Anda di halaman 1dari 22

Modul Pelaporan

Penyakit
Individual/Gangrep
Laporan Umum Individual (UI)
 Pengguna :
Petugas dinas
 Tujuan :
Untuk melaporkan kasus penyakit umum secara individual
 Kapan digunakan :
Ketika petugas dinas menemukan kasus pada hewan yang sudah
diidentifikasi dan memiliki kartu ternak
Laporan Tanda Umum Individual

Petugas Dinas

UI [tanda,tanda...] [ID Pemilik] [ID Hewan, ID Hewan…..] [diagnosa,diagnosa...]

Kode tanda, Identitas Kode Penyakit


ID
dipisahkan hewan dipisahkan dengan
dengan koma Pemilik
koma

Queri cari daftar hewan pemilik : DHP [id pemilik]


Contoh SMS UI
Laporan Hewan terkait Kasus (HK)

 Pengguna :
Petugas dinas
 Tujuan :
Untuk melaporkan hewan yang sudah teridentifikasi dan terkait dalam suatu
kasus penyakit hewan yang sudah dilaporkan melalui SMS U/P/UI
 Kapan digunakan :
Ketika petugas dinas menemukan hewan lain(yang teridentifikasi) terkait
kasus yang sudah dilaporkan sebelumnya melalui SMS U/P/UI
Laporan Tanda Umum Individual

Petugas dinas
HK [ID Kasus] [ID Pemilik] ([Identifikasi hewan]…..)

ID kasus ID hewan yang


ID sudah terdaftar dan
dari laporan
Pemilik bisa diulang lebih
UI
dari 1 dipisahkan
dengan spasi

Queri cari daftar hewan pemilik : DHP [id pemilik]


Contoh HK
Output Laporan (293) : Laporan Kasus
Penyakit Perindividu Hewan
Laporan Pengobatan Individual
(OBI)
 Pengguna :
Petugas dinas
 Tujuan :
Untuk melaporkan pengobatan dalam manajemen kasus secara
individual
 Kapan digunakan :
Setelah petugas dinas melakukan pengobatan pada hewan yang
sudah diidentifikasi dan memiliki kartu ternak
 FORMAT SMS

OBI [ID Kasus] ([kode obat] [dosis]…) [urutan hewan, urutan hewan….)

urutan hewan
Kode Dosis (angka saja) diobati dan
iSIKHNAS ID Kasus
obat dilaporkan dalam
UI

Mengulangi urutan

Gunakan SMS bantuan DHK untuk melihat urutan hewan yang sudah dilapor
dengan sms UI  DHK [ID Kasus}
Contoh DHK

Contoh OBI
PK (Perkembangan Kasus)
• Tujuan:
– Melaporkan kondisi hewan yang sakit setelah
dilakukan pengobatan, apakah hewannya sembuh,
masih sakit atau mati
• Siapa:
– Petugas medik/paramedik veteriner
– Pelsa
• Kapan:
– Tergantung durasi pengobatan
PK [ID kasus] [kode perkembangan kasus]

Kode perkembangan
ID Kasus kasus

Kode perkembangan kasus


SB = Sembuh
MS = Masih sakit
MT = Mati
CONTOH SMS PK

PK 113357 SB
LAB (Pengambilan sampel)

 Tujuan:
 Melaporkan setiap tindakan pengambilan spesimen dari kasus
yang terjadi di lapangan
 Siapa:
 Petugas yang mempunyai kewenangan untuk melakukan
pengambilan spesimen
 Kapan:
 Setiap dilakukan pengambilan spesimen karena adanya kasus
 FORMAT SMS

LAB [ID kasus] ([jenis spesimen] [bentuk spesimen] {seksi} [jumlah spesimen]...) [lab
ID]
Opsional:
Jenis Bentuk Jumlah
ID Kasus Kode seksi ID Lab
spesimen spesimen spesimen
laboratorium
Mengulangi urutan
 CONTOH:
 Terjadi kasus dengan ID 2055, kemudian petugas melakukan pengambilan
sampel serum dalam tabung vakum sebanyak 2 untuk diuji secara serologis di
BalaiVeteriner Subang

 Format sms :

LAB 2055 SRM TV SER 2 320601


Cari Kode Jenis Spesimen
CKJS [Jenis spesimen]
Jenis spesimen

 Tujuan  Mengetahui kode jenis spesimen dengan


menuliskan teks bebas
 Kapan  Saat akan mengirimkan spesimen yang akan
dikirimkan ke laboratorium
 Siapa  Medik Veteriner/Paramedik Veteriner
Contoh

CKJS serum
Serum SRM; Serangga SRG; Sekam SKM; Susu segar SSG; Daging segar
DGS; Sumsum tulang STL; Susu SSG
Cari Kode Bentuk Spesimen
Format SMS:

Kode BS
 swab SW; kertas isap KT; kapur darah KD; tabung TB; tabung vakum TV;
EDTA ED; Heparin HE; pengawet PG; formalin FO; alkohol AL; transport
medium TM; slide SL; prep sentuh PS; Smear/prep ulas SM; preparat serap
SE; glycerine GL; anti koagulan AK; Buffer BF; Diluen DL; Segar SG; tidak
diketahui TK
Cek Kode Infrastuktur
Laboratorium
Format SMS:
CKI Lab (kode propinsi)
Contoh SMS:
 CKI Lab 32
 Kode Laboratorium di Jawa Barat: Balai Veteriner Subang:
320601; Balai Pengujian dan Penyidikan Penyakit Hewan
dan Kesmavet Cikole: 320602; Laboratorium Dinas
Peternakan Perikanan dan Kelautan Kabupaten
Tasikmalaya: 320603; Laboratorium tipe B Cirebon, Jawa
Barat: 320901
Output Laporan (299) :
Laporan Pengobatan Individual
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai