Anda di halaman 1dari 8

Rencana Pembelajaran

Pengantar Ilmu Hukum


Dr. H. Rantawan Djanim, SH. MH.
Aby Maulana, SH. MH.

Fakultas Hukum
Universitas Muhammadiyah Jakarta
2017
I. Identitas
1. Nama Mata Kuliah : Pengantar Ilmu Hukum
2. Kode Mata Kuliah : 20021101
3. Sifat Mata Kuliah : WN
4. Kedudukan Mata Kuliah : MKK
5. Bobot Mata Kuliah : 3 SKS
6. Ditawarkan Pada Semester : Ganjil/ I
7. Prasyarat :-
8. Pengasuh Mata Kuliah : Dr. H. Rantawan Djanim, SH. MH.
Aby Maulana, SH. MH.
II. Diskripsi Mata Kuliah
Mata Kuliah ini menguraikan semua seluk-beluk mengenai hukum, yaitu
tentang asal mula, wujud, asas-asas, sistem, pembagian, sumber-sumber,
perkembangan, fungsi dan kedudukan hukum di dalam masyarakat,
menelaah hukum sebagai suatu gejala/fenomena kehidupan manusia
dimanapun di dunia dari masa kapanpun, yaitu sebagai fenomena universal,
bukan yang bersifat lokal ataupun regional.
PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP PIH
1. Pengertian dan ruang lingkup PIH
2. Manusia, masyarakat dan hukum
3. Hukum sebagai kaidah sosial
4. Penggolongan/pembidangan hukum
5. Jenis-jenis lapangan hukum
6. Sumber hukum
7. Peristiwa hukum
8. Asas Hukum
9. Sistem Hukum
10. Tentang pengertian-pengertian dalam ilmu hukum
11. Penegakan, penafsiran dan penemuan hukum
12. Apa itu Hukum?
13. Hukum dan kekuasaan
Tatap
Kemampuan Akhir Yang Bahan Kajian Bentuk Kriteria Penilaian Bobot
Muka
Diharapkan (Materi Ajar) Pembelajaran (Indikator) Nilai
Ke-
1. Mampu memahami tentang a. Batasan dan hakekat PIH - Ceramah Kelengkapan dan
batasan dan hakekat PIH, b. Pengertian tentang ilmu hukum - Diskusi kebenaran dalam
serta mengetahui metode- c. Metode-metode dalam mempelajari - Tugas penjelasan materi ajar.
metode dan tujuan dalam ilmu hukum 5%
mempelajari ilmu hukum. d. Kedudukan dan fungsi PIH
e. Tujuan mempelajari PIH
2. Mampu memahami dan a. Aneka arti Hukum - Ceramah Kelengkapan dan
mengetahui berbagai b. Hukum dalam arti formal, - Diskusi kebenaran dalam
pengertian tentang hukum, sosiologis dan filosofis - Tugas penjelasan materi ajar.
serta dapat memahami c. Hukum dalam arti abstracto, 5%
tentang hukum dalam arti concreto dan hukum in realita
abstracto, concreto dan in
realita.
3. Memahami dan mengerti a. Hukum sebagai sistem peraturan - Ceramah Kelengkapan dan
tentang system hukum, b. Anatomi Peraturan - Diskusi kebenaran dalam
peraturan hukum, peristiwa c. Peraturan Hukum dan Peristiwa - Tugas penjelasan materi ajar.
hukum dan memahami Hukum 5%
hukum sebagai kaidah d. Sistem Hukum
sosial. e. Hukum sebagai kaidah sosial
4. Memahami ilmu hukum a. Ilmu hukum sebagai ilmu tentang - Ceramah Kelengkapan dan
sebagai norma/kaidah, norma/kaidah - Diskusi kebenaran dalam
sebagai ilmu tentang b. Ilmu Hukum sebagai ilmu tentang - Tugas penjelasan materi ajar. 5%
hukum itu sendiri, dan pengertian hukum
ilmu tentang kenyataan. c. Ilmu tentang kenyataan hukum
5. Mampu memahami dan a. Pengertian tentang Hukum - Ceramah Kelengkapan dan
mampu membedaka antar b. Hukum Objektif dan Hukum - Diskusi kebenaran dalam
pengertian-pengertian atau Subjektif - Tugas penjelasan materi ajar.
istilah-istilah dalam c. Hak dan Kewajiban
5%
hukum. d. Penggolongan Hukum
e. Tujuan Hukum
f. Fungsi Hukum
g. Proses Terbentuknya Hukum
6. Mampu mengetahui dan a. Pengertian sumber-sumber hukum - Ceramah Kelengkapan dan
memahami apa itu sumber b. Macam-macam sumber hukum - Diskusi kebenaran dalam
hukum. c. Sumber hukum material - Tugas penjelasan materi ajar. 5%
d. Sumber hukum formal

7. Mampu menjawab dan Kelengkapan dan


menjelaskan dengan Ujian Tertulis kebenaran dalam
lengkap pertanyaan dalam Ujian Tengah Semester di kelas/take penjelasan menjawab 15 %
ujian. home exam pertanyaan UTS.

