Anda di halaman 1dari 12

KOSMETOLOGI

“ ANATOMI RAMBUT “
Dosen : Prof. Dr. Teti Indrawati, MS., Apt

Kelompok 2
Windi Diana Sari 18334006
Puspita Eka Rahayu 18334007
Tri Wahyu Cahyantini 18334011
Latar Belakang
Tujuan
 Untuk Memahami Anatomi dan Fisiologi
Rambut.
 Untuk Memahami Rambut Yang Sehat.
 Untuk Memahami Kelainan Pada Rambut
dan Cara Penanggulangannya.
 Untuk Memahami sediaan Kosmetik
kelainan pada Rambut dan Aplikasinya
serta Mekanisme kerjanya.
Rumusan Masalah
 Bagaimana Anatomi dan Fisiologi Rambut
?
 Bagaimana Rambut Yang Sehat ?
 Apa saja Kelainan pada Rambut dan Cara
Penanggulangannya ?
 Apa Sediaan Kosmetik Kelainan Pada
Rambut dan Aplikasinya Serta
Mekanisme Kerjanya?
Pembahasan
ANATOMI RAMBUT
 Terdapat beberapa struktur rambut yang 2. Batang Rambut : Batang rambut merupakan
penting, di antaranya Folikel rambut, Batang bagian rambut yang berada di luar kulit berupa
rambut, dan Akar Rambut benang halus terdiri dari keratin atau sel-sel
tanduk. Batang rambut mempunyai 3 lapisan.
1. Folikel Rambut : Folikel memiliki dua bagian yang Batang rambut muncul dari keratinosit matriks
berbeda, yaitu bagian atas yang terdiri dari yang berproliferasi secara cepat di dalam umbi
infundibulum dan isthmus, sedangkan bagian dan terdiri dari tiga lapisan, yaitu
bawah terdiri dari umbi rambut dan regio Kutikula, Korteks, dan Medula.
suprabulbar. Folikel bagian atas tetap konstan,
sedangkan bagian bawah bergenerasi terus 3. Akar Rambut : Akar rambut merupakan bagian
menerus. rambut yang berada di dalam kulit dan
tertanam di dalam folikel/kantong rambut.
Bagian rambut yang tertanam/berada di dalam
kulit jangat. Akar rambut tertanam miring
dalam lapisan dermis. Akar rambut terlihat 2
bagian yaitu : Umbi Rambut dan Papil Rambut.
Pembahasan
RAMBUT YANG SEHAT

● Rambut yang sehat yaitu yang tidak mudah patah hanya karena tertarik
atau terkena sisir. Rambut yang rapuh tentu tidak elastis lagi. Menurut
Hair Health hal ini disebabkan antara lain oleh pola makan yang buruk,
kekurangan vitamin seperti zat besi, biotin, dan protein.
● Rambut yang sehat Normalnya, akan kehilangan 50-100 helai rambut
dalam sehari, demikian menurut American Academy of Dermatology.
Kerontokan ringan ini tidak akan terlihat karena rata-rata orang
memiliki sekitar 100.000 helai rambut.
● Bila kerontokan yang terjadi lebih dari 100 helai dalam sehari,
kemungkinan penyebabnya adalah stres atau faktor-faktor lain.
Pembahasan
KELAINAN PADA RAMBUT
1. Kelainan karena infeksi jamur ( Tinea
Capitis )
2. Infeksi karena serangga ( Pediculosis
Capitis )
3. Rambut pecah atau bercabang
(Trichoptilosis)
4. Penyakit mutiara (Trichorrhexis
Nodosa )
Pembahasan
Sediaan kosmetik kelainan pada Rambut dan aplikasinya serta mekanisme
kerjanya
1. Kelainan karena infeksi jamur ( Tinea Capitis )  Dapat menggunakan
shampoo khusus yang mengandung bahan antijamur seperti
ketoconazol atau selenium sulphide povidone-iodine. Biasanya, sampo
ini harus digunakan beberapa kali seminggu selama sebulan.

2. Infeksi karena serangga ( Pediculosis Capitis )  Dapat menggunakan


Shampoo yang mengandung permethrin. Penggunaan sampo ini bisa
dilakukan secara mandiri di rumah. Sampo anti kutu yang satu ini
terbuat dari ekstrak piretroid alami dari bunga krisan dan termasuk
aman serta efektif. Selain sampo dengan kandungan piretrin, losion
permethrin dengan dosis 1% juga dapat digunakan sebagai obat kutu
yang susah hilang.
Pembahasan
Sediaan kosmetik kelainan pada Rambut dan aplikasinya serta mekanisme
kerjanya
3. Rambut pecah atau bercabang (Trichoptilosis)  Dapat menggunakan
shampoo yang mampu membuat rambut rusak menjadi lebih halus,
kuat, lembap terhidrasi, dan tidak kusut. Serta menggunakan
kondisioner untuk mengunci kelembapan rambut. Perkuat setiap
helai dengan menggunakan Hair mask yang berfungsi membantu
mengembalikan performa rambut yang sehat dan berkilau. Kemudian
gunakan Vitamin rambut untuk rambut rusak. Dan yang terakhir
gunakan Leave-in treatment, Hair oil alami.

4. Penyakit mutiara (Trichorrhexis Nodosa )  sama dengan rambut


pecah atau bercabang cara menanggulangi kelainan rambut pada
kelainan rambut pecah atau bercabang.
Kesimpulan
1. Paparan lingkungan seperti sinar matahari, trauma, air, panas,
tarikan, dan kosmetik rambut seperti shampo, sisir, pengering
rambut, keriting permanen, cat rambut, pelurus, dan pemudar
warna dapat menyebabkan rambut rontok. Hal tersebut dapat
menyebabkan kerusakan batang rambut, gangguan siklus
pertumbuhan rambut dan inflamasi folikel rambut yang kemudian
mengakibatkan terjadinya, kerusakan batang rambut.

2. Penanganan selanjutnya adalah pengobatan sesuai dengan jenis


kerusakan dan kerontokan yang terjadi. Namun yang terpenting
adalah melakukan pencegahan untuk menghindari paparan
lingkungan dan kosmetik yang berlebihan sehingga menyebabkan
kerusakan dan kerontokan rambut.
Saran
1. Pemilihan kosmetik yang tepat akan menghindarkan
rambut dari kerusakan parah.

2. Pencegahan untuk menghindari paparan lingkungan


dan kosmetik berlebihan yang dapat menyebabkan
kerusakan dan kerontokan rambut adalah hal
terpenting dalam penanganan rambut rontok atribut
lingkungan dan kosmetik.
Daftar Pustaka
Retno I.S Tranggono dan Fatma Latifah Buku Pegangan Dasar
Kosmetologi 2014.Gramedia Pustaka Utama:Jakarta
Kusumadewi. 2003. Rambut Anda, Masalah, Perawatan Dan
Penataannya. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta
Anonim. Mengidentifikasi Jenis-jenis Kulit Kepala dan Rambut.
http://www.geocities.ws: SMK Bidang Tata Kecantikan, Program
Keahlian Tata Kecantikan Kulit.
Kusumadewi. 2003. Rambut Anda, Masalah, Perawatan Dan
Penataannya. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta.
Tranggono, R.I. dan Latifah, F., 2007. Buku Pegangan Ilmu
Pengetahuan Kosmetik. PT Gramedia Pustaka Utama: Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai