Anda di halaman 1dari 12

PENDIDIKAN

DAN
PERUBAHAN SOSIAL
(PERSPEKTIF ALQUR’AN)

Muhaemin
PENGANTAR

 Perubahan sosial bisa terjadi jika masyarakat itu terdidik. Melalui


 pendidikan manusia dapat belajar menjalani kehidupan dengan
benar dan baik. Melalui pendidikan manusia dapat membentuk
kepribadiannya.
 Islam menempatkan pendidikan sebagai sesuatu yang  penting
dalam kehidupan umat manusia. Banyak ayat AlQuran yang
mengharuskan umat Islam untuk mendalami dan
mengembangkan ilmu pengetahuan. Secara teoritis, Ilmu
pengetahuan yang dimiliki manusia tidak mungkin dimilikinya
tanpa melalui proses pendidikan.

Drs.H. Sama’un Bakry, S.Ag, Menggagas Konsep lmu Penddikan


Islam, (Bandung Pustaka Bani Quraisy, 2005), hlm. 1
Al Anfal:53

‫ك ُم َغيِّ ٗرا نِّ ۡع َمةً َأ ۡن َع َمهَا َعلَ ٰى قَ ۡو ٍم َحتَّ ٰى‬ َ ِ‫ٰ َذل‬
ُ َ‫ك بَِأ َّن ٱهَّلل َ لَمۡ ي‬
‫يم‬ٞ ِ‫ُوا َما بَِأنفُ ِس ِهمۡ َوَأ َّن ٱهَّلل َ َس ِمي ٌع َعل‬
ْ ‫يُ َغيِّر‬

(Siksaan) yang demikian itu adalah karena


sesungguhnya Allah sekali-kali tidak akan merubah
sesuatu nikmat yang telah dianugerahkan-Nya kepada
suatu kaum, hingga kaum itu merubah apa-apa yang
ada pada diri mereka sendiri, dan sesungguhnya Allah
Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.
Ar Ra'd:11

‫ت ِّم ۢن بَ ۡي ِن يَ َد ۡي ِه َو ِم ۡن َخ ۡلفِ ِهۦ يَ ۡحفَظُونَهۥُ ِم ۡن َأمۡ ِر ٱهَّلل ۗ ِ ِإ َّن ٱهَّلل َ اَل‬ٞ َ‫لَهۥُ ُم َعقِّ ٰب‬
‫ُوا َما بَِأنفُ ِس ِهمۡ ۗ َوِإ َذٓا َأ َرا َد ٱهَّلل ُ بِقَ ۡو ٖم س ُٓو ٗءا فَاَل‬
ْ ‫يُ َغيِّ ُر َما بِقَ ۡو ٍم َحتَّ ٰى يُ َغيِّر‬
ٍ ‫َم َر َّد لَ ۚهۥُ َو َما لَهُم ِّمن ُدونِ ِهۦ ِمن َو‬
‫ال‬

Bagi manusia ada malaikat-malaikat yang selalu mengikutinya


bergiliran, di muka dan di belakangnya, mereka menjaganya atas
perintah Allah. Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan
sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada
diri mereka sendiri. Dan apabila Allah menghendaki keburukan
terhadap sesuatu kaum, maka tak ada yang dapat menolaknya;
dan sekali-kali tak ada pelindung bagi mereka selain Dia.
PERILAKU APA YANG MEREKA
LAKUKAN SEHINGGA
DISIKSA???
Al Anfal:51
ۡ ِّ َّ َٰ ۡ َ ‫هَّلل‬ َّ ‫َأ‬ ُ ۡ ‫َأ‬ ۡ َّ َ َ ٰ
‫س بِظل ٖم لل َعبِي ِد‬ ‫ي‬
َ َ ‫ل‬ ‫ٱ‬ ‫ن‬ ‫و‬
َ ۡ‫م‬ ‫ك‬ ‫ي‬ ‫د‬
ِ ‫ي‬ ‫ت‬ ‫م‬‫د‬
َ َِ ِ ‫ق‬ ‫ا‬ ‫م‬‫ب‬ ‫ك‬
َ ‫ل‬ ‫ذ‬

Demikian itu disebabkan oleh perbuatan tanganmu


sendiri. Sesungguhnya Allah sekali-kali tidak
menganiaya hamba-Nya.

NOTE; TANGAN YANG DISEBUT, NAMUN YANG


DIMAKSUD ADALAH SEMUA ANGGOTA TUBUH,
TERMASUK PERILAKU HATI KEPADA ALLAH
SIKSAAN APA YANG ALLAH
TIMPAKAN KEPADA MEREKA???
Al Anfal:50
ٓ ٰ
َ ‫ُوا ۡٱل َملِئكة يَض ِرب‬
ۡ‫ُون ُوجُوهَهُم‬ ۡ ُ َ َ ْ ‫ين َكفَر‬ َ ‫ى ِإ ۡذ يَتَ َوفَّى ٱلَّ ِذ‬
ٓ ٰ ‫َولَ ۡو تَ َر‬
‫يق‬ ‫ر‬‫ح‬َ ۡ ‫اب‬
‫ٱل‬ َ َ
‫ذ‬ ‫ع‬
َ ْ
‫وا‬ُ ‫ق‬ ‫و‬‫ذ‬ُ ‫و‬َ ۡ‫م‬ُ ‫ه‬ ‫ر‬
َ َ ٰ
‫ب‬ ‫د‬ۡ ‫َأ‬‫َو‬
ِ ِ

Kalau kamu melihat ketika para malaikat


mencabut jiwa orang-orang yang kafir seraya
memukul muka dan belakang mereka (dan
berkata): "Rasakanlah olehmu siksa neraka yang
membakar", (tentulah kamu akan merasa
ngeri).
Al Anfal:52
‫هَّلل‬ ُ َ َ ‫َأ‬َ ‫هَّلل‬
ُ ‫ت ٱ ِ ف خذه ُم ٱ‬ ٰ َٔ ْ َ َ ۚ ۡ َ
ِ َ‫ين ِمن قبلِ ِهمۡ كفرُوا ‍بِاي‬ َّ ۡ ۡ
َ ‫ال فِر َعو َن َوٱل ِذ‬ ۡ
ِ ‫َك َدأ‬
ِ ‫ب َء‬
ِ ‫ي َش ِدي ُد ۡٱل ِعقَا‬
‫ب‬ ّ ٞ ‫بِ ُذنُوبِ ِهمۡۚ ِإ َّن ٱهَّلل َ قَ ِو‬

(keadaan mereka) serupa dengan keadaan


Fir'aun dan pengikut-pengikutnya serta
orang-orang yang sebelumnya. Mereka
mengingkari ayat-ayat Allah, maka Allah
menyiksa mereka disebabkan dosa-dosanya.
Sesungguhnya Allah Maha Kuat lagi amat
keras siksaan-Nya.
Muhammad:38

‫يل ٱهَّلل ِ فَ ِمن ُكم َّمن يَ ۡب َخ ۖ ُل َو َمن‬ ‫ب‬‫س‬ ‫ي‬ ‫ف‬ ْ


‫وا‬ ُ ‫ق‬‫ف‬ ‫ن‬ُ ‫ت‬‫ل‬ ‫ن‬
َ ‫و‬ۡ ‫ع‬
َ ‫د‬ۡ ُ ‫ت‬ ‫ء‬ ‫ٓاَل‬ ‫ُؤ‬َ ٓ‫ٰهََٓأنتُمۡ ٰه‬
ِ َِ ِ ِ ِ ِ
‫يَ ۡب َخ ۡل فَِإنَّ َما يَ ۡب َخ ُل َعن نَّ ۡف ِس ِۚۦه َوٱهَّلل ُ ۡٱل َغنِ ُّي َوَأنتُ ُم ۡٱلفُقَ َرٓا ۚ ُء َوِإن تَتَ َولَّ ۡو ْا‬
‫يَ ۡستَ ۡب ِد ۡل قَ ۡو ًما َغ ۡي َر ُكمۡ ثُ َّم اَل يَ ُكونُ ٓو ْا َأمۡ ٰثَلَ ُكم‬
Ingatlah, kamu ini orang-orang yang diajak untuk
menafkahkan (hartamu) pada jalan Allah. Maka di antara
kamu ada yang kikir, dan siapa yang kikir sesungguhnya
dia hanyalah kikir terhadap dirinya sendiri. Dan Allah-lah
yang Maha Kaya sedangkan kamulah orang-orang yang
berkehendak (kepada-Nya); dan jika kamu berpaling
niscaya Dia akan mengganti (kamu) dengan kaum yang
lain; dan mereka tidak akan seperti kamu ini.
KESIMPULAN
UNTUK BISA TERHINDAR DARI MURKA ALLAH,
MANUSIA HARUS MENGHINDARI SEGALA
YANG DIBENCI-NYA. DAN UNTUK MENGETAHUI
APA YANG DIBENCI OLEH ALLAH, MANUSIA
HARUS BELAJAR, TERUTAMA BELAJAR
SEJARAH AGAR TIDAK MENGULANGI PERILAKU
MANUSIA-MANUSIA TERLAKNAT . BAIK ITU
KARENA DOSA AQIDAH MAUPUN KAREBA
DOSA SOSIAL, SEPERTI YANG ALLAH
ABADIKAN DALAM ALQUR’AN.
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai