Anda di halaman 1dari 13

Pertemuan ke 4

Materi Tutorial Tatap Muka


Mata kuliah PSOS 4103
Ilmu Geografi dan Pelestarian Lingkungan Dalam PIPS

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

1. Mengidentifikasi gejala yang terjadi di permukaan bumi


2. Menunjukkan hubungan manusia dengan lingkungan.
3. Menjelaskan hubungan keruangan dengan kehidupan
4. Menunjukkan peranan geografi dalam dalam
perencanaan pengembangan wilayah.

ri Sumiyati PIPS FKIP 2010 Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

Hubungan manusia dengan lingkungan

Hubungan keruangan dengan kehidupan

Peranan Geografi dalam perencanaan dan

pengembangan wilayah

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

Pengertian gejala/fenomena geografi dalam


kehidupan.

Fenomena/gejala adalah suatu ujud


nyata atau peristiwa/kenampakan
yang timbul dari suatu rangkaian
proses endogen maupun eksogen
yang terjadi di alam (muka bumi)
yang dapat menjadi petunjuk dari
proses kejadian masa lampau atau
kejadian yang akan datang.

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

Hubungan Geografi dengan lingkungan


Geografi merupakan studi yang mempelajari fenomena
alam dan manusia dan keterkaitan keduanya
dipermukaan bumi dengan menggunakan pendekatan
 keruangan,
kelingkungan, dan
 kompleks wilayah.

Sri Sumiyati PIPS FKIP Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

Hubungan geografi dengan lingkungan

Unsur alam, manusia


Bersifat Interelatif, interaktif dan
integratif sesuai konteksnya
Bersifat keruangan

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

KEDUDUKAN MANUSIA DALAM


LINGKUNGAN
Manusia dan seluruh mahluk hidup yang terdapat
dipermukaan bumi merupakan bagian dari lingkungan

Perbedaan antara manusia dengan mahluk hidup lainnya


bahwa manusia selain dilahirkan dalam lingkungan
hidupnya mereka juga membentuk lingkungan hidup
binaannya.

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

Kedudukan Manusia dalam Lingkungan


• Kemampuan untuk mendayagunakan sumber
alam dan mengadaptasikan diri dengan
lingkungannya, dan mengubahnya bagi
kepentingan maksimal dari kehidupannya.
• Secara konseptual hal ini yang memisahkan
derajat manusia dari mahluk hidup lainnya.

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4
Bentuk Interaksi manusia dengan
lingkungan Hidup

• Hubungan ini dapat berupa hubungan


antargejala sosial-ekonomi dengan
gejala fisis, misalnya penggundulan
hutan akan menimbulkan banjir.
• Daerah yang subur, penduduk padat.
• Daerah industri menimbulkan polusi
udara

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

Manusia

Penduduk Hewan

Tanaman

Desa Lahan Lahan desa

Air yang dikandungnya


Mineral yang ada

Organisasi Pamong desa


/Pengaturannya Lembaga masyarakat desa

Sri Sumiyati PIPS FKIP 2016 Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4
Hubungan manusia dengan lingkungan

Hubungan
Manusia dengan lingkungan

Bentang darat Bentang social


Physical landscape Sosial landscape
Bentang Budaya
Cultural landscape

Hutan, gurun pasir, danau Hubungan manusia


dan tanamanya dengan manusia

Mengubah
bentang alam menjadi
Lahan pertanian, perkebunan, dan
pemukiman,

Sri Sumiyati PIPS FK016IP 2010 Making Higher Education Open to Al


Tugas ke dua Pertemuan ke 4

Pada pertemuan ke lima ini Anda diwajibkan untuk


mengerjakan tugas kedua
1.Tugas kedua mengukur ketercapaian kompetensi Anda
untuk pertemuan ke tiga, kompetensi pertemuan ke
empat
2.Tugas dikerjakan di kelas selama 60 menit
3.Untuk menjawab tugas ini Anda dapat membaca modul-
modul yang sudah dibahas bersama

Making Higher Education Open to Al


Pertemuan ke 4

sekian

Making Higher Education Open to Al

Anda mungkin juga menyukai