8. Mampu memahami dan a. Tentang hak dan kewajiban - Ceramah Kelengkapan dan
mengerti tentang arti dari b. Subjek Hukum - Diskusi kebenaran dalam
istilah-istilah dalam pokok c. Objek Hukum - Tugas penjelasan materi ajar.
bahasan. d. Peristiwa Hukum
e. Perbuatan Hukum 5%
f. Perbuatan Hukum
g. Akibat Hukum
h. Peranan Hukum

9. Mengetahui dan a. Pengertian dan Fungsi: HTN, - Ceramah Kelengkapan dan


memahami apa fungsi da HAN, Hk. Perdata, Hk.Pidana, Hk. - Diskusi kebenaran dalam
pengertian dari berbagai Dagang, Hk. Perburuhan, Hk. - Tugas penjelasan materi ajar.
lapangan hukum. Agraria, Hk. Pajak, Hk.
Internasional, Hk-hk Acara, 5%
Hk.Adat, Hk.Islam
b. Fungsi Hk. Materiil dan hukum
Formil

10. Mampu memahami tentang a. Pengertian asas-asas hukum - Ceramah Kelengkapan dan
asas hukum dan mampu b. Hubungan dan perbedaan antara - Diskusi kebenaran dalam
membedakan dan asas-asas dan kaidah hukum - Tugas penjelasan materi ajar.
menghubungkan dengan c. Sistem Hukum 5%
kaidah hukum.
11. Mampu memahami a. Hubungan antara penegakan, - Ceramah Kelengkapan dan
hubungan antara penemuan, dan penafsiran hukum - Diskusi kebenaran dalam
penegakan, penemuan, dan b. Metode-metode penemuan dan - Tugas penjelasan materi
penafsiran hukum, serta penafsiran hukum ajar.
mempelajari metode c. Metode konstruksi hukum 5%
penemuan hukum oleh d. Hakim sebagai pembentuk hukum
hakim.

12. Mampu mengetahui cirri- a. Mempelajari ajaran-ajaran pokok - Ceramah Kelengkapan dan
ciri pokok dari tiap dari aliran-aliran/ mazhab-mazhab : - Diskusi kebenaran dalam
aliran/mazhab dan mampu 1) Hukum Kodrat Alam - Tugas penjelasan materi
membandingkan antar 2) Positivisme Hukum ajar.
mazhab yang satu dengan 3) Sosiological Yurisprudence
yang lainnya. 4) Mazhab Sejarah
5) Utilitarianisme 5%
6) Realisme Hukum
7) Hukum Bebas
b. Ajaran para tokoh-tokoh masing-
masing aliran/ mazhab.

13. Mengetahui berbagai ilmu Mempelajari secara umum tentang - Ceramah Kelengkapan dan
pendukung ilmu hukum. kedudukan dan pengertian dari ilmu: - Diskusi kebenaran dalam
a. Sosiologi Hukum - Tugas penjelasan materi
b. Sejarah Hukum ajar.
c. Psikologi Hukum 5%
d. Antropologi Hukum
e. Perbandingan Hukum
f. Filsafat Hukum

14. Mampu menjawab dan Kelengkapan dan


menjelaskan dengan Ujian Tertulis kebenaran dalam
lengkap pertanyaan dalam Ujian Akhir Semester di Kelas/take menjawab 25 %
ujian. home exam pertanyaan UAS.
BAHAN PUSTAKA
Buku Wajib :
1. J.B Daliyo, SH. Pengantar Ilmu Hukum, Buku Panduan Mahasiswa
2. Prof. DR. Satjipto Rahardjo, Ilmu Hukum
3. DR. Soedjono Dirdjosisworo, SH. Pengantar Ilmu Hukum
4. Prof. DR. Dudu Duswara Machmudin, SH. MH., Pengantar Ilmu Hukum
sebuah Sketsa
5. Prof. DR. Sudikno Mertokusumo, Mengenal Hukum, Suatu Pengantar
6. Prof. DR. Sudikno Mertokusumo, Bab-bab tentang Penemuan Hukum
7. Prof. DR. Soerjono Soekanto, SH. MA. dan Prof. Purnadi Purbacaraka,
SH. Aneka Cara Pembedaan Hukum

Buku Anjuran :
8. Prof. Chainur Arrasyid, SH, Dasar-dasar Ilmu Hukum
9. Semua buku-buku tentang PIH & Ilmu Hukum
Terima Kasih
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai