Anda di halaman 1dari 11

Mata Kuliah : Perubahan Sosial 01 By Slidesgo

Agama dan
Perubahan Sosial

Anggi Istihazar Purba 1905102010006


Faizatul Roza 1905102010012
Nurul Mustika Putri 1905102010086
By Slidesgo

01.
Agama
By Slidesgo

Pengertian Agama

• Agama adalah sistem keyakinan atau kepercayaan manusia terhadap sesuatu zat
yang dianggap Tuhan. Keyakinan terhadap suatu zat yang dianggap Tuhan itu
diperoleh manusia berdasarkan yang bersumber dari pengetahuan diri.

• Agama juga didefinisikan sebagai sistem kepercayaan, yang didalamnya meliputi


aspek-aspek hukum, moral, dan budaya.

• Menurut sosiologis, agama adalah definisi yang empiris. Sosiologi tidak pernah
memberikan definisi agama yang evaluative (menilai). Berdasarkan hasil studi para
ahli sosiologi menyatakan bahwa agama adalah suatu pandangan hidup yang harus
diterapkan dalam kehidupan individual ataupun kelompok.
By Slidesgo

Problem
Agama saat ini dipandang sebagai suatu hal yang
menyebabkan konflik. Orang-orang cenderung melihat
agama sebagai perusak sistem sosial kemasyarakatan yang
telah terbentuk. Sehingga dewasa ini kecenderungan orang
lebih banyak menghindari agama atau tidak beragama.
 
By Slidesgo

02.
Perubahan
Sosial
By Slidesgo

Perubahan Sosial

Sosiolog Selo Soemarjan merumuskan, pengertian


perubahan sosial adalah perubahan di lembaga-lembaga
kemasyarakatan dalam suatu masyarakat, yang
mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk nilai, sikap,
dan pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam
masyarakat tersebut.
By Slidesgo

Faktor – faktor pendorong agama dlm Perubahan Sosial

01. Pengaruh illahi

02. Pembebasan dari tekanan batin

03. Suasana pendidikan/ Sosialisasi

04. Pengaruh sosial yang persuasif


By Slidesgo

Contoh Kasus
Kasus umat Islam minoritas di India mengalami diksriminasi berkepanjangan. Muslim wajib terikat
pada aturan-aturan Allah dimanapun mereka berada, namun hal ini menjadi permasalahan karena
keagaaman mayoritas menekan dan mendekriminasi agama minoritas. Hal ini dibuktikan dengan
terbitnya Undang- undang Kewarganegaraan yang mengandung diskriminasi kepada umat Muslim.

Dalam Undang-undang Kewarganegaraan yang baru, tercatat akan mempercepat pemberian


kewarganegaraan untuk warga dari enam agama: Hindu, Sikh, Buddha, Jain, Parsi, dan Kristen yang
berasal dari negara tetangga Afghanistan, Bangladesh dan Pakistan, jika mereka datang ke India
sebelum 2015.

Undang - Undang Kewarganegaraan ini merupakan sebuah ancaman pada golongan kelompok
beragama Muslim yang tidak termasuk dalam agama tersebut.
By Slidesgo

Contoh Kasus

Setiap individu atau kelompok berhak atas kebebasan pikiran hati nurani dan
agama termasuk kebebasan berganti agama atau kepercayaan dan kebebasan
untuk menyatakan agama atau kepercayaan dengan cara mengajarkan atau
mempraktikkan dan atau melaksanakan ibadah.

Hal tersebut juga berhubungan dengan tingkatan mentaatinya, baik sendiri


maupun bersama-sama dengan orang lain di muka umum.

Inilah gambaran dasar mengenai agama yang harus diakui oleh suatu negara
apabila individu mempunyai suatu kepercayaan.
By Slidesgo

Kesimpulan
Pada kasus muslim di india ini termasuk dalam diskriminasi
berdasarkan agama dimana agama menjadi tolak ukur pengakuan
suatu kelompok masyarakat dan berkumpul.

Hal ini dapat dilihat bahwa Muslim di India mendapatkan


diskriminasi yang mengalami pengurangan, penyimpangan atau
penghapusan pengakuan, pelaksanaan atau pemenuhan hak - hak
dasarnya sebagai manusia.

Seharusnya perlakuan terhadap kaum Muslim di India ini dijaga


martabatnya (dignity), karena setiap manusia tetap membutuhkan
suatu perlindungan.
 
By Slidesgo

Thank
you

Anda mungkin juga menyukai