Anda di halaman 1dari 18

A N G G A R A N H U TA N G

Pertemuan ke
13
D O S E N M U H A M M A D R I VA N D I S.E.,M.SI
P E N G E RT I A N H U TA N G

Hutang adalah semua kewajiban keuangan perusahaan kepada pihak lain yang belum
terpenuhi dimana hutang ini merupakan sumber dana atau modal perusahaan yang
berasal dari kreditur.

mbulnya hutang ditujukan untuk memperoleh sejumla dana


h yang dipakai sebagai modal usaha suatu
perasi untuk menjalankan koperasi itu. Dengan dana yang terkumpul tersebut maka dapat dipergunakan
tuk memperoleh aktiva lancar maupun tidak lancar.
K A R A K T E R I S T I K H U TA N G

engorbanan manfaat ekonomi masa menda


tangUntuk dapat disebut disebut sebagai kewajiban, suatu objek harus memuat sua
tugas atau tanggung jawab kepada pihak lain yang mengharuskan
kesatu usaha untuk melunasi, a menunaik n, atau melaksanakannya
dengan c mengorbankan manfaat ekonomik yang cukup pasti di masa
datang.

enjadi keharusan sekerang untuk mentran fer asset


untuk dapat disebut sebagai kewajiban, suatu pengorbanan ekonomik m
datang harus timbul akibat keharusan sekarang. Pengertian ”sekarang” dalam hal
mengacu pada dua hal : waktu dan adanya. Waktu yang dimaksud adalah tang
pelaporan (neraca)

imbul akibat transaksi masa lalu s


Transaksi masa lalu yang dimaksud di ini adalah transaksi yang benar benar
terj dan bukan transaksi fiktif yang menimbulkan keharusan sekarang.
J E N I S J E N I S H U TA N G

HUTANG JANGKA PENDEK HUTANG JANGKA PANJANG

 Hutang Usaha  Hutang Obligasi


 Hutang Wesel  Hutang Wesel Bayar Jangka Panjang
 Hutang Pajak  Hutang Wesel Bayar Hipotk
 Hutang Deviden
P E N G E R T IAN AN G G AR AN H U T A N G

anggaran Hutang (payable budget) i a lah Anggaran yang merencanakan


secara sistematis dan lebih terperinci tentang jumlah hutang beserta
perubahannya dari waktu ke waktu (bulan ke bulan) selama periode
tertentu yang akan datang.
FA K T O R YA N G M E M P E N G A R U H I A N G G A R A N H U TA N G

EKSPANS Setiap perusahaan yang ingin menerapkan going concern atau teta
I berjalan dan sukses maka haruslah berusaha untuk dapat selalu
berkembang. Perusahaan yang mengadakan ekspansi selalu
membutuhkan tambahan modal. Kebutuhan modal untuk keperlu
ekspansi semakin lama semakin besar karena sifat ekspansi perusah
yang dilakukan scara berangsur-angsur.

proposi atas penggunaan hutang untuk membiayai investasinya,


STRUKTUR MODAL sehingga engan mengetahui struktur modal, investor dapat menget
d bangan antara risiko dan tingkat pengembalian investasiny
kes
eim
FA K T O R YA N G M E M P E N G A R U H I A N G G A R A N H U TA N G

1.Anggaran Pembelian Material


2.Syarat Pembayaran
3.Tersedianya modal kerja d a n kebijakanPerusahaan
dala Pembayarn Hutan
4.Kepercayaan Suplier dan B a nk
D ATA D A N I N F O R M AS I U N T U K M E N Y U S U N A N G G A R A N
H U TA N G

1. Rencana Pembelian bahan mentah atau bahan pembantu yang tertuan


dalam budget pembelian bahan mentah
2. Keadaan persaingan para pemasok bahan dipasar
3. Posisi perusahaan terhadap pihak pemasok bahan
4. Syarat pembayaran yang ditawarkan oleh pihak penjual
5. Tersedianya modal kerja perusahaan
C O N T O H S O A L A N G G A R A N H U TA N G

usahaan PT. Sejahtera Tbk melakukan Pembelian tunai dan kredit. Berikut ini adalah informasi yang tersedia
un mbuat anggaran Hutang untuk tahun 2017.

Saldo Hutang 31 desember 2016 sebesar Rp. 2.000.000 yang berasal dari pembelian desember 2016 dan a
dibayar bulan januari 2017
Berdasarkan syarat pembayaran yang ditawarkan oleh supplier bahan mentah untuk tahun 2017, yaitu :
5 n/30, PT Sejahtera Tbk menetapkan kebijaksanaan pembelian bahan mentah sebagai berikut :

1. Sebesar 40% dari transaksi pembelian dilakukan secara tunai


2. Sebesar 20% dari transaksi pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan pada bulan y
sama dengan bulan terjadinya transaksi pembelian tersebut, dan sebelum batas waktu 10 hari, sehingga a
menerima potongan pembelian
3. Sebesar 30% dari transaksi pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan pada bulan y
sama dengan bulan terjadinya transaksi pembelian tersebut, tetapi sudah batas waktu 10 hari, sehingga tidak a
menerima potongan pembelian.
4. Sebanyak 10% dari transaksi Pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan satu b
setelah bulan transaksi dan tidak mendapat potongan.
ta Pembelian Bahan Mentah PT Sejahtera kepada supplier

BULAN JENIS BAHAN MENTAH


A B C
NUARI 2.000.000 3.000.000 5.000.000
BRUARI 3.000.000 4.000.000 5.000.000
ARET 2.500.000 6.500.000 8.000.000
RIL 4.000.000 3.000.000 6.000.000
EI 6.000.000 4.000.000 6.000.000
NI 5.000.000 5.000.000 5.000.000

a. Susunlah Schedule Pelunasana Pe mbayaran Hutang


b. Susunlah Anggaran Hutang
MEKANISME PERHITUNGAN

mlahkan dulu jumlah bahan mentah mentah A + B + C yang akan dibayar Perusahaan

JENIS BAHAN MENTAH


BULAN JUMLAH
A B C

NUARI 2.000.000 3.000.000 5.000.000 10.000.000


BRUARI 3.000.000 4.000.000 5.000.000 12.000.000
ARET 2.500.000 6.500.000 8.000.000 17.000.000
RIL 4.000.000 3.000.000 6.000.000 13.000.000
EI 6.000.000 4.000.000 6.000.000 16.000.000
0
NI 5.000.000 5. 00.000 5.000.000 15.000.000

TAL 22.500.000 25.500.000 35.000.000 83.000.000


MEKANISME PERHITUNGAN

nghitung Pembayaran secara tunai dan kredit

h Bulan Januari
nsaksi Bulan Januari sebesar 10.000.000
40% dari transaksi dilakukan secara tunai = 40% x 10.000.000 = 4.000.000

20 % dari transaksi dilakukan secara kredit dan mendapat potongan 5% = 20%x 10.000.000 = 2.000.000

Discount Potongan = 5% x jumlah kredit yang mendapat h ak discount = 5% x 2.000.000 = (100.000)

Jumlah = 1.900.000

% dari transaksi dilakukan secara kredit dan tidak mendapat discount = 30% x 10.000.000 =
3.000.00

Hutang dibayarkan dalam bulan Januari = 4.900.00

% dari transaksi dilakukan secara kredit dibayarkan bulan Februari = 10% x 10.000.000 =
u 1.000.00

Jumlah Hutang Netto B lan Januari = 5.900.00


PT SEJAHTERA TBK
SCHEDULE PELUNASAN PEMBAYARAN HUTANG
PERIODE JANUARI - JUNI TAHUN 2017
PEMBAYARAN P LUNASAN HUTANG
Hutang Ne
BULAN JANUAR FEBRUARI E
MARET APRIL MEI JUNI SISA
BER I2.000.000 2.000.
I 4.900.000 5.900
ARI 1.000.000 5.880.000 1.200.000 7.080.
8.330.000 1.700.000 10.030.
6.370.000 1.300.000 7.670.
7.840.000 1.600.000 9.440.
7.350.000 1.500.000 8.850.
h Pembyran
6.900.000 6.880.000 9.530.000 8.070.000 9.140.000 8.950.000 1.500.000
elunasan 50.970.0
Hutang Awal = Hutang Akhir Bulan sebelumnya akan menjadi Hutang Awal Pada bulan Berikutnya
Hutang Akhir = Jumlah Hutang – Pembayaran Pelunasan

Hutang Netto = diambil dari data Schedule Pelunasan Pembayaran Hutang v

Jumlah Hutang = Hutang Awal + Hutang Netto

Pembayaran Pelunasan = diambil dari data Schedule Pelunasan Pembayaran Hutang

PT SEJAHTERA TBK
ANGGARAN HUTANG
PERIODE JANUARI UNI TAHUN 2017
Hutang Hutang Jumlah Pembayaran
ULAN Hutang
ari Awal Netto Hutang Pelunasan Akhir
uari 2.000.000 5.900.000 7.900.000 6.900.000 1.000.000
et 1.000.000 7.080.000 8.080.000 6.880.000 1.200.000
l 1.200.000 10.030.000 11.230.000 9.530.000 1.700.000
1.700.000 7.670.000 9.370.000 8.070.000 1.300.000
1.300.000 9.440.000 10.740.000 9.140.000 1.600.000
1.600.000 8.850.000 10.450.000 8.950.000 1.500.000
L AT I H A N 10

usahaan PT. Mahakarya Tbk melakukan Pembelian tunai dan kredit. Berikut ini adalah informasi yang tersedia
un mbuat anggaran Hutang untuk tahun 2017.

Saldo Hutang 31 desember 2016 sebesar Rp. 5.000.000 yang berasal dari pembelian desember 2016 dan a
dibayar bulan januari 2017
Berdasarkan syarat pembayaran yang ditawarkan oleh supplier bahan mentah untuk tahun 2017, yaitu :
8 n/30, PT Mahakarya Tbk menetapkan kebijaksanaan pembelian bahan mentah sebagai berikut :

1. Sebesar 30% dari transaksi pembelian dilakukan secara tunai


2. Sebesar 30% dari transaksi pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan pada bulan y
sama dengan bulan terjadinya transaksi pembelian tersebut, dan sebelum batas waktu 10 hari, sehingga a
menerima potongan pembelian
3. Sebesar 25% dari transaksi pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan pada bulan y
sama dengan bulan terjadinya transaksi pembelian tersebut, tetapi sudah batas waktu 10 hari, sehingga tidak a
menerima potongan pembelian.
4. Sebanyak 15% dari transaksi Pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan satu b
setelah bulan transaksi dan tidak mendapat potongan.
ta Pembelian Bahan Mentah PT Mahakarya kepada supplier

BULAN JENIS BAHAN MENTAH


A B C
NUARI 6.000.000 3.000.000 5.000.000
BRUARI 8.000.000 5.000.000 6.000.000
ARET 7.000.000 7.000.000 7.000.000
RIL 9.000.000 8.000.000 8.000.000
EI 8.000.000 7.000.000 9.000.000
NI 8.000.000 9.000.000 10.000.000

a. Susunlah Schedule Pelunasana Pe mbayaran Hutang


b. Susunlah Anggaran Hutang
T U G A S 12

usahaan PT. Graha Karya Tbk melakukan Pembelian tunai dan kredit. Berikut ini adalah informasi yang tersedia un
mbuat anggaran Hutang untuk tahun 2017.

Saldo Hutang 31 desember 2016 sebesar Rp. 5.000.000 yang berasal dari pembelian desember 2016 dan a
dibayar bulan januari 2017
Berdasarkan syarat pembayaran yang ditawarkan oleh supplier bahan mentah untuk tahun 2017, yaitu :
10 n/30, Graha Karya Tbk menetapkan kebijaksanaan pembelian bahan mentah sebagai berikut :

1. Sebesar 20% dari transaksi pembelian dilakukan secara tunai


2. Sebesar 35% dari transaksi pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan pada bulan y
sama dengan bulan terjadinya transaksi pembelian tersebut, dan sebelum batas waktu 10 hari, sehingga a
menerima potongan pembelian
3. Sebesar 20% dari transaksi pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan pada bulan y
sama dengan bulan terjadinya transaksi pembelian tersebut, tetapi sudah batas waktu 10 hari, sehingga tidak a
menerima potongan pembelian.
4. Sebanyak 25% dari transaksi Pembelian, dilakukan secara kredit dengan pelunasan yang dilakukan satu b
setelah bulan transaksi dan tidak mendapat potongan.
ta Pembelian Bahan Mentah PT Graha Karya kepada supplier

BULAN JENIS BAHAN MENTAH


A B C
0
NUARI 15.000.000 30.000.00 68.000.000
BRUARI 18.000.000 50.000.00 0 75.000.000
0
ARET 17.000.000 40.000.00 78.000.000
RIL 20.000.000 50.000.00 60.000.000
EI 25.000.000 45.000.000 45.000.000
NI 30.000.000 65.000.000 50.000.000

a. Susunlah Schedule Pelunasana Pe mbayaran Hutang


b. Susunlah Anggaran Hutang

Anda mungkin juga menyukai