Anda di halaman 1dari 2

CURAH JANTUNG

Adalah volume darah yang dipompa oleh


masing masing ventrikel/menit
Lanjutan...
2 penentu curah jantung
• Kecepatan jantung
• Isi sekuncup
Kecepatan jantung saat istirahat 70 denyut/menit dan isi
sekuncup saat istirahat 70 ml/denyut

Curah jantung= kecepatan jantung X isi sekuncup


70 x 70
=4900 ml atau sekitar 5 L

Anda mungkin juga menyukai