Anda di halaman 1dari 11

TEORI KEPERAWATAN MYRAN

ESTRIN LEVINE
disusun oleh :
T.Ni Made Dewi Erawati
Tutik Susiyawati  
Jihan Fahirah
Made Endra Aryana
Ni Ketut Sri Widani
Sugiono
Definisi keperawatan
Inti definisi dari teori Levine bahwa
perawatan adalah interaksi antarmanusia,
ia menggunakan konsep adaptasi dan
peningkatan respon tubuh melalui
pendekatan sistem
Model keperawatan

Model konsep Myra Levine memandang


klien sebagai makhluk hidup
terintgrasi yang berinteraksi dan
beradaptasi terhadap lingkungannya,
dan intervensi keperawatan suatu
aktifitas konservasi
Prinsip konservasi

Konservasi
Konservasi
Integritas
01 Energi 03 Personal

Konservasi
Integritas Konservasi
02 Struktur
04 Integritas Sosial
Tiga komponen utama
dari model konservasi
● Wholenes (keutuhan)
● Adaptasi
● konservasi
Paradigma keperawatan

1 Manusia 2 keperawatan

3 Sehat sakit 4 Lingkungan


Proses
keperawatan
Proses Pembuatan keputusan

pengkajian Perawat mengkaji pengaruh


lingkungan eksternal dan internal
pasien dengan prinsip konservasi.
Perawat mengobservasi pasien
dengan melihat respon organisme
teradap penyakit, membaca catatan
medis, evaluasi hasil diagnostik dan
berdiskusi dengan pasien tentang
kebutuhannya 
Proses
keperawatan
Proses Pembuatan keputusan

Keputusan Diagnosa keperawatan


menyimpulkan fakta provokatif.
Fakta provokatif disusun
sedemikian rupa untuk
menunjukkan kemungkinan dari
kondisi pasien. Sebuah keputusan
mengenai bantuan yang dibutuhkan
pasien dibuat .
Keputusan ini disebut
tropihicognosis
Proses
keperawatan
Proses Pembuatan keputusan

hipotesis Mengarahkan intervensi


keperawatan dengan tujuan untuk
keutuhan dan promosi adaptasi.
Berdasarkan keputusan, perawat
memvalidasi masalah pasien, lalu
mengemukakan hipotesis tentang
masalah dan solusinya 
Proses
keperawatan
proses pembuat keputusan

intervensi Uji hipotesis.


 Perawat menggunakan hipotesis untuk
memberi arah dalam melakukan perawatan.
Intervensi dilakukan berdasarkan prinsip
konsevasi, yaitu konservasi energi, struktur,
personal dan sosial

Evaluasi Observasi respon organisme terhadap


intervensi. Hasil dari uji hipotesa dievaluasi
dengan mengkaji respon klien apakah
hipotesis membantu atau tidak
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai