Anda di halaman 1dari 17

Pendudukan

Jepang di
Indonesia
Oleh Kelompok 1 (XI MIPA 10)
Sejarah Indonesia

RABU ● JANUARI 12 ● 2022


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
ANGGOTA
A.A GEDE ABHYANTA BAGASKARA (01)

I GUSTI AGUNG SATRIA MAHADIVA (12)

KOMANG AYUDIA JASYASWARI DEWI (22)

PUTU ATHALIA REYNA SANJAYA (33)

PUTU NOVI INDRIANTI (38)

NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001


RABU ● JANUARI 12 ● 2022
CLASS
DAFTAR ISI
01. 02.
PEMBENTUKA
KEDATANGAN N
JEPANG PEMERINTAHA
N

03.
PENINDASAN
JEPANG

RABU ● JANUARI 12 ● 2022


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
KEDATANGAN
JEPANG
Sejarah Jepang memasuki wilayah Indonesia 01.
MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021
NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PROSES INVASI JEPANG
Ajaran Shintoisme tentang Hakko-ichiu adalah alasan
Jepang melakukan ekspansi ke wilayah Asia

• Bagaimana ajaran Shintoisme menjadi dasar


Jepang melakukan ekspansinya?
• Mengapa Jepang yang agresif mencari SDA dan
pada akhirnya melakukan penyerangan
terhadap armada Amerika?
• Bagaimana alur Jepang melakukan ekspansi
untuk mengeksplor SDA di Indonesia?

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
Hakko-ichiu
Slogan ini berasal dari kalimat " 掩八紘而爲”
yang berarti "seluruh negeri bagaikan sebuah
rumah".

Penjajahan pertama Jepang


dimulai di Korea, Manchuria,
Cina, dan Asia Tenggara.
Jepang menggunakan slogan
Hakko-ichiu sebagai kebijakan
hingga Perang Dunia kedua

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PENYERANGA
N JEPANG
Jepang menyerang Pearl MENGUASAI
Harbour sebagai bentuk ASIA TIMUR
keputusasaan Jepang DAN TENGARA

Jepang memerlukan SDA


untuk meningkatkan
TERBENTUKNYA militer seperti minyak,
dll yang banyak ada di
ABDACOM
kawasan Asia
Tujuan ABDACOM adalah
menghadapi invasi Jepang
yang tidak juga membuat
Jepang mundur.

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
ALUR INVASI JEPANG
Jepang dengan pasukan
payungnya berhasil menduduki Menjadi “Kota Terbuka” dan Serbuan Jepang
Sumatera yang akan membuka jepang dengan mudah membuat Belanda
jalan ke Jawa menguasai Batavia mundur

Sumatera Batavia Bandung

Kalimantan Jawa Bogor


Jepang mengalahkan
Jepang mengincar
Belanda- Inggris dalam Kota pertama dalam
wilayah yang kaya SDA
pertempuran di Laut invasinya ke arah selatan.
berupa minyak
Jawa.
MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021
NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
Pembentukan
Pemerintahan

02. Jepang di
Indonesia
MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021
NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PEMERINTAHAN MILITER
Otoritas kekaisaran Jepang resmi berdiri dan terbentuk 3 Pemerintahan Militer
Pendudukan

Pemerintahan Militer
Angkatan Darat
Tentara ke-16, (Asamu
Shudan)

Pemerintahan Militer Angkatan Laut


Angkatan Darat Armada Selatan ke-2
Sulawesi, Kalimantan,
Tentara ke-25, Tomi Shudan Maluku, dan Makassar
sebagai pusat

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PERATURAN-PERATURAN
Peraturan lain yang sifatnya men-Jepang-kan
Indonesia

Osamu Seirei Mata Uang Rupiah


Tarikh Sumera
UU No.4 ,Hanya bendera Hindia-Belanda
Jepang (Hinomaru) yang
Mulai 29 April 1942, tarikh Menurut Undang-Undang
boleh dipasang di hari-hari
yang dipakai adalah tarikh No.2 tertanggal 8 Maret
besar
Sumera (Tahun Masehi 1942 ditetapkan untuk
sama dengan 2602 tahun kepentingan jual-beli dan
Waktu Wilayah Sumera). Setiap tahun pembayaran mata uang yang
Indonesia wajib merayakan berlaku adalah uang Rupiah
Jepang hari raya Toncosetsu Hindia-Belanda
Mulai 1 April 1942, hanya
waktu Jepang yang boleh
dipakai

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PEMERINTAHAN SIPIL
Agustus 1942 dikeluarkannya UU No. 27 (aturan pemerintah daerah) dan UU No. 28 tentang aturan
pemerintahan Syu dan Tokubetsu Syi.
UU No. 27 : Seluruh pulau Jawa dan Madura kecuali Kochi Surakarta dan Yogyakarta dibagi atas :

Wilayah Sebutan Wilayah Kepala Daerah


Syu Karisedenan Syucokan

Syi Stadsgemeente (Kota Praja) Syico

Ken Kabupaten Kenco

Gun Kewedanan/Distrik Gunco

Son Kecamatan Sonco

Ku Kelurahan/Desa Dahulu Kuco


MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021
NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PEMERINTAHAN SIPIL
SYUCOKAN
COKAN
KANBO

KEISATSUB
NAISEI BU KEIZAIBU
U
Pemerintahan Bagian
Bagian Ekonomi
Umum Kepolisian

Pada tanggal 5 September 1942 terbentuk Chuo Sangi in dan Chuo Sangi Kai yang
berkaitan dengan upaya pemerintah Jepang menjalankan pemerintahan secara
efektif, cepat dan tepat.

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
PENINDASAN
JEPANG
Janji-janji manis jepang yang hanya berujung
pada penindasan
03.

MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021


NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
BENTUK PENINDASAN JEPANG
Selain mengeksploitasi SDA, Jepang juga melakukan eksploitasi terhadap SDM Indonesia
dengan mengeluarkan kebijakan-kebijakan yang berujung pada penindasan

Pengendalian Pendidikan
Ekonomi Perang dan Budaya Romusa
Hasil sektor ekonomi di suatu Mengendalikan sistem pembelajaran Memaksa rakyat untuk melakukan
negara dikerahkan secara habis- serta menganjurkan pendidikan romusha agar memenuhi sarana
habisan untuk kebutuhan militer militer guna menjadikan pelajar prasarana yang dibutuhkan Jepang dalam
dan perang sebagai tenaga perang Perang Asia Timur Raya
MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021
NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
SESI TANYA
JAWAB!
MONDAY ● OCTOBER 2 ● 2021
NEWSPAPER CLIPPING STYLE FOR HISTORY EDITION Nº 001
CLASS
Terimakasih!

Anda mungkin juga menyukai