Anda di halaman 1dari 24

KECELAKAAN KERJA

OLEH

MAY HARDIANTI

ANNISA AULIA

DIAN FITRIANI

HERLINA ANGGUN
PENGERTIAN KECELAKAAN KERJA (1)

• KECELAKAAN ADALAH SUATU KEJADIAN YANG TIDAK


DIDUGA SEMULA DAN TIDAK DIKEHENDAKI YANG
MENGACAUKAN PROSES YANG TELAH DIATUR DARI
SUATU AKTIVITAS DAN DAPAT MENIMBULKAN KERUGIAN
BAIK KORBAN MANUSIA DAN ATAU HARTA BENDA
(DEPNAKER, 1999:4)
PENGERTIAN KECELAKAAN KERJA (2)

• KECELAKAAN KERJA ( ACCIDENT ) ADALAH SUATU KEJADIAN ATAUPERISTIWA


YANG TIDAK DIINGINKAN YANG MERUGIKAN TERHADAP MANUSIA, MERUSAK
HARTABENDA ATAU KERUGIAN TERHADAP PROSES (DIDI SUGANDI, 2003 : 171)
PENGERTIAN KECELAKAAN KERJA (3)

• KECELAKAAN KERJA ADALAH KECELAKAAN YANG TERJADI KETIKA


BERHUBUNGAN DENGAN HUBUNGAN KERJA, TERMASUK PENYAKIT
YANG TIMBUL KARENA HUBUNGAN KERJA DEMIKIAN PULA KECELAKAAN
YANG TERJADI DALAM PERJALANAN BERANGKAT DARI RUMAH MENUJU
TEMPAT KERJA DAAN PULANG KE RUMAH MELALUI JALAN BIASA ATAU
WAJAR DILALUI. 
TEORI KECELAKAAN KERJA

1. TEORI HEINRICH ( TEORI DOMINO)


TEORI INI MENGATAKAN BAHWA SUATU KECELAKAAN TERJADI DARI
SUATU RANGKAIAN KEJADIAN . ADA LIMA FAKTOR YANG TERKAIT
DALAM RANGKAIAN KEJADIAN TERSEBUT YAITU : LINGKUNGAN,
KESALAHAN MANUSIA, PERBUATAN ATAU KONDISI YANG TIDAK
AMAN, KECELAKAAN, DAN CEDERA ATAU KERUGIAN ( RIDLEY, 1986 )
TEORI KECELAKAAN KERJA

2. TEORI MULTIPLE CAUSATION


TEORI INI BERDASARKAN PADA KENYATAAN BAHWA KEMUNGKINAN
ADA LEBIH DARI SATU PENYEBAB TERJADINYA KECELAKAAN.
PENYEBAB INI MEWAKILI PERBUATAN, KONDISI ATAU SITUASI YANG
TIDAK AMAN. KEMUNGKINAN-KEMUNGKINAN PENYEBAB
TERJADINYA KECELAKAAN KERJA TERSEBUT PERLU DITELITI.
TEORI KECELAKAAN KERJA

3. TEORI GORDON

MENURUT GORDON (1949), KECELAKAAN MERUPAKAN AKIBAT DARI INTERAKSI ANTARA

KORBAN KECELAKAAN, PERANTARA TERJADINYA KECELAKAAN, DAN LINGKUNGAN YANG

KOMPLEKS, YANG TIDAK DAPAT DIJELASKAN HANYA DENGAN MEMPERTIMBANGKAN

SALAH SATUDARI 3 FAKTOR YANG TERLIBAT. OLEH KARENA ITU,UNTUK LEBIH MEMAHAMI

MENGENAI PENYEBAB-PENYEBAB TERJADINYAKECELAKAAN MAKA KARAKTERISTIK DARI

KORBAN KECELAKAAN, PERANTARA TERJADINYA KECELAKAAN, DAN LINGKUNGAN YANG


TEORI KECELAKAAN KERJA

4. TEORI DOMINO TERBARU


SETELAH TAHUN 1969 SAMPAI SEKARANG, TELAH BERKEMBANG SUATU TEORI
YANG
MENGATAKAN BAHWA PENYEBAB DASAR TERJADINYA KECELAKAAN KERJA
ADALAH
KETIMPANGAN MANAJEMEN. WIDNERDAN BIRD DAN LOFTUS MENGEMBANGKAN
TEORI DOMINO HEINRICH UNTUK MEMPERLIHATKAN PENGARUH MANAJEMEN
DALAM
MENGAKIBATKAN TERJADINYA KECELAKAAN.
TEORI KECELAKAAN KERJA

5. TEORI FRANK E. BIRD PETERSEN


PENELUSURAN SUMBER YANG MENGAKIBATKAN KECELAKAAN . BIRD MENGADAKAN
MODIFIKASI DENGAN TEORI DOMINO HEINRICH DENGAN MENGGUNAKAN TEORI
MANAJEMEN, YANG INTINYA SEBAGAI BERIKUT (M.SULAKSMONO,1997) :
•  MANAJEMEN KURANG CONTROL
•  SUMBER PENYEBAB UTAMA
•  GEJALA PENYEBAB LANGSUNG (PRAKTEK DI BAWAH STANDAR)
•  KONTAK PERISTIWA ( KONDISI DI BAWAH STANDAR )
•  KERUGIAN GANGGUAN ( TUBUH MAUPUN HARTA BENDA )
Prinsip Dasar Pengendalian Kecelakaan

Risk assessment, Tindakan &


identifikasi & Pengendalian
analisa potensi bahaya
bahaya

HAZARD CONTROL
 Sebagian besar kecelakaan ternyata tidak
terjadi pada mesin-mesin atau bahan yang
berbahaya, tetapi terjadi pada tindakan
biasa-biasa saja seperti tersandung,
terjatuh, tertimpa benda jatuh,
penanganan barang dan alat-alat yang
keliru dll

 Di Inggris, dari total kecelakaan di pabrik :


30 % terjadi pada pekerjaan penanganan
barang
16 % akibat terjatuh
14 % akibat mesin
Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 11
Analisis Sebab Kecelakaan
 Penentuan sebab-sebab kecelakaan sulit :
analisa kecelakaan tidak mudah

 Bagaimana dan mengapa terjadi


kecelakaan harus secara tepat dan jelas
diketahui

 Analisis perlu untuk: menentukan siapa


yang bertanggung jawab atas terjadinya
kecelakaan dan mencegah terulangnya
peristiwa yang serupa
Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 12
 Contoh:
Seorang menaiki tangga dan terjatuh,
disebabkan
satu anak tangga tidak ada

Analisis kecelakaan menemukan:


1. Terdapat tangga diruang kerja dengan
salah satu anak tangga hilang
2. Seorang tenaga kerja mengambil tangga
itu dan menggunakannya
3. Sesudah pekerjaan selesai ia turun tanpa
mengingat ada satu anak tangga tidak
ada
Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 13
 Faktorpenyebab kecelakaan yang
perlu ditonjolkan adalah faktor yang
akan membantu pencegahan
selanjutnya

tangga yang tidak lengkap anak


tangganya adalah sebab utama

 Faktor
lain merupakan penyebab
tambahan perlu ada peraturan
penggunaan tangga yang tidak baik
Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 14
Pemeriksaan
Penyebab Kecelakaan:

 Harus dilakukan dilokasi kecelakaan


 Tempat kecelakaan tidak boleh dirubah

 Perlu diadakan rekonstruksi kecelakaan


 Pemeriksaan laboratorium (apabila perlu)

Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 15


Asal Mula Upaya
Pencegahan Kecelakaan
 Dimulai pada masa revolusi industri di Eropa
 Pada awalnya ditujukan pada perlindungan tenaga kerja
anak-anak
 Dibentuk undang-undang perlindungan bagi para pekerja
tahun 1802 di Inggris
 Perundangan pabrik mula-mula tidak menganggap perlu
dibentuknya badan penegak hukum khusus tuntutan
dibuat oleh karyawan yang mengalami kecelakaan.

Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 16


PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA

BERDASARKAN KONSEPSI SEBAB KECELAKAAN TERSEBUT DIATAS, MAKA DITINJAU DARI


SUDUT KESELAMATAN KERJA UNSUR-UNSUR PENYEBAB KECELAKAAN KERJA MENCAKUP 5 M
YAITU :
A. MANUSIA.
B. MANAJEMEN ( UNSUR PENGATUR ).
C. MATERIAL ( BAHAN-BAHAN ).
D. MESIN ( PERALATAN ).
E. MEDAN ( TEMPAT KERJA / LINGKUNGAN KERJA ).
IDENTIFIKASI BAHAYA DAN PENILAIAN
RISIKO

TUJUAN
• MENGIDENTIFIKASI, MENGKLARIFIKASI, DAN
MENGENDALIKAN BAHAYA SERTA RISIKO DARI
SETIAP KEGIATAN OPERASIONAL DAN PRODUKSI
PERUSAHAAN, BAIK KEGIATAN RUTIN MAUPUN
NON RUTIN
TEKNIK & METODE IDENTIFIKASI BAHAYA
TIGA PERTANYAAN DASAR UNTUK IDENTIFIKASI BAHAYA

1.Apakah ada suatu sumber celaka atau bahaya?


2.Siapa/apa yang dapat celaka?
3.Bagaimana dapat terjadi?
JOB SAFETY ANALYSIS
Job Safety Analysis (Analisis Keselamatan Kerja) menurut definisi
National Safety Council USA adalah suatu prosedur yang
digunakan untuk meninjau ulang metode dan mengidentifikasi
praktek pekerjaan yang tidak selamat yang selanjutnya dapat
dilakukan suatu tindakan korektif sebelum kecelakaan benar-
benar terjadi.
• Secara lebih detail dapat dijelaskan bahwa analisis keselamatan
pekerjaan adalah suatu metode untuk meninjau ulang suatu
pekerjaan melalui identifikasi potensi bahaya yang dapat
mengakibatkan terjadinya kecelakaan yang terkait dengan
masing-masing tahapan pekerjaan dan pengembangan
langkah-langkah yang selamat untuk meniadakan,
mengendalikan atau mencegah potensi bahaya terjadinya
kecelakaan.
KONSEP DASAR JSA
konsep dasar pemikiran perlunya dilakukan suatu analisis keselamatan
pekerjaan adalah :
1. Setiap pekerjaan kecelakaan atau musibah selalu ada penyebabnya
2. Setiap jenis pekerjaan atau tugas-tugas dapatlah diuraikan ke dalam
suatu urutan tahapan proses kerja yang lebih sederhana
3. Setiap tahapan proses kerja akan dapat dikenali potensi bahayanya
4. Setiap potensi bahaya yang beresiko sebagai penyebab terjadinya
kecelakaan atau kerugian pada setiap tahapan proses kerja akan dapat
dicegah dan dikendalikan.
TAHAPAN JSA
1. Memilih Jenis Pekerjaan
2. Membentuk Tim Analisa Keselamatan Pekerjaan
3. Menguraikan Suatu Pekerjaan
4. Mengidentifikasi Bahaya yang Berpotensi
5. Membuat Penyelesaian

Anda mungkin juga menyukai