Anda di halaman 1dari 11

Peranan Kurikulum

Dan Fungsi Kurikulum


Kelompok 3
Fitria Ika Fajriyati (882010120020)
Kelompok 4
Alwi Yudin Akbar (882010120019)
Peranan Kurikulum
Peranan adalah suatu sikap atau perilaku yang diharapkan oleh banyak
orang atau sekelompok orang terhadap sesuatu yang memiliki status atau
kedudukan tertentu.

Kurikulum suatu rancangan dalam bentuk dokumen yang dibuat


untuk memastikan pencapaian tujuan pembelajaran
Peran konservatif

Peran kreatif

Peran kritis dan evaluatif


Peranan konservatif

Kurikulum dapat dijadikan sebagai sarana untuk


mentransmisikan nilai-nilai warisan budaya masa lalu yang
dianggap masih relevan dengan masa kini kepada generasi
muda.
Peranan Kreatif

Kurikulum harus mampu mengembangkan sesuatu yang


baru sesuai dengan perkembangan yang terjadi dan
kebutuhan-kebutuhan yang sekarang dan masa yang
akan mendatang.
Peranan Kritis dan Evaluatif

Mencipta dan menyusun sesuatu yang baru sesuai


kebutuhan masa sekarang dan masa yang akan
datang dalam masyarakat.
Fungsi Kurikulum

1. Fungsi Penyesuaian (the adjustive or adaptive function)


2. Fungsi Intergrasi
3. Fungsi Diferensiasi
4. Fungsi persiapan
5. Fungsi pemilihan
6. Fungsi Diagnostic
1. Fungsi penyesuaian ( the adjustive or adaptive
function)
sebagai alat pendidikan yang bertujuan untuk mengarahkan
siswa agar memiliki sifat well adjustend yaitu mampu
menyesuaikan diri dengan lingkungannya.

2. Fungsi integrasi (fungsi pengintegrasian)


sebagai alat pendidikan yang bertujuan menghasilkan
pribadipribadi yang utuh, membentuk kepribadian untuk
dapat hidup dan daoat berintegrasi dengan masyarakat.
3. Fungsi diferensiasi ( the differentiating function)
Sebagai alat pendidikan yang bertujuan memberikan pelayanan
terhadap perbedaan individu siswa, baik perbedaan fisik maupun
psikis.

4. Fungsi persiapan (the propaedeutic function)


Sebagai alat pendidikan yang bertujuan mempersiapkan siswa
melanjutkan studi ke jenjang pendidikan berikutnya dan
mempersiapkan siswa untuk dapat hidup dalam masyarakat
seandainya tidak dapat melanjutkan pendidikannya.
5. Fungsi pemilihan (fungsi selektif)
Sebagai alat pendidikan yang bertujuan memberikan kesempatan kepada
siswa untuk memilih program-program belajar yang sesuai dengan
kemampuan dan minatnya.

6. Fungsi diagnostic ( the diagnostic function)


Sebagai alat pendidikan yang bertujuan membantu dan mengarahkan
siswa untuk dapat memahami dan menerima kekuatan ( potensi) dan
kelemahan yang dimilikinya.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai