Anda di halaman 1dari 9

PERANAN PEMERINTAH DESA DALAM

PELAKSANAAN PROGRAM PEMBANGUNAN


INFRASTRUKTUR PEDESAAN (PPIP) DI DESA
SENDANA KECAMATAN MAMBI KABUPATEN
MAMASA
KELOMPOK 4

• KAHARUDDIN
(D0321308)
• ESRA DEGIANDRA
(D0321323)
• HASTIRA (D0321310)

ISU PERENCANAAN
LATAR BELAKANG
Indonesia memiliki persoalan kemiskinan dan pengangguran.
Kemiskinan di Indonesia dapat dilihat dari tiga pendekatan yaitu kemiskinan
alamiah, kemiskinan struktural, dan kesenjangan antar wilayah. Lemahnya
pembangunan di daerah pedesaan membuat angka kemiskinan dan
pengangguran sering dihadapi oleh masyarakat di pedesaan.
Pembangunan nasional diwujudkan dengan melaksanakan mulai dari
tingkat desa, daerah sampai tingkat pusat. Pembangunan di sektor pedesaan
yang memiliki nilai strategis dalam konteks pembangunan nasional karena
50,21% penduduk Indonesia bermukim di pedesaan (Sensus penduduk tahun
2010) yang merupakan potensi sumber daya manusia, disamping sumber daya
alam yang dimilikinya.
PENEGERTIAN DESA

Menurut R.H Unang Soenardjo (dalam Nurcholis 2011:4) desa adalah


sesuatu kesatuan masyarakat berdasarkan adat dan hukum adat yang
menetapkan dalam suatu wilayah yang tertentu batas-batasnya; memiliki

ikatan lahir dan batin yang sangat kuat, baik karena keturunan maupun
karena sama-sama memiliki kepentingan politik, ekonomi, sosial dan
keamanan; memiliki susunan pengurus yang dipilih bersama; memiliki
kekayaan dalam jumlah tertentu dan berhak menyelenggarakan urusan
rumah tangga sendiri.
PERAN PEMERINTAH
PEMERINTAH DESA
DESA
Landasan pemikiran dalam mengenai pemerintahan Terjadinya transformasi pemerintahan yang
desa adalah keanekeragamaan, partisipasi, otonomi dulunya sentralistik menjadi desentralistik
asli, demokratisasi dan pemberdayaan masyarakat. menuntut adanya pemberian wewenang
Penyelenggaran pemerintahan desa merupakan (pendelegasian) bagi penyelenggaraan
subsistem dari sistem penyelenggaraan pemerintahan di desa yang dituangkan pada
pemerintahan, sehingga desa memiliki kewenangan undang-undang nomor 06 tahun 2014 tentang
untuk mengatur dan mengurus masyarakatnya sendiri desa. Pemberian otonomi desa ini
(Widjadja, 2003:3). membutuhkan tata kelola pemerintahan yang
baik (good governance) sehingga
penyelenggaraan pemerintahan di desa dapat
berjalan dengan baik
Profil Perdesaan ( Potensi dan Persoalan
Pembangunan)
Desa Sendana Kecamatan Mambi Kabupaten
Mamasa dikenal sebagai penghasil buah–
buahan seperti kakao, kopi, rotan juga
Sendana adalah desa yang beberapa buah-buahan yang terbilang sulit
berada di Kecamatan Mambi, untuk diperoleh seperti manggis yang
memiliki musim tertentu untuk berbuah
Kabupaten Mamasa, Sulawesi
Maksudn pembangunan pedesaan adalah
Barat, Indonesia. Desa ini menghilangkan atau mengurangi berbagai
letaknya di bagian barat pulau hambatan dalam kehidupan sosial-ekonomi,
Sulawesi. seperti kurang pengetahuan dan
keterampilan, kurang kesempatan kerja, dan
sebagainya. Akibat dari hambatan tersebut,
penduduk wilayah pedesaan.
PEMBAHASAN PEMBANGUNAN

Pada hakikatnya pembangunan itu dilaksanakan Menurut Bachtiar Effendi (2002:9)


oleh Pemerintah dengan tujuan memberikan Pembangunan adalah suatu upaya untuk
kemakmuran dan kesejahteraan pada meningkatkan segenap sumber daya yang
masyarakat.Pembangunan adalah suatu usaha dilakukan secara terencana dan berkelanjutan
dengan prinsip daya guna, dan hasil guna yang
yang dilakukan, dalam mengadakan perubahan-
merata dan berkeadilan. Sedangkan Menurut
perubahan atau perkembangan menuju ke arah
Sondang P. Siagan (2000:4) Pembangunan
yang lebih baik dari sebelumnya. Pelaksanaan adalah rangkaian usaha mewujudkan
pembangunan adalah sesuatu yang dilakukan pertumbuhan dan perubahan secara terencana
sesuai dengan pokok-pokok pembangunan, di dan sadar yang ditempuh oleh suatu negara
mana pembangunan harus dapat memberikan bangsa menuju modernitas dalam rangka
perubahan hidup bagi masyarakat. pembinaan bangsa (nationbuilding)
KESIMPULAN
Berdasarkan dari pembahasan yang menyajikan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat
disimpulkan bahwa pemerintah desa sendana sudah menjalankan tugasnya dengan baik dengan
hasil pembangunan yang sudah dirasakan oleh masyarakat desa tersebut atau masyarakat desa
lain yang kebetulan lewat untuk lebih jelasnya dapat diuraikan sebagai berikut:

• Peranan Pemerintah Desa Dalam Menfasilitasi Penyelenggaraan Program Pembangunan


Infrastruktur Pedesaan (PPIP) di Desa Sendana dengan memberikan sarana dan prasarana
seperti kursi dan tenda pada saat musyawarah desa, penyediaan sarana informasi seperti
papan informasi dan fasilitas penunjang untuk OMS dan KPP seperti alat-alat kantor dan
ruangan.

• Peranan Pemerintah Desa Dalam Menjamin Keterlibatan Masyarakat Dalam Tahapan-Tahapan


Pelaksanaan PPIP Di Desa Sendana dengan pembentukan penanggung jawab pengelolaan PPIP
di tingat desa yang berasal dari masyarakat dan mendorong pengelola untuk senantiasa
melibatkan masyarakat pada pertemuan-pertemuan sebagai tempat untuk menyalurkan aspirasi
masyarakat atas masalah ketertinggalan dibidang infrastruktur yang terjadi di desanya .
DAFTAR
PUSTAKA
http://fandi-sos.blogspot.com/
2013/01/peran-pemerintah-
dalampembangunan-desa.html.
diakses tanggal 20 Maret 2015
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai