Anda di halaman 1dari 15

11 Maret

2022
Sharing Knowledge Dept. RHI PKT

Anak Demam?
Jangan Panik
Dr. Muhammad Ricky Kurniawan
PT. KMU – RSPKT Bontang
Apa yang dimaksud dengan
Demam?
Peningkatan suhu tubuh >38 C
Diukur melalui mulut, lubang anus ataupun ketiak
Apa Yang Ortu Harus Tau?

The most chief complain Can cause seizures


01 >30% dari total 03 Terutama pada
kunjungan ke dokter kelompok usia <5 th

As a NORMAL response
02 Respon tubuh yang
berguna untuk melawan
infeksi
Penyebab Demam

Infeksi: Virus, Bakteri, Reaksi Alergi dan atau


01 Jamur, Parasit 04 kekebalan tubuh

02 Vaksinasi 05 Penyakit metabolik

03 Toksin 06 Kanker/keganasan
Bagaimana cara mengukurnya?
Bagaimana cara mengukurnya?
Termometer ketiak digital
1. Bersihkan dengan alcohol/air sabun, tunggu kering
2. Tekan tombol untuk menyalakan
3. Letakkan sensor di lipat ketiak
4. Tunggu hingga termometer berbunyi
5. Dapat diulang 2-3 kali di ketiak berbeda

Termometer telinga
1. Letakkan ujung thermometer ke dalam liang telinga
2. Tekan tombol start
3. Setelah 1 detik muncul hasil pengukuran suhu
4. Dapat diulang di telinga berbeda
Thermogun
1. Arahkan ujung sensor ke dahi, jarak sekitar 5 cm atau sesuai petunjuk produk
2. Tekan tombol start, suhu akan langsung terdeteksi
3. Dapat diulangi di beberapa tempat lain di area kepala misalnya leher (tempat nadi
karotis lewat)
Bagaimana Penanganan di Rumah?

01 Kompres Air HANGAT 03 Banyak minum

Konsumsi obat penurun


02 demam
Kompres Air HANGAT
Kompres di lipat ketiak/paha
Kompres selama 15-30 menit

Jangan membungkus dengan selimut berlapis


Gunakan pakaian yang tidak terlalu tebal

Jangan kompres dengan AIR DINGIN/ALKOHOL


Air dingin/alkohol berbahaya, malah akan memicu kenaikan
suhu tubuh
Obat Penurun Demam
Gunakan Paracetamol (Paling aman)
Bisa diberi setiap 4-8 jam sekali sesuai dosis

Gunakan sendok atau gelas takar yang tepat


Jangan gunakan peralatan makan kita

Dosis Paracetamol: 10-15 mg/kgBB/kali (Tidak melebihi Dosis Dewasa)


Bisa diberi setiap 4-8 jam sekali sesuai dosis

?
Beri Minum Yang Banyak
Air befungsi mencegah dehidrasi
Boleh berupa ASI, susu, jus buah/buah segar berair, agar2, minuman
elektrolit anak2

Sertai dengan istirahat yang cukup

Kurangi aktivitas
Apa Yang Perlu Dipantau?

Watch
For

Input Output Aktivitas Gejala lain

Pantau BAK tiap 3-4 Ruam kulit, mimisan


Asupan makan Anak ceria, aktif
jam atau perdarahan lain

Nyeri perut, kejang,


Anak lemas, tidur
Asupan minum Adakah diare? mata cowong, ubun2
terus
cekung / menonjol
Hal lain yang perlu diperhatikan

Kapan mulai demam? 1 hari = 24 jam

Gejala sebelum, saat, dan setelah demam

Riwayat obat yang sudah diminum dan waktunya

Tipe demam (mendadak tinggi, naik pelan2, dominan


malam, sepanjang waktu, naik turun dengan interval
tertentu)
Kapan Harus ke RS?
Bila ada tanda dan gejala BAHAYA:

● Kejang
● Bayi baru lahir
● Anak usia kurang dari 3 bulan
● Anak sulit dibangunkan
● UUB cekung/menonjol
● Ada tanda dehidrasi
● Demam > 3 hari
● Ada ruam kulit
● Ada perdarahan
● Nyeri perut terus menerus
● Intake oral kurang
● Ada tanda sesak nafas
● T> 39
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai