Anda di halaman 1dari 28

TUGAS AKUNTANSI MANAJEMEN

AKUNTANSI A/SEMESTER 7
DIBUAT UNTUK MEMENUHI TUGAS UTS SEMESTER GANJIL TAHUN 2021/2022

Disusun oleh :
NAMA : NENG ROSDIANA
NIM : B04180015
MATERI PERTEMUAN PERTAMA
ACTIVITY BASED COSTING
Pendekatan penentuan biaya product yang membebankan biaya kepada suatu product atau jasa berdasarkan konsumsi sumber daya yang
disebabkan karena aktivitasnya.

Contoh Activity Based Costing


Si “A” dan si “B” nge-kost satu kamar dengan harga kamar Rp. 500.000 per bulan. Harga kamar tersebut belum termasuk bayar listrik yang dibebankan
kepada anak kost. Jika rekening listrik perbulannya adalah Rp. 100.000. Berapakah biaya yang dibebankan kepada si “A” dan si “B” setiap bulannya.
KETERANGAN PRODUK XX PRODUK YY
VOLUME PRODUKSI 5.000 15.000
HARGA JUAL PRODUK $ 4.00 $ 2.00
BIAYA BAHAN LANGSUNG & TENAGA KERJA $ 2.00 $ 80
JAM KERJA LANGSUNG 25.000 75.000
CONTOH: SISTEM TRADISIONAL & SISTEM ABC

PENELUSURAN AKTIVITAS, ACTIVITY DRIVER DAN COST POOL

AKTIVITAS COST POOL AKTIVITY DRIVER


PEREKAYASAAN $ 125.000 JUMLAH REKAYASA
SETUP $ 300.000 JUMLAH SETUP
PERPUTARAN MESIN $ 1.500.000 JAM MESIN
PENGEPAKAN $ 75.000 JUMLAH PESANAN
$ 2.000.000
JENIS AKTIVITAS KONSUMSI KONSUMSI TOTAL
AKTIVITAS YANG DIKONSUMSI: PRODUK PRODUK PRODUK
XX YY
JAM REKAYASAAN 5.000 7.500 12.500
JUMLAH SETUP 2.00 1.00 300
JAM MESIN 50.000 100.000 150.000
JUMLAH PESANAN 5.000 10.000 15.000
ABC SYSTEM MENGHASILKAN PERHITUNGAN KOS PRODUK YG LEBIH
AKURAT & MEMBANTU PERUSAHAAN DALAM MENGELOLA KEUNGGU
LAN KOMPETITIF, KEKUATAN & KELEMAHAN PERUSAHAAN SECARA
EFISIEN.

MANFAAT ABC SYSTEM


a. MENYAJIKAN BIAYA YANG LEBIH AKURAT & INFORMATIF
b. MENYAJIKAN BIAYA YANG LEBIH AKURAT TENTANG BIAYA YANG DI
PICU OLEH ADANYA AKTIVITAS
c. MENYAJIKAN INFORMASI TENTANG BIAYA RELEVAN UTK PENGAMBILAN
KEPUTUSAN
KETERBATASAN ABC SYSTEM
a. ALOKASI BIAYA YANG SECARA PRAKTIS MUNGKIN SULIT DILAKU
KAN, KARENA TIDAK DITEMUKAN AKTIVITAS YG MENYEBABKAN
BIAYA TERSEBUT
b. MENGABAIKAN BIAYA DARI ANALISIS, YAITU BIAYA IKLAN, ADVER
TENSI, PROMOSI DAN RISET
c. PENGELUARAN DANA WAKTU YANG DIKONSUMSI
SISTEM ABC SANGAT MAHAL UNTUK DIKEMBANGKAN & DIIMPLE
MENTASIKAN.
MATERI PERTEMUAN KEDUA

ACTIVITY BASED MANAGEMENT-ABM


(MANAJEMEN BERDASARKAN AKTIVITAS)

Manajemen Berdasarkan Aktivitas (ABM) adalah


pendekatan untuk keseluruhan sistem yang terintegrasi dan
berfokus pada perhatian manajemen atas berbagai
aktivitas dengan tujuan meningkatkan nilai bagi pelanggan
dan laba yang dicapai dengan mewujudkan nilai tersebut.

Sumber utama informasi ABM adalah sistem perhitungan


biaya berdasarkan aktivitas (Activity Based Costing-ABC)
MODEL ABM

PERENCANAAN SISTEM

IDENTIFIKASI, DEFINISI & KLASIFIKASI AKTIVITAS

PVA : ABC :

MEMBUAT PENILAIAN MEMBEBANKAN BIAYA


ATAS ISI AKTIVITAS SUMBER DAYA KE
AKTIVITAS
MENENTUKAN AKAR MENGU- MEMPER-
PENYEBAB MASALAH RANGI BAIKI KEPU- MENGIDENTIFIKASI
BIAYA TUSAN OBJEK BIAYA &
MEMBUAT UKURAN PENGGERAK AKTIVITAS
KINERJA
MENINGKATKAN MENGHITUNG TARIF
MENCARI PELUANG PROFITABILITAS AKTIVITAS
UNTUK PERBAIKAN
MEMBEBANKAN BIAYA
KE OBJEK BIAYA
PENYEBAB KEGAGALAN IMPLEMENTASI
ABM

Penyebab kegagalan implementasi ABM:


1. Kurangnya dukungan dari manajemen tingkat atas
2. Adanya penolakan untuk perubahan
3. Kurangnya keahlian menggunakan informasi aktivitas yang baru
4. Kegagalan dalam mengintegrasikan sistem ABM.

ABM dan AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN

Akuntansi pertanggungjawaban adalah alat fundamental


untuk pengendalian manajemen yang ditentukan melalui
empat elemen penting, yaitu:
Pemberian tanggung jawab
Pembuatan ukuran kinerja atau benchmarking
Pengevaluasian kinerja
Pemberian penghargaan
ANALISIS NILAI PROSES (PROCESS VALUE ANALYSIS-PVA)

Analisis Nilai Proses (PVA):


merupakan hal yang fundamental bagi akuntansi pertanggungjawaban berdasarkan aktivitas
Berfokus pada akuntabilitas berbagai aktivitas dan menekankan pada maksimalisasi kinerja keseluruhan
sistem
Berkaitan dengan analisis penggerak, analisis aktivitas dan pengukuran kinerja aktivitas.
PERHITUNGAN BIAYA PELANGGAN DAN PEMASOK
BERDASARKAN AKTIVITAS

Pengetahuan tentang biaya pelanggan dan pemasok dapat menjadi informasi penting untuk memperbaiki profitabilitas perusahaan.

ABC (Activity Based Costing) dapat digunakan untuk menentukan


keakuratan biaya pelanggan dan pemasok.
PERHITUNGAN BIAYA PELANGGAN
BERDASARKAN AKTIVITAS

• Pembebanan biaya layanan pelanggan pada pelanggan


dilakukan dengan cara yang sama dengan biaya
produksi dibebankan pada produk, yaitu:
1. Aktivitas yang digerakkan pelanggan diidentifikasi dan
dimasukkan dalam daftar kamus aktivitas.
2. Biaya sumber daya yang dipakai dibebankan pada
aktivitas
3. Biaya aktivitas dibebankan kepada setiap pelanggan.
Contoh aktivitas yang digerakkan pelanggan:
memasukkan pesanan, mengambil
pesanan, mengirim, melakukan tindakan
penjualan, mengevaluasi kredit klien.
MATERI PERTEMUAN KETIGA
Analisis Biaya-Volume-Laba
(Cost-Volume-Profit/CVP Analysis)
Formula :

BIAYA VOLUME LABA

LABA = PENDAPATAN - BEBAN


CONTOH KASUS :

Diasumsikan, suatu investasi sebesar Rp. 10.000.000,-. Oleh


suatu perusahaan dan menetapkan return/laba sebesar 15%
per tahun. Biaya tetap saat ini per tahun Rp. 4000.000,.
Dengan biaya variabel Rp. 150,-/unit. Pada tahun lalu
perusahaan memproduksi dan menjual produknya sebanyak
50.000 unit dengan harga Rp. 250,-/unit.
Bagaimana manajemen dapat mencapai laba Rp. 1.500.000,-. (15% dari
investasi)?
1. MENGURANGI BIAYA TETAP :

LABA = PRICE X Q – VC (VC/UNIT X Q) - FC

Rp. 1.500.000 = (Rp 250 x 50.000) – (Rp 150 x 50.000) - FC


Rp. 1.500.000 = Rp. 12.500.000 – Rp. 7.500.000 - FC
FC = 12.500.000 – 7.500.000 – 1.500.000
FC = 3.500.000

DARI DATA (SOAL) YANG ADA FC HARUS DITARGETKAN SEBESAR RP. 3.500.000
ATAU BERKURANG RP. 500.000 DARI SEMULA RP. 4.000.000.
2. MENGURANGI BIAYA VARIABEL

LABA = PRICE X Q – VC (VC/UNIT X Q) - FC

RP. 1.500.000 = RP. 250 X 50.000 –– VC/UNIT .50.000 - RP. 4000.000


RP. 1.500.000 = RP. 12.500.000 - VC/UNIT X 50.000 – RP. 4000.000
50.000 X VC/UNIT = RP. 12.500.000– RP. 1.500.000– RP. 4000.000
50.000 X VC/UNIT = RP. 7.000.000
VC/UNIT= RP. 7000.000/50.000
= RP. 140,-.

ATAU BIAYA VARIABEL PER UNIT HARUS TURUN RP 10,- DARI RP. 150 MENJADI
RP. 140 PER UNIT.
3. MENINGKATKAN HARGA JUAL PER UNIT

LABA = PRICE X Q – VC (VC/UNIT X Q) - FC

RP. 1.500.000 = RP. P X 50.000 –– RP.150 X 50.000 - RP. 4000.000


RP. 1.500.000 = RP. P X 50.000 - RP. 7.500.000 – RP. 4000.000
50.000 X P = RP. 7.500.000 + RP. 1.500.000 + RP. 4.000.000
50.000 X P = RP. 13.000.000
P = 13.000.000 / 50.000
= RP. 260,-.

ATAU HARGA PER UNIT HARUS DI NAIKAN RP 10,- DARI RP. 250 MENJADI RP.
260 PER UNIT.
4. MENINGKATKAN UNIT (Q) YANG DIJUAL

LABA = PRICE X Q – VC (VC/UNIT X Q) - FC

RP. 1.500.000 = (RP 250 X Q ) – (RP 150 X Q) – RP. 4.000.000


RP. 1.500.000 = (RP. 250 X Q) – (RP. 150 X Q) – RP. 4.000.000
(RP. 250 X Q) – (RP. 150 X Q) = RP. 4.000.000 + RP 1.500.000
RP. 100 X Q = 5.500.000
Q = 5.500.000 / RP. 100
Q = 55.000

DARI DATA (SOAL) YANG ADA UNIT JUAL HARUS DITINGKATKAN 5.000 UNIT DA
50.000 MENJADI 55.000.
MATERI PERTEMUAN KE EMPAT
ANALISIS KONSEP DAN PERILAKU BIAYA

ADA DUA PENGERTIAN BIAYA YANG BERBEDA DALAM AKUNTANSI YAITU BIAYA (COST)
DAN BEBAN (EXPENSE). BIAYA (COST) DIARTIKAN SEBAGAI PENGORBANAN SUMBER
EKONOMIS YANG DIUKUR DALAM SATUAN UANG YANG TELAH TERJADI, SEDANGKAN
BEBAN (EXPENSE) ADALAH BIAYA YANG TELAH MEMBERIKAN MANFAAT DAN
SEKARANG TELAH HABIS.
PEMBEBANAN (ASSIGNMENT). PEMBEBANAN BIAYA (COST
ASSIGNMENT) MELIPUTI
MENELUSURI AKUMULASI BIAYA YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN
LANGSUNG DENGAN
OBJEK BIAYA, DAN MENGALOKASIKAN AKUMULASI BIAYA YANG
MEMPUNYAI
HUBUNGAN TIDAK LANGSUNG DENGAN OBJEK BIAYA.

BILA DILIHAT DARI PENELUSURAN BIAYA DAN ALOKASI BIAYA MAKA


BIAYA
DIKLASIFIKASIKAN MENJADI DUA YAITU BIAYA LANGSUNG DAN BIAYA
TIDAK
LANGSUNG. BIAYA LANGSUNG MERUPAKAN BIAYA YANG DAPAT
DITELUSURI LANGSUNG
KE OBJEK BIAYA CONTOH: BIAYA LANGSUNG DARI PRODUK MAKANAN
(SNACK) ADALAH
BIAYA PEMBUNGKUSNYA. BIAYA INI DAPAT DENGAN MUDAH
DITELUSURI ATAU
DIIDENTIFIKASI PADA MAKANAN (SNACK) TERSEBUT.
DAPAT DITELUSURI LANGSUNG
BIAYA LANGSUNG
OBJEK BIAYA

TIDAK DAPAT DITELUSURI LANGSUNG


BIAYA TIDAK LANGSUNG

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KLASIFIKASI BIAYA


LANGSUNG MAUPUN TIDAK LANGSUNG ADALAH MATERIALITAS SUATU
BIAYA, KETERSEDIAAN TEKNOLOGI PENGUMPULAN INFORMASI, DAN
DESAIN OPERASI
AKUNTANSI BIAYA
KONSEP DASAR DAN MANAJEMEN

PERILAKU BIAYA

PERILAKU BIAYA BERHUBUNGAN ERAT DENGAN TOTAL BIAYA DAN BIAYA


PER UNIT YANG
BERUBAH BERKAITAN DENGAN PERUBAHAN OUTPUT (TINGKAT) DRIVER
AKTIVITAS.
PENGKAJIAN PERILAKU BIAYA MEMILIKI BEBERAPA MANFAAT ANTARA LAIN:
MEMUDAHKAN DALAM MEMBUAT PERENCANAAN BIAYA, MEMUDAHKAN
DALAM
PENGENDALIAN BIAYA, DAN MEMUDAHKAN DALAM PENGAMBILAN
KEPUTUSAN. BILA
DILIHAT DARI PERILAKU BIAYA, BIAYA DAPAT DIKLASIFIKASIKAN MENJADI:
BIAYA
VARIABEL, BIAYA TETAP, DAN BIAYA SEMI VARIABEL.
BIAYA VARIABEL DAPAT DIBAGI MENJADI DUA KATEGORI YAITU:

A. BIAYA VARIABEL TEKNIS (ENGINEERED VARIABLE COST)


YAITU BIAYA YANG MEMILIKI HUBUNGAN YANG ERAT DAN NYATA ANTARA
INPUT DAN OUTPUT.

B. BIAYA VARIABEL DISKRESIONER (DISCRETIONARY VARIABLE COST)


ADALAH BIAYA YANG MEMILIKI HUBUNGAN ERAT, TETAPI TIDAK NYATA
(ARTIFISIAL). KENAIKAN OUTPUT AKAN MENINGKATKAN INPUT, TAPI KENAIKAN
INPUT BELUM TENTU MENINGKATKAN OUTPUT.
CONTOH: BERIKUT INI DATA BIAYA PERAWATAN DAN DATA JAM TENAGA KERJA
LANGSUNG YANG DISAJIKAN OLEH PT JAYA BERSERI UNTUK 6 BULAN PERTAMA.

PT JAYA BERSERI
BIAYA PERAWATAN DAN DATA JAM KERJA LANGSUNG

BULAN BIAYA PERAWATAN JAM TENAGA KERJA LANGSUNG


JANUARI RP 1.104.000 3.400
FEBRUARI Rp 995.000 3.800
MARET Rp 950.000 3.900
APRIL Rp 1.120.000 5.600
MEI Rp 838.000 3.200
JUNI Rp 800.000 2.400
DIMINTA:
DENGAN MENGGUNAKAN METODE TITIK TERTINGGI DAN TERENDAH,
HITUNGLAH
TARIF BIAYA VARIABEL DAN BIAYA TETAP.

PENYELESAIAN:

KETERANGAN JAM TENAGA KERJA BIAYA PERAWATAN


LANGSUNG
TERTINGGI( APRIL ) 5.600 Rp 1.120.000
TERENDAH( JUNI ) 2.400 Rp 800.000
SELISIH 3.200 Rp 320.000

TARIF VARIABEL = 320.000 = RP 100


3.200
KETERANGAN TERTINGGI TERENDAH
TOTAL BIAYA Rp 1.120.000 Rp 800.000
BIAYA VARIABEL Rp 560.000 Rp 240.000
BIAYA TETAP Rp 560.000 Rp 560.000

*BIAYA VARIABEL = 100 X 5.600= 560.000 TERTINGGI


*BIAYA VARIABEL = 100 X 2.400= 240.000 TERENDAH
METODE BIAYA BERJAGA (STANDBY COST METHOD)

METODE BIAYA BERJAGA MERUPAKAN BIAYA TETAP YANG DIPEROLEH KARENA


MENGHENTIKAN BIAYA OPERASIONAL SEMENTARA WAKTU.

METODE TITIK TERTINGGI DAN TERENDAH (HIGH AND LOW POINT


METHOD)

METODE TITIK TERTINGGI DAN TERENDAH ADALAH SUATU METODE DALAM


MENGHITUNG BIAYA TETAP DAN BIAYA VARIABEL DENGAN MENGGUNAKAN
DUA TITIK
YANG BERBEDA YAITU TITIK TERTINGGI DAN TERENDAH DAN PERIODE YANG
DIPILIH
TIDAK SELALU MENUNJUKKAN JUMLAH BIAYA TERTINGGI ATAU TERENDAH
MAKA TITIK
YANG DIPILIH BISA BERDASARKAN AKTIVITAS, KARENA AKTIVITAS DIPANDANG
SEBAGAI
PEMICU BIAYA.
DAFTAR PUSTAKA
BUSTAMI, B., NURLELA (2010). AKUNTANSI BIAYA, EDISI KE-2. PENERBIT MITRA
WACANA MEDIA, JAKARTA.
HORNGREN, C.T., FOSTER, G., DATAR, S.M. (2012) COST ACCOUNTING; A
MANAGERIAL EMPHASIS, EDISI KE-14. PEARSON, ENGLAND.
RIWAYADI (2017). AKUNTANSI BIAYA: PENDEKATAN TRADISIONAL DAN
KONTEMPORER, EDISI KE-2. PENERBIT SALEMBA EMPAT, JAKARTA.
SEKIAN TERMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai