan- bulatan terdapat
pori-pori yang dapat menyerap air sehingga dapat
menjaga ketersediaan nutrisi untuk tanaman
hidroponik.
+ -
Jarang terjadi penyumbatan
Daya ikat air rendah
(porositas tinggi)

Mampu mempertahankan akar


Harga relatif mahal
tanaman untuk oksidasi

Ramah lingkungan Dapat mengakibatkan penyumbatan


pada pipa (sesitem hidroponik)

Mudah penggunaannya
04 Bonsai
Bonsai adalah tanaman kerdil yang ditanam di
Asam

Beringin

dalam pot dan memilikikriteria keindahan tertentu. Cemara

Bonsai sering disebutjuga sebagai seni pemangkasan


atau pohon tanaman agar tumbuh kerdil melalui
Jeruk
proses training(penyempurnaan bentuk pohon)
Seni bonsai memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Nilai ekonomi
hanya akan didapat ketika bonsai telah melalui proses yang cukup
lama dalam pembuatannya.

Untuk membuat tanaman bonsai, diperlukan waktu bertahun-


tahun dengan proses pemangkasan, pengikatan, pencangkokan,
belum lagi pemindahan ke pot yang lebih besar beberapa kali.

Yang membuatnya makin mahal adalah pada saat proses


pengikatan batang dengan kabel-kabel guna membuat bentuk
tanaman menjadi unik. Hal ini membutuhkan kemampuan yang
mumpuni.
Terrarium
05
Salah satu teknik budidaya tanaman hias untuk
meningkatkan nilai artistik, yaitu terarium.

Terarium merupakan cara menaman tanaman hias


asli berukuran kecil yang dimasukan ke dalam
wadah kaca dengan media tanam berupa
campurantanah humus, pasir,dan juga batu yang
dlengkapidengan berbagai macam hiasan.
06 Grouping Plants/
Flower Grouping
Para pengusaha tanaman florikultura dituntut untuk lebih terampil
dalam hal penguasaan teknologi budidaya dan memperdagangkan hasil
produksi. Salah satu usaha yang menjual keindahan bunga adalah dengan
bunga rangkaian.
Faktor estetika menjadi sangat penting untuk menarik konsumen agar
membeli rangkaian bunga yang dijual.

Ada yang dibuat dalam vas bunga/pot bunga, rangkaian bunga dalam
keranjang, rangkaian bunga tangan,bunga papan, karangan bunga
pernikahan, dll.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai