Anda di halaman 1dari 12

Gerak Spesifik

Mengumpan Bola
Dan
Menendang Bola
Asya karimah – Alilannisa Pontoh – Iffah Faridatunnisa –
Nur Aulia Rahma Assyifaa – Salwa Mufidatusyifa
01
Asya Karima
Menjelaskan tentang
Gerak spesifik menendang bola
Mengumpan dan menendang bola menggunakan kaki
bagian dalam (sikap awal).
Asya Karima
1. Gerak Spesifik Mengumpan Dan Menendang Bola.
Menguasai gerakan spesifik mengumpan dan menendang bola yaitu merupakan hal yang penting dalam
permainan sepak bola. Berikut cara melakkukan gerak spesifik mengumpan dan menendang bola
menggunakan kaki bagian dalam dan kaki bagian luar.

a. Mengumpan dan Menendang Bola Menggunakan Kaki Bagian Dalam


Cara melakukannya sebagai berikut :
1) . Sikap Awal
a). Sikap awal berdiri menghadap arah datangnya bola.
b). Letakkan kaki tumpu di samping bola dengan lutut sedikit
ditekuk dan bahu menghadap arah gerakan.
c). Kedua lengandi samping badan sedikit di rentangkan.
d). Pergelangan kaki akan digunakan menendang diputar keluar
dan dikunci.
e). Pandangan berpusat pada bola.
02
Alilannisa Pontoh
Menjelaskan tentang
Mengumpan dan menendang bola menggunakan kaki
bagian dalam (gerakan mengumpan bola dan sikap akhir).
Alilannisa Pontoh
2). Gerakan Mengumpan Bola
a). Perhatikan kesiapan teman yang akan diberi bola
b). Tarik tungkai yang akan digunakan menendang
kebelakang lalu ayun kedepan ke arah bola.
c). Tendang bola dengan kaki bagian dalam tepat pada
tengah tengah bola.

3). Sikap Akhir


a). Pindahkan berat badan kaki tumpu bersamaan kaki
yang digunakan menendang diletakkan didepan.
b). Pandangan ke arah depan.
03
Iffah Faridatunnisa
Menjelaskan tentang
Mengumpan dan menendang bola menggunakan kaki
bagian Luar (sikap awal).
Iffah Faridatunnisa
B. Mengumpan dan Menendang Bola Menggunakan Kaki Bagian Luar
Cara melakukannya sebagai berikut :

1) . Sikap Awal
a). Awalan dengan berdiri menghadap arah gerakan bola.
b). Kaki tumpu diletakkan di samping bola.
c). Posisi kedua lengan di samping badan sedikit direntangkan.
d). Putar dan kunci pergelangan kaki yang akan di gunakan untuk
menendang.
e). Arah pandangan mata berpusat pada bola.
04
Nur Aulia Rahma
Asyyifaa
Menjelaskan tentang
Mengumpan dan menendang bola menggunakan kaki
bagian luar (gerakan mengumpan bola).
Nur Aulia Rahma Assyifaa

2). Gerakan Mengumpan Bola


a). Amati kesiapan teman pasangan atau
partner dalam menerima bola.
b). Kaki yang digunakan untuk mengumpan di
tarik kebelakang kemudian di ayunkan ke
depan ke arah bola bersamaan kaki diputar
ke arah dalam.
c). Perkenaan kaki tepat pada tengah tengah
bola.
05
Salwa
Mufidatusyifa
Menjelaskan tentang
Mengumpan dan menendang bola menggunakan kaki
bagian luar (Sikap Akhir).
Salwa Mufidatusyifa
3). Sikap Akhir
a). Berat badan di bawa ke depan bersamaan dengan kaki yang
digunakan untuk menendang diletakan di depan.
b). Arah pandangan ke depan.
SEKIAN TERIMAH
KASIH
DARI
KELOMPOK 1

Anda mungkin juga menyukai