Anda di halaman 1dari 15

BUSINESS PLAN

DATA PERUSAHAAN
 Nama perusahaan : TOMYAM MIE
 Bidang usaha : Kuliner
 Jenis produk : Mie kuah
 Alamat perusahaan : jl . Kharisma kp. Sukajadi RT.003/005 Desa.cikampek barat,cikampek,karawang,41373
 Nomor HP : 081299216476
 Alamat e-mail : Mastermanajemen1@gmail.com

DATA PEMILIK
 Nama : Muhammad Yusuf Ramadhani
 Jenis kelamin : Laki-Laki
 Tempat, tanggal lahir : Karawang,23 Nopember 1999
 No HP : 081299216476
 E-mail : Muhammad Yusuf Ramadhani
 Peran dalam perusahaan : OWNER
A. LATAR BELAKANG
Usaha ini berawal dari kecintaan saya terhadap makan Mie yang rasa dan penampilannya itu-itu saja. Kemudian saya berinisiatif untuk
membuka usaha makanan mie kuah yang berbeda dengan Mie kuah pada umumnya.
Dari informasi yang saya peroleh dan menurut pandangan saya usaha ini akan mencapai kesuksesan yang cukup besar dan maju
karena dilihat dari segi minat masyarakat terhadap produk mie yang di minati seluruh kalangan masyarakat indonesia

VISI DAN MISI


Misi

“Menciptakan produk makanan Mie unggulan yang berkualitas dan banyak diminati atau disukai
masyarakat dengan mengedepankan pencitraan makanan tomyam mie yang Murah rasa Mewah”
Misi
 Terbentuknya usaha “ Tomyam Mie” terbaik yang mengedepankan pelayanan, kenikmatan dan
kenyamanan.
 Menjaga kualitas produk dan menjadi produk Murah rasa Mewah.
 Selalu membuat kesan yang baik kepada setiap konsumen.
 Menyediakan layanan bagi konsumen yang ingin memberikan saran.
 Konsep Usaha
TOMYAM MIE yang merupakan suatu Mie dengan perpaduan kuah tomyam yang segar, pedas dan juga asam serta di manjakan dengan parian
seafood dengan aroma rempah dan jeruk nipis segar menjadikan produk tomyam mie ini disukai dan diminati semua kalangan masyarakat
indonesia.
Mie yang ditawarkan yaitu mie siap santap dengan waktu kurang dari 10 menit. Dengan resep bumbu pilihan yang membuat lidah akan ingin
mencoba lagi dan menikmatinya. Konsep awal dari bisnis ini adalah untuk dibawa oleh penikmat. Namun jika ingin bersantai kami
menyediakan tempat yang pelayanan, serta kenyaman yang disajikan untuk menyantapnya. Harga yang diberikan cukup terjangkau dengan
harga pas dikantong konsumen dapat menikmati TOMYAM MIE dengan cita rasa yang Mewah harga Murah.
 Aspek pasar dan pemasaran
Pasar dan sasaran
Usaha penjualan “TOMYAM MIE” ini merupakan usaha kecil yang dijalankan dari awal dengan membuka usaha seacara online yang berlokasi
di rumah pemilik. Jika usaha ini berhasil atau sukses dan dapat mencapai tujuan yang diharapkan, maka pemilik akan memperbesar usaha ini
dengan membuka Kedai dan tidak hanya online saja tapi bisa beli dan menyantapnya di tempat.
 Jenis Produk yang Dipasarkan
Produk yang kami pasarkan merupakan tomyam mie yang mempunyai tampilan yang khas yaitu merah mencolok dengan perpaduan kuah
tomyam yang segar, pedas dan juga asam serta di manjakan dengan parian seafood dengan aroma rempah dan jeruk nipis segar
 Target Pasar
Konsumen prioritas yaitu para remaja,mahasiswa,pegawai swasta dan orang dewasa, namun tidak mengelak jika nanti yang berkunjung itu
semua usia. Hal ini karena lokasi pemasaran yang strategis dan harga yang dapat dijangkau oleh kantong kalangan mana saja.
Sasaran Pembeli
Sasaran dari TOMYAM MIE ini adalah para penikmat Mie dari semua kalangan mulai dari anak sekolah, pegawai
kantoran, mahasiswa, ibu rumah tangga, dan lain-lain. Terutama yang sangat tertarik dengan penikmat rasa pedas,
tampilan kuah yang merah mencolok menjadi daya tarik sendiri bagi konsumen.

Analisis SWOT
1. KEKUATAN (strength)
 TOMYAM MIE memiliki tampilan yang unik dan menarik karena memiliki warna merah mencolok cita rasa yang gurih,pedas, asam sehingga menjadi
daya tarik bagi pecinta makanan pedas.
 TOMYAM MIE, kemasan yang higienis mudah dibawa kemana-mana.
 TOMYAM MIE, dibuat dengan bahan-bahan alami dan berkualitas tanpa adanya bahan kimia.
 Harga TOMYAM MIE sangat terjangkau bagi semua kalangan.
 Lokasi saat ini yang letaknya mudah dijangkau dekat dengaan perumahan, sarana olahraga, pendidikan dan akses jalan Tol.
 Terdapat layanan sistem pemesanan online dan delivery order sehingga konsumen mudah untuk memesan tanpa keluar rumah sekalipun.
2. KELEMAHAN (weakness)
 Produk hanya satu jenis
 Kurangnya personel delivery order
 Kurangnya juru masak
PELUANG (opportunities)
 Selera
 Produk TOMYAM MIE membuat rasa yang gurih,pedas,asam serta varian toping seafood dan warna merah yang mencolok juga
dimaksudkan untuk membidik/menarik semua segmen pasar sehingga produk TOMYAM MIE menjadikan selera masyarakat sebagai
peluang untuk mendapatkan lebih banyak profit.
 Persaingan
 Melihat dari persaingan peluang bisnis ini akan sangat menjanjikan sekali, hal ini karena saingan untuk usaha ini bisa dikatakan
belum banyak di daerah saya.
ANCAMAN (threats)
 Akan ada yang meniru dan menjual produk tomyam mie yang sama.
 Persaingan harga jual dari produk tomyam mie yang sama.
 
Kebutuhan modal awal untuk memulai usaha tomyam mie adalah sebesar Biaya peralatan + Biaya bahan baku + Biaya
operasional
= Rp.10.552.000 +  Rp.295.000 + Rp.1.650.000 = Rp.12.497.000
 
Total biaya
Biaya investasi Rp.10.552.000/ tahun
Biaya produksi Rp.146.490.000/ tahun
Biaya operasional Rp.19.800.000/ tahun
Biaya penyusutan Rp.250.000/ tahun

Harga pokok produksi (HPP)


Biaya tetap = biaya penyusutan + Biaya operasional
= Rp.250.000/ tahun + Rp.166.290.000/ tahun
= Rp.166.540.000/ tahun
 
HPP = Biaya tetap + biaya produksi / jumlah produksi
= Rp.166.540.000 + Rp.146.490.000 / (100 x 330)
= Rp.166.540.000 + Rp.146.490.000 / (33.000)
= Rp.313.030.000 / 33.000
= Rp.9.485,75 atau Rp.9.500
 
Harga jual per unit
Rp.9.500 x 25% = Rp.2.375 = Rp.2.500
Jadi Rp.9.500 + Rp.2.500 = Rp.12.000
Atau harga jual Rp.12.000
Analisis R/C
 
Total biaya produksi = biaya produksi + biaya operasional
= Rp.146.490.000/ tahun + Rp.19.800.000/ tahun
= Rp.166.290.000/ tahun
 
Total pendapatan = HPP x jumlah produksi
= Rp.9.500 x 33.000 / tahun
= Rp.313.500.000 / tahun
= Rp.26.125.000 / Bulan
 
Keuntungan = Total pendapatan – Total biaya produksi
= Rp.313.500.000 / tahun – Rp.166.290.000 / tahun
= Rp.147.210.000 / tahun
= Rp.12.267.500 / bulan
 
R/C = Total pendapatan : Total biaya produksi
= Rp.313.500.000 / tahun : Rp.166.290.000 / tahun
= 1,88

Maka usaha TOMYAM MIE menguntungkan jika nilai R/C > 1


 
ROI = Keuntungan : Total biaya produksi x 100%
= Rp.147.210.000 / tahun : Rp.166.290.000/ tahun x 100%
= 0,88%
 
Jangka waktu pengembalian modal = Biaya investasi x Masa produksi / Keuntungan
= Rp.10.552.000 / tahun x 1 tahun / Rp.147.210.000 / tahun
= 0,07 tahun
 
 Berdasarkan hasil analisis finansial di atas, maka modal usaha atau biaya investasi yang dikeluarkan untuk
mendirikan bisnis ini akan kembali dalam jangka waktu 0,07 tahun, dengan jumlah produksi 33.000 porsi per
tahunnya dari 330 hari kerja per tahun.

4.2. Proyeksi Rugi/Laba


Proyeksi Rugi-Laba dalam satu tahun produksi usaha.
Kesimpulan
Usaha TOMYAM MIE ini termasuk usaha yang cukup menjanjikan karena memiliki peluang memperoleh
keuntungan yang tinggi karena menjadi sasaran penjualan yang belum banyak menjual Mie dengan rasa yang
pedas,gurih,asam. Diharapkan bisnis ini bisa bersaing dengan makanan lain dan menjadi suatu trend di
masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai