Anda di halaman 1dari 12

UJI KHI-KUADRAT (2)

(CHI-SQUARE-TEST)
CHI-SQUARE-TEST
 Merupakan uji komparasi / uji beda
 Dua kelompok (2 sample) atau lebih ( k
sample)
 Kelompok bebas/independent
 Data kategorik (nominal/ordinal )
Tabel 2 x 2

 Yang harus diperhatikan pada (2) khusus tabel 2 x 2


- Sel yang punya nilai frekuensi harapan (f h / fe) kurang
dari 5 tdk boleh  20 %.
- Tidak boleh ada satu selpun yang mempunyai nilai
frekuensi harapan kurang dari satu.
- Khusus untuk tabel 2 x 2 jika syarat tak terpenuhi  Uji
Fisher Exact

Perlakuan X Y Jumlah
X A B A+B
Y C D C+D
Jumlah A+C B+D A+B+C+D = N
Tabel 2 x 2
n (│ad - bc│- n/2)2
2 =
(a+b)(c+d)(a+c)(b+d)

Dimana :
( f kolom)( f baris)
fh =
Jumlah total
Tabel n x n
Rumus :
(fo – fh)2
2 = 
fh
 Dimana :
( f kolom)( f baris)
fh =
Jumlah total
Titik kritis
 Lihat pada tabel 2 dengan dk = (c-1) (r-
1)
 H0 ditolak jika : 2hitung  2tabel
Contoh soal
Suatu penelitian dilakukan untuk melihat perbedaan
penggunaan sumber air bersih dengan kejadian diare di
daerah B. Dari hasil penelitian lapangan diambil sampel
sebanyak 155 responden didapatkan data sebagai berikut :
-Dari 75 responden yang sakit diare 72 orang memakai
sumber air tanah
- 16 responden yang memakai sumber air PAM ternyata
tidak mengalami sakit diare.
Pertanyaan :
Apakah ada perbedaan kejadian penyakit diare antara yang
memakai sumber air tanah dengan memakai PAM!
KORELASI
 Untuk mengetahui hubungan antar variabel 
jika 2 variabel korelasi sederhana ( X & Y ).
 Asumsi distribusi normal bivariat , hubungan
bersifat simetris ( X ---------- Y ).
 Bila ada korelasi dicari kuatnya hubungan, dg uji
KOEFISIEN KORELASI dari PEARSON ( r ).
 Besarnya r : -1 ---- + 1
r = -1 Korelasi negatif sempurna
r = +1 Korelasi positif sempurna
r = 0 Tidak ada korelasi
Cara menghitung r :
NO X Y X2 Y2 XY

1 . . . . .
2 . . . . .
3 . . . . .
. . . . . .
. . . . . .
. . . . . .

n X Y  X2  Y2  XY

r 
 XY   X .Y / n
X 2 2

 X  / n  Y 2  Y  / n 
2
 Uji Hipotesis :
H0 :  = 0  ( Tdk ada hubungan antara X & Y)
H1 :   0  ( Ada hubungan antara X & Y )
 Uji Statistik
 ts = r / Sr
1 r 2
Sr 
n2
 Titik Kritis :
Lihat Tabel t pd  yg ditentukan dg df = n-2
 H0 ditolak jika : ts > t1-1/2
 ESTIMASI  DIPOPULASI
(1 - ) 100% CI ( Confidence interval ).
r – t1-1/2,df= n-2 . Sr <  < r + t1-1/2 ,df=n-2 . Sr
Contoh Soal
 Suatu penelitian dilaukan untuk mencari
hubungan dan pengaruh jarak TPA
dengan kualitas air sumur (BOD)
penduduk di sekitar TPA, maka
dilakukanlah pengambilan sampel air
sumur dan dilakukan analisis di
laboratorium. Hasil analisis di laboratorium
didapatkan hasil sebagai berikut :
Hasil Analisis BOD Air Sumur dan Jarak TPA
di Desa A Kabupaten X Tahun 2006
No. Jarak TPA dengan Sumur (m) BOD (mg/l)
1. 25 350
2. 50 225
3. 75 190
4. 100 150
5. 125 135
6. 150 125
7. 175 90
8. 200 75

Anda mungkin juga menyukai