Anda di halaman 1dari 10

KELOMPOK 8

• • DEA ANDINI : • SELA MONICA


DEA ANDINI
(856988927)
(856988927) (856988855)

TIARA ANDINI • YENI FANIZA


(856988902) (856995241)

JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (PGSD)


● UNIVERSITAS TERBUKA ●
MODUL 9

Apresiasi dan Kreasi Sastra Anak


Konsep apresiasi
sastra anak
Apresiasi sastra anak adalah
penghargaan atas karya sastra
anak sebagai hasil pengenalan,
pemahaman, penafsiran,
penghayatan, dan penikmatan,
yang didukung oleh kepekaan
batin terhadap nilai-nilai yang
terkandung dalam karya sastra
anak.
Macam macam Manfaat
sastra

1 Manfaat estetis

2 Manfaat pendidikan

3 Manfaat kepekaan batin atau sosial

4 Manfaat menambah wawasan

Manfaat pengembangan kejiwaan


5 atau kepribadian
TINGKAT APRESIASI
SASTRA

1. Kegiatan apresiasi langsung

2. Kegiatan apresiasi tidak langsung

3. Pendokumentasian karya sastra

4. Kegiatan kreatif
SASTRA ANAK

• Sastra anak adalah karya seni yang imajinatif dengan unsur estetisnya
dominan,bermediumkan bahasa lisan ataupun tertulis, yang secara khusus
dapat dipahami oleh anak ,dan berisi tentang dunia yang diakrabi oleh anak
itu sendiri.
MEMILIH KARYA SASTRA ANAK

● Pemilihan bahan pembelajaran


apresiasi prosa

Kejelasan bahasa

Kejelasan tema

Keserhanaan plot

Kejelasan perwatakan

Kesederhanaan latar

Kejelasan pusat pengisahan


Pemilihan bahan pembelajaran apresiasi puisi
● Kriteria keterbacaan : berkaitan dengan sukar tidaknya bahasa yang digunakan
dan sukar tidaknya menemukan pesan yang terkandung dalam puisi itu.

●kriteria kesesuaian : sesuai dengan kelompok usia anak dan lingkungannya

Pemilihan bahan pembelajaran apresiasi drama

● Kejelasan bahasa (dialog) : kata kata yang dipilih adalaha kata kata lugas sehingga siswa
merasa akrab dengan dialog itu sendiri

● Kejelasan tema dan pesan : dipilih harus tersaji secara lugas sehingga siswa langsung dapat
mengenali dan menemukan pesan pesan yang terkandung dalam naskah drama.

● Kesederhanaan alur (babak) : sebaiknya beralur maju dan tidak terlalu panjang sehingga tidak
sering berganti babak.

● Kejelasan watak : hendaknya memilih 19 karakter yang jelas sehingga mudah dibedakan
antara tokoh yang satu dengan tokoh yang lainnya.
Mengapresiasi karya sastra anak
● Apresiasi reseptif
Penghargaan,penilaian dan pengertian terhadap karya sastra anak,
baik yang berbentuk puisi maupun prosa yang dapat dilakukan
Dengan cara membaca,mendengarkan,dan menyaksikan pementasan
drama.

● Apresiasi produktif
Mengapresiasi karya sastra anak secara produktif yang mengacu
Kepada :
1. Penciptaan karya sastra secara konkret(kreatif)
2. penciptaan kembali karya sastra (rekreatif) melalui teknik parafrase
yaitu ubah bentuk atau ahli bentuk, misalnya mengubah bentuk puisi
menjadi prosa dan sebaliknya.
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai