Anda di halaman 1dari 17

Cegah Stunting

Sebelum Genting
dr. Mutiara Rahmani, Sp.A
2007 :36.8%
2010 : 35.6%
Indonesia ?? 2013 : 37.2%
2018 : 30.8%
2019 : 27.7%

2024 : 14 %
Bisakah kita?
Apa itu
Stunting?
• Stunting adalah bagian dari
perawakan pendek
• Semua anak stunting PASTI
pendek
• Anak pendek BELUM TENTU
stunting
• Perawakan pendek adalah tinggi
badan di bawah persentil 3 kurva
CDC atau di bawah -2 SD
menurut kurva WHO
Apa itu
Stunting?
Gangguan pertumbuhan
dan perkembangan akibat
anak mengalami
kekurangan gizi, infeksi
berulang, dan stimulasi
psikososial yang tidak
memadai
Prendergast AJ, Humphrey JH. The stunting syndrome in developing countries. Paediatr Int Child Health. 2014;34(4).
Dampak Malnutrisi Selama 1000
Hari Pertama Bersifat
IRREVERSIBLE
(Tidak Dapat Kembali)
Bagaimana Mencegah Stunting ?

01 02
Cegah Ukur tinggi
pertumbuhan badan secara
janin berkala dan
terhambat kontinyu

03 04
Praktek Cegah infeksi
pemberian dengan
makan secara imunisasi
benar
Cegah Pertumbuhan Janin
Terhambat
Intervensi gizi ibu
Persalinan di fasilitas
hamil
kesehatan

Cegah anemia,
hindari merokok dan Konseling menyusui
polusi dan ASI eksklusif

Rutin pemeriksaan
kehamilan Perencanaan
kehamilan
Ukur Tinggi Badan Secara Berkala dan
Kontinyu
Rekomendasi Jadwal Pemantauan Status
Pertumbuhan
Usia Jadwal Pemantauan
0-12 Setiap 1 bulan
bulan
1-3 tahun Setiap 3 bulan
3-6 tahun Setiap 6 bulan
6-18 Setiap 1 tahun
tahun
Segera konsultasikan ke Dokter Spesialis Anak jika ditemukan tinggi badan pendek.
Penyebab harus ditentukan dan terapi harus segera dilakukan
Praktek Pemberian Makan
yang Benar

Inisiasi Menyusui Dini

ASI eksklusif hingga usia 6 bulan

MPASI mulai usia 6 bulan

Lanjutkan ASI hingga usia ≥ 2 tahun


Prinsip MPASI

Timely Safe
Pada usia 6 bulan Disiapkan dan disimpan
semua anak harus dengan higienis, diberikan
sudah mendapat dengan alat yang bersih, dan
cuci tangan
MPASI
Adequate • Properly Fed
Diberikan dengan cara yang
Kualitas, benar
kuantitas,variasi • Lakukan responsive feeding
• Frekuensi dan jumlah
pemberian makan sesuai
usia anak
Feeding Rules
Jadwal Jadwal makan utama dan snack yang teratur (3x
makan utama dan 2x snack diantaranya)
Susu dapat diberikan 2 – 3 kali sehari
Waktu makan tidak boleh lebih dari 30 menit
Hanya boleh konsumsi air putih di antara waktu
makan
Lingkunga Lingkungan yang menyenangkan (tanpa paksaan)
n Tidak ada distraksi (mainan, TV, gawai) saat makan
Jangan memberi makanan sebagai hadiah
Prosedur Dorong anak untuk makan sendiri
Bila anak menunjukkan tanda tidak mau makan,
tawarkan kembali makanan secara netral *tanpa
membujuk/ memaksa)
Bila setelah 10-15 menit anak tetap tidak mau
makan, akhiri proses makan
Feeding Styles
• Responsive feeders
• • Tidak memaksa
Controlling feeders
• Menyelenggarakan dan
• Indulgent feeders memberi makan dengan
• Neglectful feeders mengikuti sinyal lapar dan
kenyang anak
• Bicara positif tentang
makanan
• Memberi penghargaan pada
pencapaian kemampuan
makan anak
Cegah Infeksi dengan Imunisasi
Take Home Message
• Stunting menggambarkan
masalah gizi pada ibu, bayi, dan
anak dan dapat dicegah.
• Stunting yang menetap hingga
usia 2 tahun seringkali permanen.
• Stunting memiliki dampak berat
terhadap kesehatan dan
kecerdasan.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai