Anda di halaman 1dari 15

EKOSISTEM

SAVANA
Anggota Kelompok 10
1. Feri Putra Pratama
2. Ibranio risditama
3. Muhammad Aby Kosasih
APA ITU EKOSISTEM?
DAN APA ITU SAVANA?

Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara
makhluk hidup dengan lingkungannya. Ekosistem bisa dikatakan juga suatu tatanan kesatuan secara
utuh dan menyeluruh antara segenap unsur lingkungan hidup yang saling memengaruhi.
Savana merupakan ekosistem khas wilayah dengan curah hujan rendah.  Ekosistem ini terdapat di Jawa
bagian timur, Nusa Tenggara, sampai ke Papua. Ekosistem savana didominasi oleh rumput, semak,
dengan pepohonan yang jarang. Jenis rumput yang dominan di ekosistem savana
adalah Heteropogon contortus. Wilayah kering dan panas menghadirkan eksotika dan keindahan
tersendiri. Ekosistem savana menghadirkan suasana Afrika dengan keliaran padang rumput dan
aneka satwa di dalamnya.Taman Nasional Baluran di Jawa Timur merupakan salah satu contoh
ekosistem savana di Jawa.
Ciri – Ciri Bioma Padang Sabana
• Bioma sabana merupakan ekosistem yang tidak banyak
ditumbuhi tumbuhan atau hanya ditumbuhi padang rumput dan
pohon-pohon kecil. Bioma sabana terbagi menjadi dua jenis,
yaitu sabana murni (yang masih memiliki tumbuhan asli) dan
sabana campuran (sudah memiliki berbagai jenis tumbuhan
yang tidak asli).
• Terdapat di daerah khatulistiwa.
• Curah hujan sedikit antara 100 hingga 150 mm saja per tahun.
• Curah hujan tidak terlalu banyak, namun juga tidak terlalu
sedikit.
• Memiliki drainase yang cukup baik.
• Air di dalam tanah cukup untuk kehidupan flora dan fauna.
• Suhu udara tidak terlalu ekstrem.
• Kelembapan udara agak kering.
1. Banyak ditemukan di iklim tropis .
hingga subtropis 2. Tumbuh di kawasan dengan
Curah hujan minim.

3. Sering ditemukan pohon kanopi atau


Pohon tunggal

4.Kondisi tumbuhan tergantung


Curah hujannya
.

Ekosistem merupakan interaksi antara makhluk


hidup (biotik) dengan lingkungan hidup (abiotik).
Stepa
Salah satu jenisnya adalah ekosistem padang
rumput. Ini adalah ekosistem daratan atau
resetrial yang terbentuk secara alami.
Interaksi antara biotik dan abiotik
interaksi terjadi, dalam padang rumput terdapat Antara Biotik dengan Biotik dan Biotik
dengan Abiotik yaitu
1.kambing, kambing tersebut makan rumput, rumput bisa hidup karena faktor lingkungan
abiotik seperti tanah, air dan cahaya matahari.
2.zebra dan singa di padang savana Afrika. Dengan adanya singa sebagai predator, singa
berfungsi untuk mengontrol populasi zebra agar tidak terlalu banyak, sehingga zebra
tidak mengalami ledakan populasi dan menggangu jalannya ekosistem.
3.lebah madu dan tanaman berbunga. Lebah madu mendapatkan makanan berupa madu
dari bunga, sedangkan bunga mendapatkan keuntungan dalam berkembang biak karena
proses penyerbukan dilakukan oleh lebah madu, sehingga memungkinkan daerah
penyerbukan yang lebih luas

West African Black Rhinoceros


Flamingo
Jasa Ekologi

Jasa Ekosistem savana ini,Berjasa dalam hubungan yang sehat, menawarkan hal-hal seperti penyerbukan
alami tanaman, udara bersih, mitigasi cuaca ekstrem, dan kesejahteraan mental dan fisik manusia
Pengaturan Iklim: sumber stok karbon dan penyerapan karbon
Menyediakan berbagai sumber makanan bagi populasi
Menjadi kontrol bagi suatu populasi
Next

FUNGSI
Dengan adannya ekosistem savana sebagai sumber senyawa organik yang
sangat diperlukan bagi kehidupan dengan Menjaga keseimbangan alam dalam
ekosistem dan Membantu mengatasi polusi udara.
-Tempat untuk menyimpan cadangan air
tanah
-Sumber makanan untuk berbagai hewan.
-Memberikan nilai keindahan sehingga
MANFAAT
sangat cocok untuk dijadikan spot fotografi
bagi wisatawan.
Dapat membantu perekonomian masyarakat
karena dapat dijadikan lahan pertanian dan
peternakan.
KOMPONEN BIOTIK

Organisme Autotrof
Merupakan jenis organisme yang dapat membuat (mensintesis) makanan sendiri dengan
mengandalkan cahaya matahari, air dan komponen udara di sekitarnya
Contoh dari organisme ini adalah seperti tumbuhan dan rumput-rumputan.
Organisme Heterotrof
Berbeda dengan autotrof, untuk organisme ini sendiri tidak dapat membuat
makanannya sendiri. Karena Ia wajib mencari makanannya sendiri dengan memakan
organisme lainnya.
Komponen terakhir yaitu dekomposer (pengurai). Sebetulnya dekomposer termasuk ke
dalam organisme heterotrof, yakni organisme yang tidak dapat membuat makanannya
sendiri.
Tugas dari organisme ini yaitu menguraikan bahan organik dari benda hidup yang telah
mati.
Misalnya : hewan mati, daun, batang pohon dan lainnya.
KOMPONEN ABIOTIK

Suhu Udara
Suhu udara akan mempengaruhi setiap proses yang terjadi pada makhluk
hidup.
Contohnya adalah penggunaan energi yang dihasilkan oleh tubuh dan
meregulasi suhu tubuhnya.
Air
Air mempunyai peranan yang sangat penting dalam kehidupan makhluk
yang ada di muka bumi ini. Tanpa adanya air maka semua makhluk
hidup yang ada akan mati.
Tanah dan Batu
Faktor yang mempengaruhi hal tersebut adalah pH tanah, struktur fisik
tanah dan kondisi mineral yang dikandung oleh tanah.
Iklim
Iklim adalah kondisi cuaca di suatu daerah dalam jangka waktu yang
lama, kemudian menentukan tingkat toleransi kehidupan suatu
organisme.
Dampak Yang ditimbulkan
Dampak Jika pada musim kemarau membuat semua rumput di
padang rumput savana mengering maka akan menganggu
keseimbangan ekosistem padang rumput. Populasi belalang
dan kambing akan kehilangan makanan akibat rumput yang
mengering, menyebabkan populasi belalang dan kambing
menurun. Jika jumlah belalang dan kambing menurun maka
katak, ulat dan harimau pun akan kekurangan makanan. Hal itu
disebabkan oleh hilangnya produsen dalam ekosistem yaitu
rumput.
SOLUSI
Solusi
1.Membuat penampungan air (embung) yang berfungsi
sebagai penampung air saat hujan
2.Melakukan perbaikan saluran dan sarana irigasi.
3.Mengatasi pendangkalan waduk.
4.Proses penghijauan dan mengurangi konversi lahan di
daerah hulu
Back Next

Ini merupakan gambaran ekosistem rantai makanan yang


terjadi di padang Savana
TERIMAKASIH

CREDITS: This presentation template was created


by Slidesgo, including icons by Flaticon and
infographics & images by Freepik.

Anda mungkin juga menyukai