Anda di halaman 1dari 24

Beban Kerja Guru (UU No 14/2005 Pasal 35 ayat (1)

Permendikbud No 15 Tahun 2018 Pasal 3 Ayat (1)


Beban kerja Guru, mencakup kegiatan pokok meliputi:
1. merencanakan pembelajaran atau pembimbingan;

2. melaksanakan pembelajaran atau pembimbingan;

3. menilai hasil pembelajaran atau pembimbingan;

4. membimbing dan melatih Peserta Didik; dan

5. melaksanakan tugas tambahan yang melekat pada


pelaksanaan kegiatan pokok sesuai dengan beban kerja Guru

Beban kerja Guru dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan


Merencanakan

1. Pengkajian/pengembangan kurikulum dan silabus


pembelajaran/ pembimbingan/program kebutuhan
khusus pada satuan pendidikan;
2. Pengkajian/pengembangan program tahunan dan
semester; dan
3. pembuatan rencana pelaksanaan pembelajaran
(RPP) / pembimbingan sesuai standar proses atau
rencana pelaksanaan pembimbingan.
Melaksanakan dan Menilai

1. Pelaksanaan pembelajaran dipenuhi paling sedikit 24


(dua puluh empat) jam
2. Tatap Muka per minggu dan paling banyak 40 (empat
puluh) jam Tatap Muka per minggu.
3. Menilai hasil pembelajaran atau pembimbingan
merupakan proses pengumpulan dan pengolahan
informasi untuk mengukur pencapaian hasil belajar
peserta didik pada aspek sikap, pengetahuan, dan
keterampilan.
LINGKUP MATERI
Pengembangan RPP dan Model Presentasi
Silabus Pembelajaran dan Review
(Hari 1) (Hari 1) (Hari 1)

Soal HOTS dan


Aplikasi E-Modul Naskah e-Modul
(Hari 3)
(Hari 2)
STRATEGI KEGIATAN

Penyajian Praktik
Diskusi
Narasumber (Kelompok)

Hasil Final Revisi Presentasi


TARGET/HASIL
1. Program Tahunan dan Program Semester Tahun
Pelajaran 2018/2019
2. Silabus Pengembangan dan RPP Revisi (PPK,
4C, HOTS dan Literasi)
3. Pembelajaran dan Pengembangan Soal
HOTS

4. Penyusunan Naskah dan Aplikasi e-Modul


ALUR KEGIATAN

KALENDER PROGRAM PROGRAM


AKADEMIK TAHUNAN SEMESTER

MODEL-MODEL RPP (4C, Literasi, SILABUS


PEMBELAJARAN PPK dan HOTS) PENGEMBANGAN

PENILAIAN SOAL HOTS E-RAPOR


C. BUKU KERJA 3 :
Kelengkapan yg seharusnya dimiliki 1. Daftar Hadir
guru : 2. Daftar Nilai
BUKU KERJA GURU 3. Penilaian Akhlak/Kepribadian
4. Analisis Hasil Ulangan
A. BUKU KERJA 1 : 5. Program Pembelajaran Perbaikan &
1. SKL, KI, dan KD Pengayaan
2. Silabus 6. Daftar Buku Pegangan Guru/Siswa
3. RPP 7. Jadwal Mengajar
4. KKM 8. Daya Serap Siswa Hb tidak
9. Kumpulan Kisi soal
B. BUKU KERJA 2 : 10. Kumpulan Soal
1. Kode Etik Guru 11. Analisis Butir Soal
2. Ikrar Guru 12. Perbaikan Soal
3. Tata Terti
b Guru D. BUKU KERJA 4 :
4. Pembiasaan Guru 1. Daftar Evaluasi Diri Kerja Guru
5. Kalender Pendidikan 2. Program Tindak Lanjut Kerja Guru
6. Alokasi Waktu Ini lah item2 yg harus di sediakan dan
7. Program Tahunan dipersiapkan oleh seorang guru, sdh ada kah di
8. Program Semester setiap kita?
9. Jurnal Agenda Guru Klu belum blm yok kita mulai
mempersiapkannya, klu sdh mari sama2
ditingkatkan lagi.
LANGKAH LANGKAH MEMBANGKITKAN
MOTIVASI (Hawadi 2006)

1.Menciptakan Lingkungan Belajar


yang Mengundang
2.Pendidik sebagai motivator
3.Menentukan Teknik yang Tepat
Dalam Mengajar
TEKNIK MEMBANGKITKAN MOTIVASI
1. Memberikan penghargaan secara verval
2. Menumbuhkan rasa ingin tahu peserta didik
3. Menggunakan proses pembelajaran dari yang dekat lingkungan
peserta didik ke yang jauh, dari yang sedeerhana menuju kompleks
4. Menggunakan metoda simulasi
5. Melibatkan peserta didik dalam kegiatan pembelajaran
6. Memahami iklim sosial di lembaga pendidikan
7. Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
mengeksploitasi kemampuannya
Lanjutan…
8. Menjaga kewibawaan guru secara tepat
9. Memadukan motif-motif positif
10 Menegaskan tujuan belajar yang handak dicapai untuk kemudian
merumuskan tujuan khusus belajar
11. Memberikan hadia sebagai penguat
12. Melaporkan hasil belajar peserta didik
13. Membuat suasana persaingan yang sehat antar peserta didik
14. Mengembangkan persaingan dengan diri sendiri
15. Memberikan contoh yang positif
STRATEGI MENINGKATKAN SELF EFICACY
(SANTROCK, 2007)

1. Mengajarkan strategi spesifikasi sehingga


peserta didik fokus pada tugas
2. Membimbing peserta didik menentukan tujuan
3. Mempertimbangkan pemberian penghargaan
atas penguasaan materi
4. Mengkombinasikan strategi training dengan
tujuan
5 Cara Meningkatkan Motivasi Belajar
Siswa
1. Tingkatkan Kualitas Guru. Guru menjadi pioner dalam proses
kegiatan belajar mengajar. ...
2. Maksimalkan Fasilitas Pembelajaran. ...
3. Pilih Metode Pembelajaran yang Tepat. ...
4. Memanfaatkan Media Belajar. ...
5. Lakukan Evaluasi Pembelajaran.
5 Kiat Guru untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa

1. Memperjelas Tujuan yang Ingin Dicapai


2. Menggunakan Metode dan Kegiatan yang Beragam
3. Menciptakan Suasana yang Menyenangkan dalam Belajar
4. Membimbing dan Mendukung Siswa Belajar
5. Memberikan Penghargaan atas Usaha yang Telah Dilakukan Siswa
Sudut pandang yang berbeda, akibatnya ?

Anda mungkin juga menyukai