Anda di halaman 1dari 8

IMPLEMENTASI

MODEL KURIKULUM TERPADU


SEQUENCED
TEMA NEGARAKU
Sub tema : BHINEKA TUNGGAL IKA
Kelas/Usia : A/4-5 Tahun
Aspek Perkembangan Agama
• KD :
1.1Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya
1.2. Menghargai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur
kepada Tuhan
Kegiatan :
1. Melakukan kegiatan sholat duha berjamaah
2. Menirukan gerakan sholat dengan benar dan tepat
3. Membaca surah ad-dhuha beserta artinya

Sumber :https://play.google.com/store/apps/details?
id=com.educastudio.marbelshalat
Aspek perkembangan moral

KD : 4.2. Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia


Kegiatan :
1. Mengenal berbagai suku dan budaya
2. Anak menyebutkan suku bangsa masing-masing
3. Menonton video budaya rampak beduq di banten
4. Membuat dan mewarnai gambar bedug

Sumber :https://www.youtube.com/watch?v=6Y5M88UupXk
Aspek perkembangan kognitif

KD :3.7. Mengenal lingkungan sosial (keluarga, teman, tempat tinggal, tempat ibadah,
budaya, transportasi)
4.7. Menyajikan berbagai karya yang berhubungan dengan lingkungan sosial (keluarga,
teman, tempat tinggal, tempat ibadah, budaya, transportasi) dalam bentuk gambar,
bercerita, bernyanyi, dan gerak tubuh
3.9. Mengenal teknologi sederhana (peralatan rumah tangga, peralatan bermain,
peralatan pertukangan, dll)
4.9. Menggunakan teknologi sederhana untuk menyelesaikan tugas dan kegiatannya
(peralatan rumah tangga,
peralatan bermain, peralatan pertukangan, dll)
Kegiatan :
1. Mengenal bendera indonesia
2. Mengenal bentuk dan warna bendera
3. Mengenal lambang garuda
4. Menggunting dan menembel bagian yang hilang pada gambar garuda
Sumber : https://id.pinterest.com/pin/204843483043048809 /
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.firststep.alphabats
Aspek Perkembangan Bahasa
KD : 3.10.Memahami bahasa reseptif (menyimak dan membaca)
4.10.Menunjukkan kemampuan berbahasa reseptif (menyimak dan
membaca)
3.11.Memahami bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal
dan non verbal)
4.11.Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa
secara verbal dan non verbal)
Kegiatan :
1. Anak membuat wayang sederhana dari kertas karton dan stik eskrim
2. Anak melakukanpertunjukan wayang dengan teman sekelas
Sumber :
https://id.pinterest.com/pin/587790188877976750/
https://www.twinkl.co.id/resource/indonesian-wayang-kulit-paper-craft-au-
t2-l-14
Aspek Fisik Motorik

KD : 2.1. Memiliki perilaku yang mencerminkan hidup sehat


3.3. Mengenal anggota tubuh, fungsi, dan gerakannya untuk pengembangan
motorik kasar dan motorik halus
4.3. Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan
halus
Kegiatan
1. Membuat bendera merah putih
2. Menggunting gambar bendera dan menempel pada tangkai yang
disiapkan

Sumber :
https://www.twinkl.co.id/resource/t-t-27781-indonesia-flag-bunting
Aspek Sosial
KD : 2.5. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap percaya diri
2.12.Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap tanggungjawab
Kegiatan :
1. Bermain perang-perangan
2. Membuat bambu runcing dan sejata dari kardus bekas
3. Melakukan sosio drama pada masa penjajahan

Sumber :https://www.youtube.com/watch?v=3C9N1SKojAU
Aspek emosional
KD :
2.7. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap sabar (mau menunggu
giliran, mau mendengar ketika orang lain berbicara) untuk melatih
kedisiplinan

Kegiatan:
1. Menyatukan potongan gambar wayanag dengan benar
2. Anak mendengarkan guru bercerita tentang wayang
3. Anak membedakan tokoh yang baik dan tidak baik

Sumber :https://www.twinkl.co.id/resource/indonesian-wayang-kulit-paper-
craft-au-in-359

Anda mungkin juga menyukai